Anda di halaman 1dari 14

Dandy Rahadian, S.Pd.

SMK Negeri Campaka Kabupaten Purwakarta


Matriks Penentuan Isu Utama dengan
Metode USG
No. Isu (U) (S) (G) Total Peringkat
1. Rendahnya penggunaan Bahasa Indonesia yang 3 4 4 10 III
baik dan benar, baik secara tertulis maupun
verbal

2. Belum adanya sistem administrasi perpustakaan 5 5 4 14 I


di sekolah

3. Kurangnya minat siswa belajar Bahasa Indonesia 4 5 3 12 II


JUDUL AKTUALISASI

Penerapan Sistem Administrasi Perpustakaan Digital


dengan Aplikasi Slims 8 Akasia di
SMK Negeri Campaka Kabupaten Purwakarta
Latar Belakang
 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 Pasal 10 tentang Aparatur Sipil Negara
 PermenPAN RB No. 16 Tahun 2009 Pasal 13 tentang Rincian Kegiatan Guru Kelas
 Revolusi Industri 4.0
 Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi
 Belum adanya sistem administrasi perpustakaan di sekolah
 Perlu adanya pengelolaan ketersediaan buku bacaan untuk menunjang
pembelajaran di kelas
 Perlu adanya pengawasan dalam proses peminjaman buku di sekolah untuk
menghindari kehilangan atau kerusakan buku.
Perencanaan Penerapan
Sistem Administrasi
Rancangan Perpustakaan Digital

Kegiatan Pengelolaan Koleksi Buku


Teks dan Buku Digital
Aktualisasi
Sosialisasi dan Uji Coba
Sistem Perpustakaan
Digital

Pengelolaan Keanggotaan
Perpustakaan

Evaluasi dan Laporan Hasil


Penerapan Sistem
Perpustakaan Digital
Matriks Rancangan Kegiatan Aktualisasi
No. Kegiatan Sub Kegiatan Nilai Aneka
1. Perencanaan Penerapan Sistem 1. Mengonsultasikan rencana • Etika Publik
Administrasi Perpustakaan penerapan sistem administrasi • Sopan santun
Digital perpustakaan digital dengan
Kepala Sekolah
2. Membuat program kerja • Akuntabilitas
perputakaan digital • Pelayanan Publik
• Nasionalisme
• Anti Korupsi
Matriks Rancangan Kegiatan Aktualisasi
No. Kegiatan Sub Kegiatan Nilai Aneka
2. Pengelolaan Koleksi 1. Melakukan inventarisasi dimulai dengan pemeriksaan, • Akuntabilitas
Buku Teks dan Buku pengelompokkan, pengecapan dan pencatatan bahan • Nasionalisme
Digital pustaka. • Anti Korupsi
2. Melakukan klasifikasi buku • Komitmen Mutu
3. Melakukan katalogisasi buku di sistem perpustakaan • Komitmen Mutu
digital
4. Menempel barcode sebagai identitas buku. • Komitmen Mutu
5. Melakukan penjajaran koleksi ke dalam rak/tempat • Komitmen Mutu
koleksi (shelving)
Matriks Rancangan Kegiatan Aktualisasi
No. Kegiatan Sub Kegiatan Nilai Aneka
3. Sosialisasi dan Uji Coba 1. Membuat surat undangan sosialisasi • Akuntabilitas
Sistem Perpustakaan perpustakaan digital
Digital 2. Membuat formulir pendaftaran anggota • Komitmen Mutu
perpustakaan
3. Membuat daftar hadir peserta • Disiplin
4. Menjelaskan fungsi dan tata cara penggunaan • Etika Publik
perpustakaan digital • Integritas
Matriks Rancangan Kegiatan Aktualisasi
No. Kegiatan Sub Kegiatan Nilai Aneka
4. Pengelolaan 1. Menginput data anggota perpustakaan dari • Komitmen Mutu
Keanggotaan formulir pendaftaran ke sistem perpustakaan digital • Akuntabilitas
Perpustakaan 2. Membuat kartu anggota perpustakaan • Komitmen Mutu
• Anti Korupsi
Matriks Rancangan Kegiatan Aktualisasi
No. Kegiatan Sub Kegiatan Nilai Aneka
5. Evaluasi dan Laporan 1. Membuat angket evaluasi hasil penerapan sistem • Akuntabilitas
Hasil Penerapan Sistem perpustakaan digital • Komitmen Mutu
Perpustakaan Digital 2. Membagikan angket kepada siswa dan guru • Etika Publik
3. Membuat tabulasi hasil pengisian angket • Komitmen Mutu
• Akuntabilitas
4. Melakukan analisis hasil pengisian angket • Komitmen Mutu
5. Membuat laporan hasil penerapan sistem • Akuntabilitas
perpustakaan digital • Anti Korupsi
Matriks Jadwal Kegiatan
Terima Kasih
Dandy Rahadian, S.Pd.
SMKN Campaka

Anda mungkin juga menyukai