Anda di halaman 1dari 6

Macam-macam Sistem Bahan

BakarBensin jenis EFI


a. Sistem D EFI (Manifold Pressure Control
Type)
Sistem D-EFI atau sering pula disebut “D
Jetronic” yaitu merk dagang dari Bosch.
Huruf D singkatan dari Druck (bahasa
Jerman) yang berarti tekanan, sedang
Jetronic berarti penginjeksian (injection).
Diagram prinsip kerja dari system bahan bakar
UDARA

Air Filter

bensin jenis EFI type D-EFI


Throttle Body

Air Valve

Air Intake Chamber

Manifold Presure Sensor

Intake
Manifold INJECTOR ECU

FUEL
ENGINE
(Engine RPM Signal)
Komponen system bahan bakar bensin jenis
EFI type D-EFI
b. Sistem L- EFI (Air flow Control Type)
Pada sistem L-EFI, Sistem induksi udara
dilengkapi dengan Air Flow Meter yang
berfungsi untuk mengukur jumlah udara yang
mengalir melalui intake manifold. Air Flow
Meter mengukur jumlah udara dengan
sangat akurat, sehingga sistem ini dapat
mengontrol penginjeksian bahan bakar lebih
tepat dibanding system D EFI. Istilah L
diambil dari bahasa Jerman yaitu “Luft” yang
berarti udara.
UDARA

Sistem L- EFI (Air flow Control Type)


Air Filter

Air Flow Meter

Throttle Body

Air Valve

Air Intake Chamber

Intake Manifold
INJECTOR ECU

FUEL
ENGINE

(Engine RPM Signal)


Komponen-komponen L EFI

Keterangan :
1. Fuel Tank 10. Throttle switch
2. Fuel Pump 11. Throttle Valve
3. Fuel Filter 12. Air Flow sensor
4. Distribution regulator 13. Tachymetric Relay
5. Pressure Regulator 14. Engine Temperature Sensor
6. Electronic Control Unit 15. Thermal Switch
7. Injector 16. Coil
8. Cold Start Injector 17. Supplementary air device
9. Idle Screw

Anda mungkin juga menyukai