Anda di halaman 1dari 16

IMPLEMENTASI ALGORITMA A*

UNTUK APLIKASI LOKASI PADA


ANDROID

NAMA: MUDTI MUHAMAD FADLI


NPM : 1260100056
Latar Belakang

Pencarian jalur terdekat atau terpendek pada peta erat


kaitannya dengan kehidupan sehari-hari. Apabila
seseorang ingin bertemu dengan teman atau keluarga,
maka orang tersebut dapat mencari rute terbaik untuk
sampai ketujuan. Rute terbaik dapat berupa waktu
tercepat, kondisi jalan yang baik, maupun jalan yang
bebas dari kemacetan mengingat banyaknya
persimpangan yang ada di jalan raya. Terdapat
algoritma pencarian jalur terpendek, salah satunya
adalah algoritma A* (A-Star).
Rumusan Masalah

 Bagaimana mengimplementasikan algoritma A* untuk


aplikasi lokasi pada sistem operasi android.

 Bagaimana cara membuat apllikasi lokasi pada sistem


operasi android dengan menggunakan algoritma A*.
Batasan Masalah

 Aplikasi ini hanya bisa dijalankan untuk android.

 Aplikasi ini harus terhubung dengan jaringan seluler.

 Aplikasi harus menggunakan paket data.

 Pengguna dan objek (teman yang akan dicari) harus


memiliki atau menginstal aplikasi ini.
Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian ini adalah mendisain


sebuah aplikasi lokasi android untuk
menemukan teman melalui smartphone
dengan algoritma A* (A Star).
Manfaat Penelitian
 Bagi Penulis
Manfaat yang diharapkan dari penulisan proposal skripsi
ini adalah menambah wawasan dan pengetahuan
mengenai aplikasi GPS untuk menemukan teman melalui
smartphone dengan algoritma A* (A Star) dalam bahasa
pemrograman android.

 Bagi Pembaca
Hasil penelitian ini nantinya dapat digunakan untuk
pengguna sistem operasi android dalam menemukan
teman dengan bantuan GPS serta Maps melalui
smartphone mereka.
Tempat Penelitian

Penelitian dilakukan secara mandiri tanpa


terikat pada instansi atau tempat penelitian
manapun. Waktu penelitian yang dibutuhkan
dalam penelitian dilaksanakan setelah
seminar proposal.
Metode Pengumpulan Data

Studi ini dilakukan dengan mengumpulkan


sumber-sumber yang dapat membantu penulis,
yaitu meliputi :

Studi Pustaka
Studi Praktikum
Perancangan Sistem
Flowchart Rancangan Aplikasi
Use Case Aplikasi
Rancangan Aplikasi
Rancangan Menu Utama
Hasil akhir
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai