Anda di halaman 1dari 8

GADUH GELISAH

Disusun Oleh
Nama : Novia Kaisarianti , S.Ked

Pembimbing :
dr. Hotma Marintan, Sp.KJ
dr. Dini Mirsanti, Sp.KJ
KEPANITRAAN KLINIK SMF PSIKIATRI/ILMU KEDOKTERAN JIWA
RSUD dr. DORIS SYLVANUS
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PALANGKA RAYA
2019
KEGAWATDARURATAN
PSIKIATRI

PIKIRAN PERILAKU

PERASAAN
 Keadaan Gaduh Gelisah adalah peningkatan
aktivitas mental/kejiwaan dan
motorik/gerakan seseorang yang sulit untuk
dikendalikan oleh dirinya sendiri.
 Kondisi Gaduh Gelisah dapat di sebabkan
oleh:
1. Gangguan Mental yang menimbulkan
halusinasi dan ilusi
2. Kecemasan akut dengan/tanpa panik
3. Kebingungan setelah kejang
4. Ledakan amarah/temper tantrum
Tanda dan Gejala :
 Banyak bicara  Marah-marah
 Mondar-mandir  Mengancam
 Lari-lari  Agresif
 Loncat-loncat  Ketakutan
 Bingung  Terlalu gembira
Kapan pasien di bawa ke RS?
 Melakukan tindakan yang mengancam dirinya
sendiri/orang lain
 Adanya ide/percobaan bunuh diri
 Tidak adanya dukungan dan motivasi dari
keluarga maupun lingkungan
 Timbulnya efek samping obat yang berbahaya
Peran Keluarga
 Memotivasi pasien, mendukung tumbuhnya
harapan
 Pemberian obat dan pengawasan minum obat
 Menjadi pendengar yang baik
 Memberi tanggung jawab dan kewajiban peran
dari keluarga sebagai pemberi asuhan
 Dapat mengontrol ekspresi emosi keluarga,
mengurangi tekanan pada pasien
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai