Anda di halaman 1dari 16

Laporan Kasus

APENDISITIS
AKUT
Identitas Pasien
• Nama : Ny. DR
• Umur : 27 Tahun
• Jenis Kelamin : Perempuan
• Alamat : Bandung
• Agama : Islam
• Pekerjaan : Wiraswasta
• Suku/Bangsa : Jawa/Indonesia
• Tanggal MRS : 15 Juni 2016
• Tanggal Pemeriksaan : 15 Juni 2016
• No. RM : 18------9
Keluhan utama

Nyeri perut kanan bawah


Riwayat Penyakit Sekarang
Nyeri perut kanan bawah sejak 1 hari sebelum MRS. Awalnya nyeri dirasakan
di perut bagian ulu hati lalu nyeri berpindah ke kanan bawah, tidak menyebar ke paha
atau genitalia. Nyeri dirasakan semakin lama semakin memberat disertai mual tapi
tidak sampai muntah, demam yang naik turun, nafsu makan menurun, dan BAB cair
sekitar 4x sebelum MRS sebanyak 1 gelas air mineral. Pasien menyangkal adanya
perubahan pada frekuensi BAB dan konsistensi feses

Pasien mengatakan tidak ada darah yang keluar dari kemaluan, siklus
menstruasinya teratur setiap 28 hari, dan haid terakhir 2 hari SMRS. Pasien juga
mengatakan tidak ada gangguan saat BAK, tidak terasa nyeri saat BAK atau anyang-
anyangan, kencing berdarah dan adanya batu saat berkemih disangkal
Riwayat Penyakit Dahulu
Tidak pernah mengalami gejala seperti ini sebelumnya

Riwayat Penyakit Keluarga


Tidak pernah mengalami gejala seperti ini sebelumnya, riwayat
keganasan di dalam keluarga disangkal

Riwayat Penggunaan Obat


Pasien meminum paracetal dan antacida
Riwayat Kebiasaan
Pasien suka mengkonsumsi makanan yang pedas dan jarang
makan sayur serta buah

Riwayat Alergi
Disangkal
Pemeriksaan fisik

• Keadaan Umum : Cukup


• Kesadaran : Compos Mentis
• GCS : 4-5-6
• Vital Sign
Tekanan Darah : 100/60 mmHg
Nadi : 90 x/m
Suhu : 37,0⁰C
RR : 18 x/m
Status Generalis
• K/L : Bentuk bulat simetris, AICD -/-/-/- , tidak
ada pembesaran KGB, trakea ditengah, tidak
didapatkan pembesaran kelenjar tiroid, arteri
carotis teraba pulsasi
• Thorax
Cor : Ictus Cordis tidak tamoak dan teraba, thrill (-),
heave (-) S1S2 Tunggal Reguler
Pulmo : pergerakan dindinh dada simetris, sonor
dikedua lapang paru, Vesikuler di kedua lapang
paru ,Tidak ada ronkhi, tidak ada wheezing
Ekstrimitas : Akral hangat kering merah + (superior dan
inferior), Tidak ada edema
Status lokalis (abdomen)
• Inspeksi : Flat, darm contour (-), darm steifung (-)
• Auskultasi : Bising usus (+) Normal
• Palpasi
 Nyeri tekan Mc Burney (+)
 Nyeri Lepas (+)
 Rovsing Sign (-)
 Uji Psoas (-)
 Uji Obturator (-)
 Murphy Sign (-)
 Tidak ada hepatomegaly
 Tidak teraba adanya masa
• Perkusi : Timpani, Pekak Hepar (+), flank test (-/-)
• RT : tsa (+) normal, mukosa rektum licin, ampula recti tidak kolaps
dan tidak teraba masa, nyeri (+) arah jam 10-11, darah (-), feses +
Diagnosis Kerja
(Anamnesa + Pemeriksaan
fisik)

Apendisitis
Akut
Differential Diagnosis

• KET
• Ureterolithiasis
• Ca Colon
Planning
Planning Diagnosis :

•DL, RFT, SE

•Plano test

•Thorax PA

•USG Abdomen
Planning Terapi
Pro Appendectomy

Terapi Cairan dengan garam fisiologis (RL)

Terapi Medikamentosa

a. Antibiotik profilaksi
Injeksi Cefriaxon 2x1 gram IV
b. Analgetik & Antipiretik Injeksi Antrain 3x1 Ampul IV
c. Antiemetik Injeksi Ondansetron 3x1 amp IV
Injeksi Ranitidin 2x50 mg
d. Antihistamin H2
Planning Monitoring
:
• Keadaan umum pasien

• Infiltrat / Massa

• Tanda-tanda perforasi
• Hasil pemeriksaan
penunjang
Pemeriksaan Laboratorium
Pemeriksaan Hasil Nilai Rujukan
WBC 12.37 4.8-10.8 10^3/uL
RBC 4.3 4.2-6.1 10^6/uL
HGB (Hemoglobin) 12.8 12-18 g/dL
HCT (Hematokrit) 36.8 37-52 %
PLT (Trombosit) 317 150-450 10^3/uL
Gula darah sewaktu 101 < 140
BUN 7.4 6.0-23.0
Creatinin 0.7 0.5-0.9
Natrium 134 146-157
Kalium 3.6 3.5-5.1
Chloride 98 98-107
Plano test Negatif 13-43 %
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai