Anda di halaman 1dari 9

HUMAS DAN KOMUNIKASI

PERSUASIF DI UKM USeCC

Kelompok 11:

Novita Vernandasari NIM 7101412042


Fitriyani NIM 7101412043
Ayu Rika Handayani NIM 7101412117
Ahmad Rodli Mahfudin NIM 7101412138
komunikasi yang bersifat mempengaruhi
audien atau komunikannya, sehingga
bertindak sesuai dengan apa yang
diharapkan oleh komunikator
Hal-hal yang perlu diperhatikan agar komunikasi
menjadi persuasif (bisa mempengaruhi orang lain):

• Komunikator
• Pesan
• Saluran
• Penerima
Tujuan komunikasi persuasif

• Mengubah atau menguatkan keyakinan


(believe) dan sikap (attitude) audiens, dan

• Mendorong audiens melakukan sesuatu/


memiliki tingkah-laku (behaviour) tertentu
yang diharapkan.
Peran humas usecc

Humas merupakan suatu bagian dalam


organisasi yang berperan sebagai
sarana komunikasi internal maupun
eksternal organisasi.
tujuan komunikasi persuasif UKM
USeCC

• membentuk tanggapan
• memperkuat tanggapan
• mengubah tanggapan.
Strategi Komunikasi Persuasif USeCC

• Spesifikasi tujuan persuasi


• Identifikasi kategori sasaran
• Pemilihan metode persuasi yang
diterapkan
Pertanyaan
-Setiati Marselia Nirwana
Bagaimana cara humas meminta cara lesbian,dll
untuk mengundang
-Rita
Bagaimana cara peran humas usecc, agar
mahasiswa tertarik agar ikut org usecc
-Fredi
Bagaimana cara mengubah pandangan, usecc?
Agar mau ikut terjun ke lap?

Anda mungkin juga menyukai