Anda di halaman 1dari 34

Kebijakan dan Peraturan

Pengelolaan Jurnal

Catharina B. Nawangpalupi
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Universitas Katolik Parahyangan - Bandung

Dipresentasikan dalam Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016)
Sistematika

 Sesi 1
 Kebijakan dan Peraturan
 Prosedur Pengelolaan Jurnal
 Sesi 2
 Mekanisme Pengelolaan Jurnal Online
 Peran LPPM dalam Pengelolaan Jurnal Online
 Fasilitas dalam Pengelolaan Jurnal Online

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Kebijakan, Peraturan dan
Prosedur Pengelolaan Jurnal

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Jurnal sebagai terbitan berkala ilmiah

Terbitan berkala ilmiah

bentuk pemberitaan atau komunikasi yang


memuat karya ilmiah dan diterbitkan secara
berjadwal dalam bentuk tercetak dan/atau
elektronik.

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Kebijakan Pengelolaan Jurnal

Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 22


Tahun 2011 tentang Terbitan Berkala Ilmiah

Tujuan (Pasal 3)
 Terbitan berkala ilmiah bertujuan meregistrasi
kegiatan kecendekiaan, menyertifikasi hasil kegiatan
yang memenuhi persyaratan ilmiah,
mendiseminasikannya secara meluas kepada
khalayak ramai, dan mengarsipkan semua temuan
hasil kegiatan kecendekiaan ilmuwan dan pandit yang
dimuatnya.
Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Permendiknas No. 22 Tahun 2011

Isi (Pasal 4)
 Terbitan berkala ilmiah memuat artikel dari penulis
yang dapat berafiliasi dengan perguruan tinggi,
lembaga penelitian dan pengembangan, organisasi
profesi, atau industri.

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Peraturan Terbitan Berkala Ilmiah

Peraturan Direktur Jenderal Dikti Nomor 1


Tahun 2014 tentang Pedoman Akreditasi
Terbitan Berkala Ilmiah

a) Permasalahan
b) Kelembagaan penerbit
c) Pengelolaan terbitan berkala ilmiah

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Peningkatan kualitas terbitan berkala
ilmiah – akreditasi
Permasalahan utama pengelolaan terbitan berkala
ilmiah di Indonesia (belum terindeks di pengindeks
bereputasi):
 visibilitas dan aksesibilitas terbitan berkala ilmiah belum baik karena
belum menerapkan manajemen terbitan berkala ilmiah secara daring
(online);
 proses pengelolaan tulisan ilmiah belum menerapkan standar-standar
ilmiah;
 kualitas penerbitan terbitan berkala ilmiah sebagian besar masih kurang
baik;
 pengendalian kualitas terbitan berkala ilmiah melalui proses penelaahan
oleh mitra bestari dan pemapanan gaya selingkung belum konsisten;
 kualitas substansi artikel belum dijaga dan dipertahankan dengan baik.

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Kelembagaan penerbit
 Lembaga penerbit (organisasi profesi, perguruan
tinggi, lembaga penelitian dan pengembangan,
dan/atau institusi yang diberi kewenangan untuk itu)
memiliki kedudukan sebagai badan hukum, sehingga
mampu memberikan jaminan kesinambungan dana
dan naungan hukum.
 Lembaga penerbit dimungkinkan menangani lebih
dari satu terbitan berkala ilmiah yang tidak sejenis,
tetapi ranah keilmuan yang ditekuninya harus jelas.

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Pengelolaan

 Perguruan tinggi atau lembaga penelitian


dapat mendelegasikan pengelolaan
penerbitan terbitan berkala ilmiahnya
kepada sub kelembagaan di bawahnya.
 Pendelegasian penerbitan di perguruan
tinggi serendah-rendahnya setingkat
jurusan, sedangkan lembaga penelitian
serendah-rendahnya setingkat pusat
penelitian;

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Kebijakan di UNPAR Bandung
Peraturan Pengurus Yayasan Universitas Katolik
Parahyangan No. 10 Tahun 2013 tentang Struktur
Organisasi dan Tata Kelola Universitas Katolik
Parahyangan

 Pasal 12 ayat 1 (c):


Merencanakan dan mengarahkan penelitian Universitas untuk
kemajuan ilmu pengetahuan, teknologi yang bermanfaat bagi
kesejahteraan masyarakat.

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Prosedur Pengelolaan Jurnal

 LPPM UNPAR menjadi operator pengelolaan


jurnal secara terpusat di Universitas
 Pengelola masing-masing jurnal dilakukan
oleh Pusat Studi/Center atau program studi
yang bernaung di Universitas Katolik
Parahyangan.

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Pendanaan jurnal
Persyaratan Pendanaan untuk penerbitan
jurnal ilmiah :
 Jurnal ilmiah dikelola oleh Pusat Studi / Center atau
program studi yang bernaung di Universitas Katolik
Parahyangan,
 Jurnal ilmiah sudah memiliki ISSN dan E-ISSN,
 Jurnal ilmiah edisi terakhir sudah terbit di web
journal.unpar.ac.id (kecuali untuk jurnal baru),
 Jurnal sudah didaftarkan kepada Direktorat
Pengelolaan Kekayaan Intelektual melalui aplikasi
Akreditasi Jurnal Nasional.
Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Pengelolaan Jurnal Online

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Prosedur pengelolaan jurnal (1)
 Pemimpin Redaksi (pengelola jurnal) bertanggung jawab
akan pelaksanaan penerbitan dan penyebarluasan jurnal
termasuk mutu artikel-artikel yang dimuat dalam jurnal.
 Dekan Fakultas atau Ketua Program Studi atau Kepala
Pusat Studi sebagai penanggung jawab penerbitan jurnal
bertanggung jawab akan konsistensi penerbitan jurnal dan
kesesuaian jadwal penerbitan jurnal.
 Kepala LPPM bertanggung jawab atas pengalokasian dan
realisasi dana penerbitan jurnal dan memastikan penerbitan
jurnal yang bersangkutan dalam web journal.unpar.ac.id.

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Prosedur pengelolaan jurnal (2)

 Prosedur Pengajuan Jurnal Baru


 Prosedur Pengajuan Penerbitan Jurnal
 Prosedur Penyelesaian Laporan Penerbitan
Jurnal
 Prosedur Penambahan / Perubahan Admin
Journal.

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Prosedur Pengajuan Jurnal Baru di Web Journal UNPAR

Pemimpin Redaksi LPPM

Menyiapkan Proposal
dan form F-29

Menyerahkan
Memeriksa berkas
Proposal dan F-29
pengajuan

tidak
Membuat revisi Setuju?

ya

KLPPM Menandatangani
form pengajuan

Memproses pembuatan
jurnal baru di web
journal.unpar.ac.id

Menginfokan username
& password ke
Pemimpin Redaksi

Merekap data
penyelesaian kegiatan

Proses selesai
Pengelolaan Jurnal Online
(Online Journal System)

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Mekanisme Pengelolaan Jurnal
 Pengelola jurnal membuat surat
permohonan resmi untuk dibuatkan jurnal
baru pada OJS (sesuai prosedur).
 Pengelola jurnal mendapatkan username dan
password untuk login ke OJS. User dan
password ini kemudian akan digunakan
untuk mendaftarkan Editor dan Reviewer
pada OJS.
 Pengelola jurnal melakukan pengaturan pada
tampilan jurnalnya.

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Contoh tampilan jurnal (1)

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Contoh tampilan jurnal (2)

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Mekanisme Penerbitan Jurnal Pada OJS
1. Penulis melakukan pendaftaran username. Setelah
berhasil, penulis bisa melakukan login, membuat
pengajuan jurnal dan meng-upload file yang diajukan.
2. Editor login dengan menggunakan username yang
sudah didaftarkan. Editor akan memeriksa pengajuan
jurnal, menentukan reviewer, melakukan submit
ulang, melakukan proses editing dan publikasi.
3. Reviewer melakukan login. Reviewer akan melakukan
proses review dan melakukan penilaian yang
akhirnya melakukan penerimaan terhadap pengajuan
jurnal.

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Peran/Roles pada Online Journal System
Journal Manager : mengatur jurnal, mengelola
user¸menentukan role, mengelola reading tool, dan
pengelolaan lainnya. Journal Manager bertanggung
jawab terhadap jurnal secara keseluruhan.
Editors : menentukan editor atau editor bagian untuk
penerimaan jurnal, mengawasi proses dan keputusan
editorial, menyusun dan menerbitkan edisi-edisi jurnal.
Section Editors : Mengelola proses peer review dan
membuat keputusan editorial untuk penerimaan dengan
berkonsultasi dengan Editor dan menentukan Reviewer
sesuai dengan kompetensi terhadap jurnal yang
diterima.
Reviewers : memeriksa naskah yang diterima sesuai
kompetensi yang dimiliki.
Authors : merupakan penulis jurnal.
Readers : merupakan pembaca jurnal

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Hal-hal yang dilakukan LPPM sebagai
Administrator OJS
 LPPM membuatkan jurnal baru

 LPPM membuatkan username dan password untuk journal


manager dan editor pada jurnal tersebut.
 LPPM memberikan layanan informasi dan pelatihan personal.
 LPPM membantu meningkatkan visibilitas dan indeks pada
jurnal.
Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Fasilitas di OJS
 Proses pengajuan review dan penerimaan jurnal dapat dilakukan
secara online.
 Membuat menu tambahan pada OJS (Announcements, Editorial
Team dan lain-lain).

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Peningkatan visibilitas dan indeks (1)
 Membuat view stat untuk mengetahui jumlah
pengunjung OJS dengan menambahkan aplikasi
tambahan pada OJS seperti : Google Analytics, Stat
Counter, atau Flag Counter.

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Peningkatan visibilitas dan indeks (2)

 Contoh OJS menggunakan Aplikasi Stat


Counter

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
Peningkatan visibilitas dan indeks (3)
 Artikel jurnal di OJS bisa terindex di Google Scholar dengan cara
terlebih dahulu mendaftarkan web OJS nya pada alamat :
https://support.google.com/scholar/troubleshooter/2898950?rd=1.

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV
TERIMA KASIH
katrin@unpar.ac.id
081 394 000 104
022-2034847
lppm.unpar.ac.id

Bimbingan Teknik Pengunaan Aplikasi Jurnal Online bagi Pengelola Jurnal PTS (18 – 20 Mei 2016) – Kopertis IV

Anda mungkin juga menyukai