Anda di halaman 1dari 7

Jejaring dan Jaringan

IDENTIFIKASI / RUMUSAN MASALAH JEJARING


DAN JARINGAN
TAHUN 2019

 Pembinaan jejaring Puskesmas belum berjalan secara optimal

 Pelaporan ptm dan spm belum berjalan dengan baik

 Pusling belum berjalan sesuai peran dan fungsinya


Nilai

Jejaring dan Nilai Rangking


Kegiatan
No Jaringan U S G Total /Prioritas

1 Jejaring Pembinaan jejaring 3 3 3 27 3


Puskesmas belum berjalan
secara optimal

2 Jejaring dan Pelaporan ptm dan spm belum 3 3 4 36 2


Jaringan berjalan dengan baik

3 Pusling Pusling belum berjalan sesuai 3 4 4 48 1


peran dan fungsinya
Pemecahan Masalah
No Masalah Analisa Penyebab Masalah Alternatif Pemecahan Masalah
1 Manusia - Kurangnya jumlah petugas untuk - Mengatur pembagian jadwal petugas pusling yang
mengadakan kegiatan pusling terdiri dari dokter, perawat dan asisten apoteker

2 Metode - Belum adanya pembagian jadwal - Memilih salah satu petugas yang bertanggung
petugas untuk kegiatan pusling jawab secara penuh terhadap pusling (pelaksana
- Belum adanya kerangka acuan kegiatan kegiatan)
- Membuat sk, pedoman dan kerangka acuan
kegiatan
3 Sarana/alat - Belum ada mekanisme dan alur - Membuat SOP alur pelayanan pusling
pelayanan di pusling - Membuat SOP pendaftaran di pusling

4 Dana - Belum tersedianya dana - Membuat RUK 2019

5 Lingkungan Sosialisasi tentang pusling belum dilakukan Pelaksana kegiatan melakukan sosialisasi ke desa-
secara optimal desa terlebih dahulu/membuat surat pemberitahuan
sebelum melakukan kegiatan
Prioritas Pemecahan Masalah
Nilai
Nilai Rangking/
Kegiatan
No U S G Total Prioritas

1 Mengatur pembagian jadwal petugas pusling yang 4 3 3 36 6


terdiri dari dokter, perawat dan asisten apoteker

2 Memilih salah satu petugas yang bertanggung jawab 4 3 3 36 5


secara penuh terhadap pusling (pelaksana kegiatan)

3 Membuat SK, pedoman dan kerangka acuan kegiatan 4 4 4 64 1


4 Menyusun anggaran dalam RUK 4 4 4 64 2

4 Membuat SOP alur pelayanan pusling 4 3 4 48 3

5 Membuat SOP pendaftaran di pusling 4 3 4 48 4


6 Pelaksana kegiatan melakukan sosialisasi ke desa- 3 3 3 27 7
desa terlebih dahulu/membuat surat pemberitahuan
sebelum melakukan kegiatan
Prioritas Pemecahan Masalah :

1. Membuat SK, pedoman dan kerangka acuan kegiatan

2. Membuat anggaran dana dalam RUK

3. Membuat SOP alur pelayanan pusling

4. Membuat SOP pendaftaran di pusling

5. Memilih salah satu petugas yang bertanggung jawab secara penuh terhadap pusling
(pelaksana kegiatan)

6. Mengatur pembagian jadwal petugas pusling yang terdiri dari dokter, perawat dan asisten
apoteker Penataan kembali ruangan pustu

7. Pelaksana kegiatan melakukan sosialisasi ke desa-desa terlebih dahulu/membuat surat


pemberitahuan sebelum melakukan kegiatan
RENCANA TINDAK LANJUT
1. Membuat SK, pedoman dan kerangka acuan puskesmas keliling dengan melakukan koordinasi

pelaksana kegiatan dengan PJ promkes dan UKM sehingga tujuan kegiatan bisa tercapai.

2. Membuat anggaran dalam RUK

3. Membuat SOP alur pelayanan di puskesmas keliling

4. Membuat SOP pendaftaran di pusling

5. Melakukan koordinasi untuk memilih salah satu petugas yang bertanggung jawab secara penuh

terhadap pusling (pelaksana kegiatan)

6. Mengatur pembagian jadwal petugas pusling yang terdiri dari dokter, perawat dan asisten apoteker

7. Pelaksana kegiatan melakukan sosialisasi ke desa-desa terlebih dahulu/membuat surat

pemberitahuan sebelum melakukan kegiatan

Anda mungkin juga menyukai