Anda di halaman 1dari 17

Dasar-dasar

Pemrograman:
Informasi Perkuliahan
Universitas Katolik Parahyangan Bandung
2018

husnulhakim@unpar.ac.id
Deskripsi Mata Kuliah
 Kode mata kuliah: AIF181100-04
 Merupakan prasyarat lulus untuk:
 Algoritma & Struktur Data
 Pemrograman Berorientasi Objek
Deskripsi Mata Kuliah (2)
 Pada mata kuliah ini diperkenalkan konsep-konsep dasar dalam
pemrograman, yaitu:
 tipe data
 variabel
 percabangan
 pengulangan
 method
 array
Deskripsi Mata Kuliah (3)
 Pada mata kuliah ini juga diberikan masalah-masalah komputasi
sederhana yang harus diselesaikan menggunakan konsep-
konsep yang sudah diperkenalkan dan mengimplementasikannya
menggunakan bahasa pemrograman Java.
Tujuan Perkuliahan
 Di akhir perkuliahan, mahasiswa diharapkan untuk dapat:
 Memahami konsep-konsep dasar dalam pemrograman
 Mengimplementasikan konsep-konsep dasar pemrograman
untuk pemecahan masalah komputasi sederhana.
Bentuk Perkuliahan
 Kuliah 1
 Penyampaian materi
 Diskusi
 Latihan
 Kuis tertulis di akhir perkuliahan (tidak setiap minggu)
 Pemberian PR kecil (tidak setiap minggu)
Bentuk Perkuliahan (2)
 Praktikum
 Pretes
 Pengerjaan Modul
 Latihan Soal

 Kuliah 3
 Penyampaian materi (jika slides belum selesai)
 Kuis praktik
 Pembahasan kuis
Tim Dosen dan Jadwal
 Koordinator: Husnul Hakim, S.Kom., M.T.

Pertemuan Kelas Jadwal Ruang Dosen


Kuliah 1 A Selasa, 9122 HUH
B 09.00 – 11.00 10316 JNH
C 10317 VAN
Praktikum A Rabu, 916 KAL
B 07.00 – 917 HUH
09.00
C 918 AND
Kuliah 2 A Jumat, 09.00 916 MVC
B – 11.00 917 VAN
C 918 JNH
Buku Teks
 Buku Teks Utama:
 Big Java: Early Objects, Cay S. Horstmann, Wiley; 5th
edition (2013), ISBN: 978-1118431115
 Absolute Java, Walter J. Savitch & Kenrick Mock, Addison
Wesley; 5th edition (2012), ISBN: 978-0132830317
 Penunjang:
 Head First Java, Kathy Sierra & Bert Bates, O’Reilly Media;
2nd edition (2005), ISBN: 978-0596009205
 Objects First With Java: A Practical Introduction Using
BlueJ, David J. Barnes and Michael Kolling, Prentice Hall; 5th
edition (2011), ISBN: 978-0132492669
 Thinking in Java, Bruce Eckel, Prentice Hall; 4th edition
(2006), ISBN: 978-0131872486
Rencana Perkuliahan
Minggu Kuliah 1 Praktikum Kuliah 2
I Pendahuluan Libur Review PUK

II Penjelasan Tipe Data, Modul & Praktikum Tipe Data, Kuis Tipe Data dan
Variabel Variabel Variabel
III Tahun Baru Imlek Penjelasan Input/Output Modul & Praktikum
Input/Output
IV Percabangan I Modul & Praktikum Percabangan I Kuis Percabangan II

V Percabangan II Modul & Praktikum Percabangan II Kuis Percabangan I

VI Pengulangan I Modul & Praktikum Pengulangan I Kuis Pengulangan I

VII Review dan Latihan Latihan UTS Kuis Besar 1

VIII
UJIAN TENGAH SEMESTER
IX
Rencana Perkuliahan (2)
Minggu Kuliah 1 Praktikum Kuliah 2
X Pengulangan II Modul & Praktikum Pengulangan Kuis Pengulangan

XI Methods Libur Isra’ Miraj Modul & Praktikum


Methods
XII Array 1 Dimensi Modul & Praktikum Array 1 Kuis Array 1 Dimensi

XIII Array 2 Dimensi Libur Pemilu Libur Paskah

XIV Libur Dies Natalis Modul & Praktikum Array 2 Dimensi Kuis Array 2 Dimensi
FTIS
XV Objek dan Kelas Libur Hari Buruh Modul & Praktikum
Objek dan Kelas
XVI Debugging Modul dan Praktikum Debugging Kuis Besar II

XVII
UJIAN AKHIR SEMESTER
XVIII
Kehadiran
 Bukan syarat ujian
 Diperhitungkan dalam penilaian:
 >= 80%  tidak berpengaruh pada penilaian
 <80%  dikalikan dengan nilai kuis & UAS
 Ijin diberikan jika:
 Sakit
 Mewakili UNPAR dalam kegiatan tertentu
Ujian
 Ujian dilaksanakan di laboratorium:
 JANGAN SALAH MELIHAT SHIFT dan JADWAL !!
 Pembagian shift ujian akan diumumkan oleh Kalab Komputasi
di Laboratorium.
 TIDAK BOLEH TERLAMBAT SAMA SEKALI !!. Sudah hadir
di depan pintu Laboratorium Komputasi paling lambat 30
menit sebelum ujian dimulai.
 100% programming
Nilai
 Bobot nilai:
 UTS: ~33%
 UAS: ~34%
 Mingguan (total): ~33%
 Nilai modul diperoleh dari kehadiran. Hadir di salah satu
pertemuan: 100
 Nilai mingguan = 30% x Nilai modul + 70% x Kuis
Hukuman Untuk Kecurangan
 Peringatan (ancaman?) bahwa mencontek tidak diijinkan di kuliah
ini bukanlah joke.
 Mengapa contek-mencontek harus dilarang?
 Membiasakan mahasiswa secara mandiri menyelesaikan problem dengan
membuat program.
 Tanpa hal tersebut  Tidak bisa memprogram  Skripsi dibuatkan orang lain
 Tidak lulus  Kerja??
Hukuman Untuk Kecurangan
 NPM: 20167300xx  UTS: 31 UAS: 82 ART: 80.2 (jika tidak
mencontek NA=66/C)
 Ybs diketahui melakukan plagiarisme sehingga:
 Nilai ART pada minggu saat ybs mencontek dikalikan -1 (4 kali)
 Tidak mendapatkan bonus UAS +15
 Dengan demikian nilai ybs menjadi: 53 (D)
Hadiah Bagi Yang Tidak Pernah
Berbuat Curang
 Bonus bagi yang tidak pernah mencontek atau tersangkut kasus
kecurangan apapun:
 Bonus ujian, berlaku pada UTS dan UAS:
 tambahan nilai ujian : antara 5 s.d. 15 (ditentukan
koordinator, biasanya 10)
 Syarat : mengikuti minimal 5x quiz dan tidak ada yang
nilainya <35
 Bonus UTS: 5x quiz sebelum UTS, UAS:5x quiz setelah UTS

Anda mungkin juga menyukai