Anda di halaman 1dari 16

MENENTUKAN

CREW FILM
EXCECUTIVE PRODUCER
• ORANG YANG BERTANGGUNG JAWAB UNTUK
MENYUSUN RANCANGAN BIAYA PRODUKSI (BUDGET),
MELAKUKAN KOORDINASI DENGAN KLIEN, MANAGEMEN
STASIUN TELEVISI, ADVERTISING AGENCY, SPONSORSHIP,
TALENT MANAGER / AGENT, DAN PENULIS (WRITER).

PRODUCER
• BERTANGGUNG JAWAB UNTUK SATU PROSES PRODUKSI
ACARA (INDIVIDUAL PRODUCTION), MELIPUTI
KOORDINASI PEKERJAAN CREW TEKNIS DAN NON TEKNIS
TERMASUK MEMBERIKAN ARAHAN KEPADA PENULIS
(WRITER) DAN PENGARAH ACARA.
ASSOCIATE PRODUCER
• BERTUGAS MENDAMPINGI PRODUSER PADA SELURUH
PELAKSANAAN KEGIATAN PRODUKSI. MELAKUKAN
KOORDINASI TUGAS, TERMASUK MENGHUBUNGI TALENT
DAN KONFIRMASI JADWAL UNTUK TAMPIL.

FIELD PRODUCER / EFP


PRODUCER
• ADALAH PRODUSER YANG DITUGASKAN PADA SUATU
TEMPAT DILUAR LINGKUP STASIUN TELEVISI.
PRODUCTION MANAGER
• BERTANGGUNG JAWAB ATAS PERENCANAAN JADWAL
PENGGUNAAN PERANGKAT PRODUKSI DAN PERSONEL
YANG BERADA DIDALAM STUDIO MAUPUN KEGITAN
PRODUKSI DILUAR STUDIO (FIELD PRODUCTION).

PRODUCER ASSISTANT
• MENDAMPINGI TUGAS PRODUCER PADA PERSIAPAN
HINGGA SAAT PELAKSANAAN PRODUKSI ACARA. PA
BERTANGGUNG JAWAB ATAS BEBERAPA ASPEK CATATAN
UNTUK PRODUSER DALAM TUJUAN MENINGKATKAN
KUALITAS PRODUKSI (IMPROVMENT)
DIRECTOR / PENGARAH
ACARA
• BERTUGAS MENGARAHKAN PEKERJAAN YANG AKAN
DILAKUKAN OLEH TALENT / AKTOR/ PERFORMER SERTA
PEKERJAAN OPERASIONAL TEKNIS. PENGARAH ACARA
BERTANGGUNG JAWAB ATAS KEBERHASILAN
MENTERJEMAH SCRIPT MENJADI HASIL PRODUKSI AUDIO/
VIDEO DENGAN SEGALA PESAN YANG DISAMPAIKAN.
PADA BEBERAPA STASIUN TELEVISI, DIRECTOR DAPAT
PULA BERPERAN MENJADI PRODUCER. -

ASSOCIATE DIRECTOR
• MENDAMPINGI PENGARAH ACARA/ DIRECTOR PADA
SAAT KEGIATAN PELAKSANAAN PRODUKSI
BERLANGSUNG. BERTANGGUNG JAWAB UNTUK
MEMPERSIAPKAN SELURUH PERSONEL DAN PERANGKAT
YANG DIGUNAKAN UNTUK SIAP DIOPERASIKAN.
TALENT (COORDINATOR)
• BERTUGAS MELAKUKAN PEKERJAAN KOORDINASI
KEPADA SELURUH AKTOR / AKTRIS PERFORMER YANG
SUDAH DITETAPKAN DALAM JADWAL DAN PERAN
DIDALAM PRODUKSI ACARA.

AKTOR/ AKTRIS
• ORANG YANG DITETAPKAN MEMERANKAN TOKOH-
TOKOH DALAM SUATU CERITA YANG AKAN DIPRODUKSI.

PERFORMER
• ADALAH ORANG YANG TAMPIL SEBAGAI DIRI MEREKA
SENDIRI, SESUAI DENGAN PERAN AKTUALNYA / JABATAN
/ FUNGSI DALAM PEMERINTAHAN ATAU
KEMASYARAKATAN UMUM.
ANNOUNCER / VOICE OVER
• PEMBACA NARASI YANG TIDAK DITAMPILKAN DIDEPAN
KAMERA (OFF SCREEN). NAMUN BILA DIA TAMPIL
DIDEPAN KAMERA, FUNGSI DAN PERANNYA BERGANTI
MENJADI PERFORMER / TALENT / CAST.

FLOOR MANAGER / FLOOR


DIRECTOR / STAGE
MANAGER
• BERTANGGUNG JAWAB UNTUK SELURUH AKTIFITAS DAN
PEKERJAAN PANGUNG, ARTIS DAN PERFORMER.
MEMBANTU PENGARAH ACARA UNTUK MENYAMPAIKAN
SEJUMLAH KOMANDO / ORDER KEPADA SELURUH
PERSONEL YANG TERLIBAT DALAM PROSES PRODUKSI DI
LOKASI SHOOTING/STAGE.
FLOOR PERSON
• ADALAH ORANG-ORANG YANG BERTUGAS UNTUK
MEMPERSIAPKAN SELURUH KOMPONEN YANG
DIBUTUHKAN DIDALAM STUDIO/DI LAPANGAN MELIPUTI:
SET/PANGGUNG, MEMPERSIAPKAN PORTABLE LIGHTING
DAN BOOM MIC. MENDAMPINGI OPERATOR KAMERA
UNTUK MOVING CAMERA DOLLY (TRACK)- DAN
MEMBANTU MENGATUR CABLING.

WRITER
• BERTUGAS MELAKUKAN RISET DAN MENUANGKANNYA
KEDALAM SUATU KOMPOSISI SKRIP PROGRAM YANG
DISESUAIKAN DENGAN RUNDOWN ACAR UNTUK
DIPRODUKSI. BEBERAPA WRITER MERUPAKAN ORANG-
ORANG FREELANCE YANG DAPAT DILIBATKAN DALAM
PELAKSANAAN PEKERJAAN PRODUKSI.
ART DIRECTOR
• BERTUGAS UNTUK MERANCANG DAN MEMPRODUKSI
ASPEK KREATIF PADA PANGGUNG/ SET / BACKDROP
DAN LOKASI (SETTING LOCATION). TERMASUK
MENENTUKAN / MENGARAHKAN KREATIF UNTUK DESIGN
GRAFIS YANG DIBUTUHKAN DAN DISESUAIKAN DENGAN
ISI DAN GENRE PROGRAM.

GRAPHICS ARTIST
• MEMPERSIAPAKAN COMPUTER GRAPHICS, TITTLE, CHART
DAN BACKGROUND ELEKTRONIS.

COSTUMES DESIGNER
• MERANCANG DAN MEMBUAT KONTRUKSI KHUSUS PADA
PRODUKSI DRAMA, KOSTUM PENARI ACARA UNTUK
ANAK-ANAK (KID’S SHOW). BIASANYA DAPAT
DILAKUKAN KERJASAMA DESIGNER TERKENAL UNTUK
MEMPERODUKSIKAN ACARA DENGAN TEMA KOSTUM
KHUSUS.
WARDOBE
• BERTANGGUNG JAWAB PADA PERSIAPAN JENIS
RANCANGAN KOSTUM YANG DIPERLUKAN
AKTOR/PERFORMER SEPANJANG KEGIATAN PRODUKSI
BERLANGSUNG.

PROPERTY MANAGER
• BERATANGGUNG JAWAB PADA PENGADAAN PEMILIHAN
DAN PENEMPATAN SET PROPERTI, TERMASUK BENDA
PROPERTY YANG DIGUNAKAN UNTUK PENAMPILAN
AKTOR/ PERFORMER. PADA PELAKSANAANNYA TUGAS
PROPERTY MANAGER DIATUR OLEH DIRECTOR DAN
FLOOR MANAGER.

SOUND DESIGNER
• BERTUGAS MENYUSUN SOUNDTRACK UNTUK MEMBERI
ILUSTRASI MUSIK ATAU SOUND EFFECT PADA TAHAP
PASKA PRODUKSI. UNTUK PEROSES PRODUSKI TERTENTU,
SOUND DESIGNER TERDIRI DARI FREELANCER YANG
DAPAT DILIBATKAN DALAM KEGIATAN PRODUKSI.
SUTRADARA
• SESEORANG YANG MEMIMPIN DAN MENGONTROL
ASPEK DRAMATIS DAN ARTISTIK SELAMA PROSES
PRODUKSI BERLANGSUNG.

ASSISTEN SUTRADARA
• ORANG YANG MEMBANTU SUTRADARA UNTUN
MENTERJEMAHKAN HASIL DIREKTOR TREATMENT KEDALAM
SCRIPT BREAKDOWN DAN SHOOTING SCHEDULE.

SOUND DESIGNER
• BERTUGAS MENYUSUN SOUNDTRACK UNTUK MEMBERI
ILUSTRASI MUSIK ATAU SOUND EFFECT PADA TAHAP
PASKA PRODUKSI. UNTUK PEROSES PRODUSKI TERTENTU,
SOUND DESIGNER TERDIRI DARI FREELANCER YANG
DAPAT DILIBATKAN DALAM KEGIATAN PRODUKSI.
KRITERIA
KAMERAWAN
FILM
THE ELEMENT OF SHOT
1. MOTIVASI : SEBUAH SHOT HARUS MEMPUNYAI TUJUAN YANG
AKAN MEMBERIKAN ALASAN BAGI EDITOR UNTUK
MENYAMBUNG KE SHOT BERIKUTNYA.

2. INFORMASI : SEBUAH SHOT HARUS MENGGAMBARKAN


INFORMASI YANG INGIN DISAMPAIKAN KEPADA PEMIRSA.

3. COMPOSITION : PERHATIKAN KOMPOSISI GAMBAR AGAR


DAPAT BERBICARA SENDIRINYA. ADA EMPAT YANG PERLU
DIPERHATIKAN, YAITU FRAMING (PEMBINGKAIAN GAMBAR),
ILLUSION OF DEPTH ( KEDALAMAN DAN DIMENSI GAMBAR),
SUBJECT OR OBJECK GAMBAR), COLOUR (WARNA).

4. SOUND : FAKTOR SUARA YANG SANGAT MEMPENGARUHI


MAKNA GAMBAR.

5. CAMERA ANGLE : SUDUT PENGAMBILAN GAMBAR OLEH


PENATA KAMERA AKAN MEMBERIKAN KEKUATAN DARI
SEBUAH SHOT ITU SENDIRI. (ANGLE KAMERA OBJEKTIF,
ANGLE KAMERA SUBJEKTIF, POINT OF VIEW)
THE ELEMENT OF SHOT
6. CONTINUITY :
• CONTENT CONTINUITY : KESINAMBUNGAN PADA GAMBAR ISI
CERITA YANG TERANGKUM DALAM SAMBUNGAN BERBAGAI
SHOT. BERBENTUK BENDA (TATA ARTISTIK-PROPERTI), SINAR
CAHAYA ( TATA CAHAYA), WARDROBE DANMAKE UP.
• MOVEMENT CONTINUITY : KESINAMBUNGAN GAMBAR PADA
GERAKAN YANG DIREKAYA ATAUPUN NATURAL ( GERAKAN
DALAM ADEGAN YANG DIPERANKAN OLEH PEMAIN DAN
FIGURAN SEDANGKAN GERAKAN NATURAL YANG TERJADI
KARENA FAKTOR ALAM, MISALNYA ANGIN)

• POSITION CONTINUITY : KESINAMBUNGAN GAMBAR UNTUK


BLOCKING PEMAIN, POSISI PROPERTI (TATA ARTISTIK), DAN
POSISI YANG LAINNYA DISESUAIKAN DENGAN KOMPOSISI
GAMBAR DALAM BERBAGAI SUDUT ARAH KAMERA.

• SOUND CONTINUITY : KESINAMBUNGAN SUARA DALAM


GAMBAR, BAIK BERSIFAT DIRECT SOUND (SUARA YANG
DIREKAM LANGSUNG PADA SAAT SYUTING) MAUPUN INDIRECT
SOUND (SOUND EFFECT & ILUSTRASI MUSIK)
THE ELEMENT OF SHOT
• DIALOUGE CONTINUITY : KESINAMBUNGAN DIALOG
YANG TERWUJUD DALAM PERCAKAPAN PARA PEMERAN
SESUAI DENGAN TUNTUTAN CERITA DAN LOGIKA VISUAL
(KEBUTUHAN GAMBAR SESUAI DENGAN NASKAH)
THANK
YOU
MELKIANUS BENUSU, S.KOM

Anda mungkin juga menyukai