Anda di halaman 1dari 12

KONSEP DASAR IPA

Tujuan Umum dan Tujuan Khusus


A. Tujuan Umum
Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa
diharapkan mampu menguasai mengenai konsep-
konsep dalam IPA, serta data mengaplikasikannya
dalam kehidupan sehari-hari
B. Tujuan Khusus
Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa
diharapkan dapat:
1. Memahami materi perkuliahan yang berkenaan
dengan konsep-konsep-konsep dasar IPA secara utuh.
2. Dapat menyelesaikan tugas-tugas pribadi maupun
kelompok sesuai dengan aturan yang telah ditetapkan
3. Dapat mengikuti perkuliahan sesuai dengan peraturan
yang berlaku.
4. Dapat mengikuti ujian tenagh semester serta ujian
akhir semester sesuai jadwal yang telah ditetapkan.
5. Dapat mengikuti semua aturan yang telah ditetapkan
Besaran dan Satuan
 Besaran ialah segala sesuatu yang dapat
ditentukan atau diukur, dan hasil
pengukurannya ditentukan dengan satuan.
Contoh: panjang, lebar, luas, volume dll
Besaran → sifat benda dari hasil pengukuran
Sehingga untuk mengetahui nilai besaran
suatu benda harus melalui proses
pengukuran dengan menggunakan bantuan
alat ukur.
Besaran dan Satuan
 Satuan adalah sesuatu yang digunakan
sebagai pembanding dalam pengukuran.
Contoh: meter (m), kilogram (kg), sekon
(s), dsb.
Sistem Satuan
Sistem satuan besaran fisika →tetap,
berlaku universal ditetapkan 1960 di
Sevres, paris.
Sistem Matrik Besar atau
MKS (Meter Kilogram
Second) = Satuan
Internasional (SI)
Sistem yang diakui
Sistem Metrik Kecil atau
CGS (Centimter Gram
Second)
Besaran Pokok dan Satuannya
Besaran Satuan Singkatan Satuan Sistem Singkat
Pokok SI/MKS CGS an
Panjang meter m centimeter cm
Massa kilogram kg gram g
Waktu detik s detik s
Suhu kelvin K Kelvin K
Kuat arus ampere A Stat ampere statA
listrik
Intensitas candela Cd Candela Cd
cahaya
Jumlah zat kilo mol kmol mol Mol
By: Much Fuad Saifuddin, M.Pd
Besaran Turunan
Besaran turunan adalah besaran yang diturunkan
dari besaran pokok.

Besaran Turunan Penjabaran Satuan


Luas panjang x lebar x tinggi m2
Volume panj x lebar x tinggi m3
Massa Jenis massa/volume kg/m3
Kecepatan panjang/waktu m/s
Percepatan kecepatan/waktu m/s2
Konversi Satuan
Tujuan Konversi Satuan adalah mengubah
suatu satuan ke satuan yang lain.
Di dalam pengkonversian suatu satuan, maka
memerlukan suatu faktor konversi yang
terdiri dari bilangan dan penyebut yang
masing-masing memiliki satuan yang berbeda.
Contoh:
1000Gram = 1 kg
1 jam = 3600 s
Notasi Ilmiah
 Dalam melakukan pengukuran, seringkali
berhadapan dengan bilangan sangat besar
(misalnya, radius rata-rata matahari = 696 000
000 m), atau bilangan yang sangat kecil
(misalnya, radius atom hidrogen = 0,000 000
000 053), sehingga mengalami kesulitan.

Dalam notasi ilmiah, kita menuliskan bilangan


sebagai hasil kali bilangan a (1 < a < 10)
dengan bilangan 10 berpangkat, yang disebut
orde.
Contoh: 140.000 = 1,4 x 105 dan 0,0037= 3,7 x
10-3
Dimensi
Dimensi menggambarkan bagaimana suatu besaran
terbentuk atau tersusun dari besaran-besaran
lainnya.
Dimensi
Dimensi dari besaran Turunan

Anda mungkin juga menyukai