Anda di halaman 1dari 10

TUGAS MANDIRI

DIKLAT BERJENJANG PAUD


TINGKAT DASAR

IGTKI - PGRI KAB SLEMAN 2017


TUJUAN

 Memperdalam pengetahuan, memantapkan sikap dan


meningkatkan keterampilan peserta diklat dasar
sesuai ruang lingkup penugasannya.

 Diklat PAUD Tingkat Dasar = 248 JP


- 48 JP Tatap Muka
- 200 JP Tugas Mandiri (25 hari kerja)
TUGAS
1. Mencatat kegiatan harian (selama 25
hari kerja), format fleksible.
2. Membuat rancangan kegiatan
pembelajaran minimal 5 rancangan
harian.
TUGAS
3. Melakukan kegiatan pembelajaran minimal
sebanyak 5 kegiatan.
4. Melakukan kegiatan evaluasi terhadap
pembelajaran minimal 5 kegiatan 
merancang evaluasi pembelajaran dengan
menggunakan 5 teknik penilaian serta
mengumpulkan hasil evaluasi dalam
bentuk ceklist, catatan anekdot dan hasil
karya ).
MEKANISME / LANGKAH2
1. Menyampaikan surat ke pimpinan lembaga
2. Melakukan perencanaan
3. Melaksanakan tugas
- membuat rangcangan pembelajaran (min 5)
- melakukan kegiatan pembelajaran (min 5)
- membuat evaluasi keg (min 5 jenis teknik evaluasi)
- menggunakan teknik pengumpul data dalam catatan anekdot, hasil
karya dan ceklist.
4. Menyusun Laporan
5. Mengumpulkan laporan ke Pendamping Kab/Kota
SUSUNAN LAPORAN
 Judul Laporan
 Pengantar
 Daftar Isi
 Pendahuluan
 Waktu dan Tempat Pelaksanaan
 Buku catatan kegiatan harian (25 hari kerja)
 Kendala dan Permasalahan yang dihadapi
 Penutup (Kesimpulan dan Saran)
 Lampiran-lampiran ( Rencana Kegiatan, evaluasi, foto
kegiatan, hasil karya anak, dll)
PELAPORAN

1. Laporan dijilid rapi dan disampaikan kepada


pendamping dari Kab/Kota selambat-lambatnya 10
hari stl pelaksanaan tugas mandiri. Yang
dikumpulkan rangkap 2.
2. Bagi peserta yang menyampaikan laporan di luar
batas waktu yang telah ditetapkan maka secara
otomatis dinyatakan tidak lulus diklat
PENILAIAN
1. Penilaian laporan
2. Penilaian rancangan kegiatan
- Merancang
- Melaksanakan
- laporan evaluasi kegiatan
NILAI TUGAS MANDIRI (NTM)
3A + 2B + C
NTM = ------------------------
6
Keterangan:
 A= Nilai Laporan Tugas Mandiri

 B= Rata-rata Nilai Rancangan

 C= Nilai Kinerja
SELAMAT MENJALANKAN TUGAS

IGTKI - PGRI Kabupaten Sleman

Anda mungkin juga menyukai