Anda di halaman 1dari 12

Pembekalan Kerja Praktek

Kuliah Kerja Lapangan (KKL)


Kenapa saya harus KP ????
• Mencari apa?
• Ngapain ?
• Apa hasilnya? dapatnya apa?
Etika diterapkan selama KP:

• 1. Tersenyumlah
• HRD dan para karyawan ingin mengetahui yang bahwa yang bekerja
bersama mereka adalah orang yang senang bisa mendapat
kesempatan tersebut.
• Jadi tunjukkanlah hal itu pada mereka semua dengan senyummu.

Dikutip dari Her Campus


Etika diterapkan selama KP:

• 2. Katakan, "Ya"
Sebagai anak KP, anda berada di sana untuk belajar dan mengasah
kemampuanmu.
Jangan ragu mengambil sebanyak mungkin kesempatan yang anda bisa.

Dikutip dari Her Campus


Etika diterapkan selama KP:

• 3. Jaga etika ketika mengirim atau menjawab email / WA/ Sosmed


lain
• Tidak hanya dalam perilaku sehari-hari, perhatikan juga etika
berkorespondensi via email.
• Kunci untuk bisa menghormati mereka adalah dengan jangan
menggantungkan email penting yang masuk.

Dikutip dari Her Campus


Etika diterapkan selama KP:

• 4. Jangan terlalu sering bermain handphone atau media sosial


• Sebagai anak KP mungkin ada beberapa yang tidak mendapat
bayaran, tapi itu tidak berarti anda bisa membuang-buang waktu.

Dikutip dari Her Campus


Etika diterapkan selama KP:

• 5. Jangan gunakan waktu kerja untuk bermain-main


• Kebanyakan kita sering ingin menjalin hubungan pertemanan dengan
para pekerja di tempat kita KP. atau sebaliknya, jarang bersosialisasi
• Tapi biar bagaimanapun anda harus tetap fokus dengan pekerjaan.

Dikutip dari Her Campus


Etika diterapkan selama KP:

• 6. Berteman dengan pekerja lainnya


• Menjalin hubungan baik dengan pekerja lain bisa memberi
keuntungan.
• Jika membutuhkan bantuan mengenai proyek yang sedang
dikerjakan, andapun bisa meminta bantuan mereka.
• Bawain oleh2 utk pembimbing KP dan ....

Dikutip dari Her Campus


Etika diterapkan selama KP:

• 7. Gunakan bahasa tubuh yang tepat


• Misalnya, berjabat tangan dengan tegas.
• Anda juga butuh untuk menjalin kontak mata. Hal itu sangat penting
terutama ketika sedang melakukan percakapan, buatlah mereka
percaya dengan anda dengan memberikan perhatian kepada mereka.

Dikutip dari Her Campus


Etika diterapkan selama KP:

• 8. Be ON TIME !!!! :
• Kedatangan ke tempat KP
• menyelesaikan projek
• membuat laporan
• pertemuan yang terjadwal

Dikutip dari Her Campus


Etika diterapkan selama KP:

• 9. Bertanggung jawab:
• Menjaga nama baik kampus
• menjaga properti perusahaan/instansi
• Jujur
• next ....
• 10. Perhatikan SOP dan aturan kerja instansi

Dikutip dari Her Campus


Asking ...
• Sudah mulai buat laporan KP saat menjalani KP di instansi
• Minta no kontak pembimbing KP
• Maksimal setelah 1 bulan menyelesaikan KP di instansi, harus sudah
submit laporan KP ke Prodi

Anda mungkin juga menyukai