Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
DINAS KESEHATAN
PROVINSI JATIM
INFORMASI DASAR HEPATITIS
Apa Fungsi Hati?
• Mengeluarkan bahan
berbahaya/sampah dari
tubuh
• Memerangi infeksi
• Membantu pencernaan
• Menyimpan vitamin dan
mineral
• Menyimpan energi
• Dll ( > 500 fungsi )
Penyakit Hati
Patah
Hati ???
HEPATITIS
hepar- -itis
hati radang
Hepatitis artinya
peradangan hati
Virus Hepatitis
Perlemakan
Obat-obatan
HEPATITIS
HEPATITIS
Alkoholik Parasit:
Virus lain:
(Dengue, Herpes) (Malaria, Ameba)
Struktur & Fungsi Hati Makin Memburuk
Virus A B C D E
Family Picornaviridae Hepadnaviridae Flaviridae Deltaviridae Calciviridae
HEPATITIS HEPATITIS
A B
HEPATITIS HEPATITIS
E C
HEPATITIS
D
PEMBAWA
A/E
SEMBUH MEMBUANG
ATAU KOTORAN
PEMBAWA TIDAK CTPS
TERINFEKSI MENYENTUH
SAKIT AKUT MAKANAN ATAU
BENDA
DISENTUH
DIMAKAN
TAK CTPS
Hepatitis merupakan salah satu masalah kesehatan
masyarakat di negara-negara berkembang di dunia
termasuk Indonesia
Hepatitis Indonesia endemis
* Hepatitis A & E sering muncul sebagai KLB
* Hepatitis B & C dapat menjadi kronis
Etiologi
• Fecal Oral masuk ke saluran pencernaan melalui
makmin yang tercemar tinja penderita VHA
• Jumlah virus tinggi ditemukan di tinja px sejak 3 hari
sebelum muncul gejala hingga 1-2 minggu setelah
munculnya gejala kuning
Cara • Muncul sbg KLB : common source epidemic
• Pdu sumber penularan : makanan/minuman tercemar,
Penularan makanan mentah/setengah matang dan sanitasi yang
buruk
• Sangat bervariasi dan tidak spesifik
• Demam, kelelahan, anoreksia, gangguan pencernaan (mual,
muntah, kembung) dapat ditemukan
• Dalam 1 minggu : gejala kuning disertai gatal (ikterus), urin
Gejala seperti teh dan tinja berwarna pucat
dan Tanda • Anak usia < 5 tahun, tidak menunjukkan gejala khas dan hanya
10% jadi ikterus
• Anak lebih tua dan dewasa : gejala lebih berat dan ikterus terjadi
> 70% penderita
Masa • 15 – 50 hari, rata-rata 28 - 30 hari
Inkubasi