Anda di halaman 1dari 51

KOMPARISI

ASKD
PENGERTIAN
Komparisi dalam arti aslinya adalah tindakan
menghadap dalam hukum atau di depan
seorang Notaris atau pejabat hukum yang
lain.
Dalam kaitannya dalam praktek pembuatan
akta, komparisi adalah bagian daripada akta
yang memuat keterangan orang yang
menghadap dan dari rangkaian kata-katanya
dapat diketahui apakah penghadap
mempunyai kecakapan (rechtsbekwaam) dan
berwenang (rechtsbevoegd) melakukan
perbuatan hukum yang dinyatakan dalam
akta.
- Bagian akta yang menyebutkan identitas para pihak yang
membuat kontrak, seperti nama, tempat dan tanggal lahir,
kewarganegaraan, pekerjaan, tempat tinggal, jenis dan
nomor kartu identitas;
- Identitas para pihak dimaksud selain benar juga mencakup
kecakapan dan kewenangannya melakukan tindakan
hukum sebagaimana dinyatakan dalam akta;
- Jadi komparisi mengandung fungsi :
- Menjelaskan identitas para pihak;
- Dalam kedudukan apa para pihak itu bertindak;
- Berdasarkan apa kedudukan tersebut;
- Menyatakan kecakapan dan kewenangan melakukan
tindakan hukum dimaksud menjadi sempurna;
- Para pihak mempunyai hak untuk melakukan tindakan
hukum.
Tempat
a. Komparisi adalah bagian dari akta yang
ditempatkan setelah awal akta.
contoh:
Tuan SUPRAYITNO, lahir di Lamongan pada tanggal 02
Oktober 1965, Warga Negara Indonesia, Swasta,
bertempat tinggal di Perumahan Taman Tiara
Regency Blok C Nomor 08, Rukun Tetangga 30, Rukun
Warga 07, Kelurahan Pucang, Kecamatan Sidoarjo,
Kabupaten Sidoarjo;
b. Komparisi adalah bagian dari akta yang
ditempatkan sebelum akhir akta.
Contoh :
Ikut hadir dalam pembuatan akta ini :
Tuan MUHAMMAD HADI WIBOWO, lahir di Lampung
pada tanggal 08 Februari 1982, Warga Negara
Indonesia, Wiraswasta, bertempat tinggal di
Perumahan Griya Damai Sejahtera Blok B Nomor 33,
Rukun Tetangga 012, Rukun Warga 002, Kelurahan
Balearjosari, Kecamatan Blimbing, Kota Malang;
Isi/Pola Komparisi
a. Nama dan nama kecil juga gelar akademik dan
kehormatan/kebangsawanan;
b. Tempat dan tanggal lahir;
c. Kewarganegaraan;
d. Pekerjaan atau Jabatan/kedudukan;
e. Tempat tinggal;
a. b. c. d dan e dari:
- setiap penghadap; dan
- setiap orang/badan yang diwakilinya.
f. Jenis dan nomor kartu identitas;
g. Keterangan dalam kedudukan apa seorang
bertindak, dasar hukum wewenang yang
menghadap dan yang memberi kuasa/yang
diwakili.
Keterangan tentang:
a. Dalam kedudukan apa (kuasa/wakil) seseorang
bertindak
b. Dasar hukum wewenang yang menghadap dan yang
memberi kuasa atau diwakili.
Contoh:
Doktoranda Raden Ayu RUKMINI, lahir di Malang pada
tanggal 01 Oktober 1965, Warga Negara Indonesia,
Pramugari Batavia Air, bertempat tinggal di Jalan
Cimandiri Nomor 01, Rukun Tetangga 01, Rukun Warga
05, Kelurahan Purwantoro, Kecamatan Blimbing, Kota
Malang; pemegang kartu tanda penduduk Republik In-
donesia nomor 3573.011065.0001;
dalam hal ini bertindak berdasarkan Akta Kuasa in
originali bertanggal 28 Mei 2008, Nomor 85, yang
dibuat di hadapan Dyah Widiawati, Sarjana Hukum,
Magister Kenotariatan, Notaris di Kota Malang; akta
mana aslinya, bermaterai cukup, dilampirkan pada
akta ini selaku kuasa dari dan oleh karena itu untuk
dan atas nama Kolonel Infanteri Doctor Honoris
Causa HERY SUDIBYO, lahir di Palopo pada tanggal 01
Juni 1955, Anggota Tentara Nasional Indonesia
Angkatan Darat, bertempat tinggal di Jalan Mawar
Nomor 15, Rukun Tetangga 05, Rukun Warga 12,
Kelurahan Samaan, Kecamatan Lowokwaru, Kota
Malang.
Kualitas Penghadap/Komparan

Penghadap mestilah orang (“naturlijke personen”)


Penghadap itu mungkin bertindak dalam kualitas :
1. untuk diri sendiri;
2. sebagai kuasa dari orang (badan) lain, karena itu
bertindak untuk dan atas nama orang (badan) lain itu;
3. sebagai wakil orang (badan) lain, karena itu bertindak
untuk dan atas nama orang (badan) lain itu.
4. keadaan khusus;
5. berperan ganda.
Pembuat akta ybs. dapat bertindak :
1. Untuk dirinya sendiri
2. Sebagai kuasa (penerima kuasa)
berdasarkan surat kuasa. Jadi ia bertindak
untuk dan atas nama orang/badan hukum
yang memberi kuasa.
3. Sebagai wakil atau mewakili, yang bertindak
untuk dan atas nama yang diwakili berda-
sarkan peraturan perundang-undangan:
a. Wali mewakili anak di bawah umur;
b. Direktur mewakili P.T.;
c. Kurator mewakili Kurandus;
4. Tindakan yang memerlukan bantuan atau persetujuan,
seperti halnya:
a. suami/istri dalam menjual harta bersama;
b. anak di bawah umur, dapat membuat perjanjian
kawin. Oleh karena itu perlu dibantu oleh orang yang
seharusnya memberi ijin kawin;
c. Direktur P.T. dalam melakukan tindakan hukum
tertentu (menjual asset perusahaan) memerlukan
bantuan atau pesetujuan seorang atau dua orang
Komisaris (untuk P.T. tertutup), sedangkan P.T.
terbuka memerlukan persetujuan dari Rapat Umum
Pemegang Saham (R.U.P.S.);
5. Apabila bertindak dengan status atau peran ganda.
Misalnya seseorang bertindak atas nama dirinya sendiri
tetapi juga selaku kuasa dari sesama ahli waris lainnya.
MODEL KOMPARISI
1.Mendahulukan komparan/penghadap;
Contoh:
INDRI APSARI, lahir di Balikpapan pada tanggal 9 November 1981,
Swasta, bertempat tinggal di Jalan Pandanlaras Nomor 16, Rukun
Tetangga 03, Rukun Warga 06, Kelurahan Bunulrejo, Kecamatan Blimbing,
Kota Malang;
dalam hal ini bertindak selaku Direktur yang mewakili direksi dari
dan oleh karena itu, untuk dan atas nama PT WIRA
DIRGANTARA, berkedudukan dan berkantor pusat di Kota
Malang.

2. Mendahulukan pihak;
Contoh:
Perseroan terbatas PT WIRA DIRGANTARA, berkedudukan dan berkantor
pusat di Kota Malang;
dalam hal ini diwakili oleh INDRI APSARI, lahir di Balikpapan pada
tanggal 9 November 1981, Swasta, bertempat tinggal di Jalan
Pandanlaras Nomor 16, Rukun Tetangga 03, Rukun Warga 06,
Kelurahan Bunulrejo, Kecamatan Blimbing, Kota Malang;
KOMPARISI IN PERSOON
( DOOR GEMACHTIGDE )

A. IDENTITAS PENGHADAP
1. Nama lengkap, gelar kebangsawanan dan gelar
akademik
2. Tempat dan tanggal lahir
3. Kewarganegaraan
4. Pekerjaan/jabatan/kedudukan dalam
masyarakat
5. Tempat tinggal
6. Jenis dan nomor kartu identitas
B. DALAM HAL INI BERTINDAK
a. untuk kepentingan diri sendiri, atau
b. selaku kuasa dari ... B1
B2

B1 selaku kuasa lisan dan seberapa perlu menguatkan diri guna


menanggung dan menjamin kepentingan

identitas pemberi kuasa

B2 selaku kuasa

- di bawah tangan dari dan


- di bawah tangan dengan LEGALISASI
- oleh karena itu
- di bawah tangan dengan WAARMERK
- sebagai demikian
- akta in originali
- selaku demikian
- akta in minuta

untuk serta atas nama …


(identitas pemberi kuasa)
C. BERDASARKAN (ATAS KEKUATAN)
surat kuasa terbuat di bawah tangan

- di atas kertas berbea materai cukup (kertas materai)


- yang bermaterai cukup (materai tempel)
- yang setelah dimaterai cukup kemudian

yang telah dibubuhi LEGALISASI


yang telah dibubuhi WAARMERK

oleh Saya, Notaris

nama, tempat kedudukan Notaris


Berdasarkan
surat kuasa in ORIGINALI

dibuat di hadapan saya, Notaris

nama, tempat kedudukan Notaris

Berdasarkan
surat kuasa tercantum dalam akta tentang surat kuasa yang minutanya

dibuat di hadapan saya, Notaris

nama, tempat kedudukan Notaris


KOMPARISI PERWAKILAN
Fa, CV, PT, YAYASAN, PERKUMPULAN
A. IDENTITAS PENGHADAP
1. Nama lengkap, gelar kebangsawanan/gelar akademik;
2. Tempat dan tanggal lahir;
3. Kewarganegaraan;
4. Pekerjaan:
umum – swasta
khusus / jabatan / kedudukan dalam masyarakat :
(CV/Fa) Direktur/Pesero Pengurus/Pesero Komanditer CV .../Pesero di
bawah Firma ...
(PT) Direktur Perseroan Terbatas PT ...
(Yayasan) Ketua/Sekretaris Yayasan ...
(Perkumpulan) Ketua/Sekretaris Perkumpulan ...
yang akan disebut di bawah ini;

5. Tempat tinggal;
6. Jenis dan nomor kartu identitas.
B. KEDUDUKAN / JABATAN DALAM KEDUDUKAN APA
PENGHADAP BERTINDAK

Penghadap hanya seorang


dalam hal ini bertindak dalam menjalani
Penghadap lebih dari seorang

jabatannya jabatan mereka

selaku … (umum)
seperti terurai di atas (khusus)
UMUM
selaku …

Perseroan Komanditer CV …
Direktur/Pesero Pengurus Perseroan di bawah Firma Fa …
penghadap satu orang
Direktur Peseroan Terbatas PT … dari dan selaku demikan
untuk serta atas nama

penghadap lebih dari seorang:

Direktur dan Wakil Direktur Perseroan Komanditer CV …


Perseroan di bawah Firma Fa …
Perseroan Terbatas PT ...
Ketua Pengurus Harian dan
Sekretaris Pengurus Harian
Yayasan… / Perkumpulan ... dari dan selaku demikan
untuk serta atas nama
KHUSUS
a. seperti terurai di atas
b. untuk serta atas nama (satu penghadap)
c. secara bersama-sama untuk serta atas nama (lebih dari satu penghadap)

b. untuk serta atas nama (satu penghadap)

Perseroan Komanditer CV …
Pesero di bawah Firma Fa … berkedudukan dan berkantor di …
sah mewakili Perseroan Terbatas PT ….
c. secara bersama-sama untuk serta atas nama (lebih dari satu penghadap)

(CV/Fa) Pesero Pengurus bertindak untuk dan atas nama


Perseroan Komanditer CV …
Perseroan di bawah Firma …

(PT) Direksi
(Yys/perkumpulan) Dewan Pengurus

Berkedudukan dan sah mewakili Perseroan Terbatas PT … /


berkantor di … Yayasan … / Perkumpulan ...
C. BERDASARKAN MANA MEREKA BERTINDAK
yakni berdasarkan/atas kekuatan Perseroan Komanditer CV ..
pasal .. ayat .. anggaran dasar
Persero di bawah Firma Fa ..
Perseroan Tebatas PT ..
Yayasan .. / Perkumpulan ..

sebagaimana tercantum dalam akta pendirian yang minutanya dibuat di hadapan

Saya,
..(nama Notaris)..
..(nama pengganti Notaris).. ketika itu pengganti ..(nama Notaris)..

Notaris di … bertanggal … nomor … beserta perubahan-perubahannya telah mem-


peroleh pengesahan/persetujuan dari instansi yang berwenang menurut kutipan Daf-
tar Keputusan Menteri Hukum Dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia bertang-
gal … nomor … dan telah diumumkan dalam Berita Negara Republik Indonesia
bertanggal ... nomor ... Tambahan Nomor ... (terakhir dirubah dengan akta saya, No-
taris di ...bertanggal ... nomor ...)
D. OTORISASI / BESCHINKING DADEN
adapun, atau
sedang adapun

untuk melakukan tindakan hukum yang tercantum dalam akta ini, penghadap dalam
kedudukan tersebut di atas telah pula memperoleh persetujuan tertulis dari

(CV/Fa) Pesero Pengurus lainnya surat terbuat di bawah tangan


sebagaimana akta in originali
(PT) - Komisaris termuat dalam akta in minuta
- Rapat Pemegang Saham akta berita acara rapat

(Yys) - Dewan Pembina yang ikut hadir


oleh / di hadapan
(Perkumpulan) - Rapat Anggota menghadap kepada

saya, Notaris
Contoh-Contoh Komparisi

1. Penghadap bertindak untuk diri sendiri


Doktoranda Raden Ayu DYAH SARASWATI,
lahir di Malang pada tanggal 01 Oktober
1965, Pramugari Batavia Air, bertempat
tinggal di Jalan Cimandiri Nomor 01, Rukun
Tetangga 01, Rukun Warga 05, Kelurahan
Purwantoro, Kecamatan Blimbing, Kota
Malang.
2.Penghadap bertindak berdasarkan kuasa lisan
Doktoranda Raden Ayu DYAH SARASWATI, lahir di
Malang pada tanggal 01 Oktober 1965, Pramugari
Batavia Air, bertempat tinggal di Jalan Cimandiri Nomor
01, Rukun Tetangga 01, Rukun Warga 05, Kelurahan
Purwantoro, Kecamatan Blimbing, Kota Malang;
dalam hal ini bertindak selaku kuasa lisan dan
seberapa perlu menguatkan diri guna menanggung dan
menja- min kepentingan Kolonel Infanteri
Doctor Honoris Causa HERY SUDIBYO, lahir di Palopo
pada tanggal 01 Juni 1955, Anggota Tentara Nasional
Indonesia Angkatan Darat, bertempat tinggal di
Jalan Mawar No- mor 15, Rukun Tetangga 05,
Rukun Warga 12, Kelu- rahan Samaan, Kecamatan
Lowokwaru, Kota Malang.
3. Penghadap bertindak berdasarkan kuasa di bawah tangan
Doktoranda Raden Ayu DYAH SARASWATI, lahir di
Malang pada tanggal 01 Oktober 1965, Pramugari
Batavia Air, bertempat tinggal di Jalan Cimandiri Nomor
01, Rukun Tetangga 01, Rukun Warga 05, Kelurahan
Purwantoro, Kecamatan Blimbing, Kota Malang;
dalam hal ini bertindak berdasarkan surat kuasa
yang dibuat di bawah tangan, bermaterai cukup,
yang dilampirkan pada akta ini tertanggal 05
Februari 2008, selaku kuasa dari dan oleh karena itu
untuk dan atas nama Kolonel Infanteri Doctor
Honoris Causa HERY SUDIBYO, lahir di Palopo pada
tanggal 01 Juni 1955, Anggota Tentara Nasional
Indonesia Angkatan Darat, bertempat tinggal di
Jalan Mawar Nomor 15, Rukun Tetangga 05, Rukun
Warga 12, Kelurahan Samaan, Kecamatan
Lowokwaru, Kota Malang.
4. Penghadap bertindak berdasarkan surat kuasa yang dibuat di
bawah tangan yang dilegalisasi/disahkan oleh Notaris

Doktoranda Raden Ayu DYAH SARASWATI, lahir di Malang


pada tanggal 01 Oktober 1965, Pramugari Batavia Air,
bertempat tinggal di Jalan Cimandiri Nomor 01, Rukun
Tetangga 01, Rukun Warga 05, Kelurahan Purwantoro,
Kecamatan Blimbing, Kota Malang;
dalam hal ini bertindak berdasarkan surat kuasa yang
dibuat di bawah tangan, bermaterai cukup, yang
dilegalisasi/disah- kan oleh ARLITTA SAFITRI, Sarjana
Hukum, Notaris di Kota Malang, pada tanggal 05
Februari 2008, di bawah no- mor 25/2008, yang
dilampirkan pada akta ini, selaku kuasa dari dan oleh
karena itu untuk dan atas nama Kolonel Infanteri Doctor
Honoris Causa HERY SUDIBYO, lahir di Palopo pada tanggal
01 Juni 1955, Anggota Tentara Nasional Indonesia
Angkatan Darat, bertempat tinggal di Jalan Mawar
Nomor 15, Rukun Tetangga 05, Rukun Warga 12,
Kelurahan Samaan, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang.
5. Penghadap bertindak berdasarkan surat kuasa yang dibuat di
bawah tangan yang dibukukan/didaftarkan oleh Notaris
Doktoranda Raden Ayu DYAH SARASWATI, lahir di Malang
pada tanggal 01 Oktober 1965, Pramugari Batavia Air,
bertempat tinggal di Jalan Cimandiri Nomor 01, Rukun
Tetangga 01, Rukun Warga 05, Kelurahan Purwantoro,
Kecamatan Blimbing, Kota Malang.
dalam hal ini bertindak berdasarkan surat kuasa yang
dibuat di bawah tangan, bermaterai cukup, yang
dilampir-kan pada akta ini yang dibukukan/didaftarkan
oleh AR- LITTA SAFITRI, Sarjana Hukum, Notaris di Kota
Ma- lang, pada tanggal 05 Februari 2008, di bawah
nomor 30/2008, selaku kuasa dari dan oleh karena itu
untuk dan atas nama Kolonel Infanteri Doctor
Honoris Causa HE- RY SUDIBYO, lahir di Palopo pada
tanggal 01 Juni 1955, Anggota Tentara Nasional
Indonesia Angkatan Darat, bertempat tinggal di Jalan
Mawar Nomor 15, Rukun Te- tangga 05, Rukun Warga 12,
Kelurahan Samaan, Keca- matan Lowokwaru, Kota
Malang.
6. Penghadap berdasarkan kuasa yang dibuat dalam bentuk in
originali

Doktoranda Raden Ayu DYAH SARASWATI, lahir di Malang


pada tanggal 01 Oktober 1965, Pramugari Batavia Air, bertempat
tinggal di Jalan Cimandiri Nomor 01, Rukun Tetangga 01, Rukun
Warga 05, Kelurahan Purwantoro, Kecamatan Blimbing, Kota
Malang;
dalam hal ini bertindak berdasarkan Akta Kuasa in originali
ber-tanggal 28 Mei 2008, Nomor 85, yang dibuat di hadapan
Dyah Widiawati, Sarjana Hukum, Magister Kenotariatan,
Notaris di Kota Malang, akta mana aslinya, bermaterai cukup,
dilampirkan pada akta ini selaku kuasa dari dan oleh karena itu
untuk dan atas nama Kolonel Infanteri Doctor Honoris Causa
HERY SUDI-BYO, lahir di Palopo pada tanggal 01 Juni 1955,
Anggota Ten-tara Nasional Indonesia Angkatan Darat,
bertempat tinggal di Ja-lan Mawar Nomor 15, Rukun Tetangga
05, Rukun Warga 12, Kelurahan Samaan, Kecamatan
Lowokwaru, Kota Malang.
7. Penghadap berdasarkan kuasa yang dibuat dalam bentuk in
minuta
Doktoranda Raden Ayu DYAH SARASWATI, lahir di Malang
pada tanggal 01 Oktober 1965, Pramugari Batavia Air, bertempat
tinggal di Jalan Cimandiri Nomor 01, Rukun Tetangga 01, Rukun
Warga 05, Kelurahan Purwantoro, Kecamatan Blimbing, Kota
Malang;
dalam hal ini bertindak berdasarkan Akta Kuasa in minuta
bertanggal 28 Mei 2008, Nomor 85, yang dibuat di hadapan
Dyah Widiawati, Sarjana Hukum, Magister Kenotariatan,
Notaris di Kota Malang, akta mana aslinya, bermaterai cukup,
dilampirkan pada akta ini selaku kuasa dari dan oleh karena
itu untuk dan atas nama Kolonel Infanteri Doctor Honoris
Causa HERY SUDIBYO, lahir di Palopo pada tanggal 01 Juni
1955, Anggota Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat,
bertempat tinggal di Jalan Mawar Nomor 15, Rukun Tetangga
05, Rukun Warga 12, Kelurahan Samaan, Kecamatan
Lowokwaru, Kota Malang.
8. Penghadap bertindak berdasarkan akta kuasa dengan hak
substitusi
Doktoranda Raden Ayu DYAH SARASWATI, lahir di Malang
pada tanggal 01 Oktober 1965, Pramugari Batavia Air,
bertem-pat tinggal di Jalan Cimandiri Nomor 01, Rukun
Tetangga 01, Rukun Warga 05, Kelurahan Purwantoro,
Kecamatan Blim-bing, Kota Malang;
dalam hal ini bertindak berdasarkan akta pemindahan
yang dibuat di bawah tangan, bermaterai cukup, yang
dilampir- kan pada akta ini yang dilegalisasi/disahkan oleh
ARLIT- TA, Sarjana Hukum, Notaris di Kota Malang, pada
tanggal 05 Februari 2008, di bawah nomor 25/2008,
selaku kuasa substitusi Tuan BAMBANG RAHARDJO,
lahir di Malang pada tanggal 4 Februari 1969, Dokter
Spesialis Kebidanan dan Kandungan, bertempat tinggal
di Jalan Cimandiri No- mor 05, Rukun Tetangga 01, Rukun
Warga 05, Kelurahan Purwantoro, Kecamatan Blimbing,
Kota Malang;
yang ketika itu memberikan kuasa tersebut menjalani
kedudukannya selaku Kolonel Infanteri Doctor Hono-
ris Causa HERY SUDIBYO, lahir di Palopo pada
tanggal 01 Juni 1955, Anggota Tentara Nasional Indo-
nesia Angkatan Darat, bertempat tinggal di Jalan Ma-
war Nomor 15, Rukun Tetangga 05, Rukun Warga 12,
Kelurahan Samaan, Kecamatan Lowokwaru, Kota
Malang. Dengan demikian, penghadap sebagaimana
diuraikan di atas, dalam hal ini bertindak untuk dan
atas nama Kolonel Infanteri Doctor Honoris Causa
HERY SUDIBYO tersebut di atas.
9. Penghadap selaku wali/menjalankan kekuasaan sebagai orang
tua
Kolonel Infanteri Doctor Honoris Causa HERY SUDIBYO,
lahir di Palopo pada tanggal 01 Juni 1955, Warga Negara
Indonesia, Anggota Tentara Nasional Indonesia
Angkatan Darat, bertempat tinggal di Jalan Mawar
Nomor 15, Rukun Tetangga 05, Rukun Warga 12,
Kelurahan Samaan, Kecamatan Lowokwaru, Kota
Malang, Kartu Tanda Penduduk Nomor 12345;
dalam hal ini bertindak selaku ayah yang
menjalankan kekuasan orang tua, atas dan selaku
demikian untuk serta atas nama MUHAMMAD
FARHAN, lahir di Malang pada tanggal 28 Mei
2005, pelajar, bertempat tinggal sama dengan
penghadap pada alamat tersebut di atas.
10. Penghadap bertindak selaku wali Ibu

Doktoranda Raden Ayu DYAH SARASWATI, lahir di Malang pada


tanggal 01 Oktober 1965, Warga Negara Indonesia,
Pramugari Batavia Air, bertempat tinggal di Jalan Cimandiri
Nomor 01, Rukun Tetangga 01, Rukun Warga 05, Kelurahan
Purwantoro, Kecamatan Blimbing, Kota Malang, Kartu Tanda
Penduduk Nomor 12345;
dalam hal ini bertindak selaku wali ibu yang menjalankan
kekuasan orang tua, atas dan selaku demikian untuk serta
atas nama MUHAMMAD FARHAN, lahir di Malang pada
tanggal 28 Mei 2005, pelajar, bertempat tinggal sama
dengan penghadap pada alamat tesebut di atas; sedang
untuk melakukan tindakan hukum ini telah mendapat
persetujuan dari Pengadilan Negeri Malang sebagaimana
tecantum dalam Surat Penetapan yang diterbitkan oleh
Pengadilan Negeri Malang bertanggal 31 Mei 2009 Nomor
10/PN/V/2009, yang sebuah salinannya yang sah,
bermaterai cukup, dilampirkan pada akta ini.
11.Penghadap mewakili anak yang belum dewasa sedang
ibunya telah meninggal dunia
Kolonel Infanteri Doctor Honoris Causa HERY SUDIBYO,
lahir di Palopo pada tanggal 01 Juni 1955, Warga Negara
Indonesia, Anggota Tentara Nasional Indonesia
Angkatan Darat, bertempat tinggal di Jalan Mawar
Nomor 15, Rukun Tetangga 05, Rukun Warga 12,
Kelurahan Samaan, Kecamatan Lowokwaru, Kota
Malang, Kartu Tanda Penduduk Nomor 12345;
dalam hal ini bertindak sebagai orang tua yang
hidup terlama, dan selaku demikian, demi hukum
sebagai wali ayah, dari dan oleh karena itu dan atas
nama MUHAMMAD FARHAN, lahir di Malang pada
tanggal 28 Mei 2005, pelajar, bertempat tinggal
sama dengan penghadap pada alamat tersebut di
atas.
12.Penghadap mewakili anak yang belum dewasa
sedang ibunya telah bercerai

Kolonel Infanteri Doctor Honoris Causa HERY SUDIBYO,


lahir di Palopo pada tanggal 01 Juni 1955, Warga
Negara Indonesia, Anggota Tentara Nasional Indonesia
Angkatan Darat, bertempat tinggal di Jalan Mawar
Nomor 15, Rukun Tetangga 05, Rukun Warga 12,
Kelurahan Samaan, Kecamatan Lowokwaru, Kota
Malang, Kartu Tanda Penduduk Nomor 12345;
dalam hal ini bertindak berdasarkan Surat
Penetapan Pengadilan Negeri Malang tertanggal 30
September 2009, Nomor 75/PN/IX/2009, sebagai
wali dari dan oleh karena itu untuk dan atas nama
MUHAMMAD FARHAN, lahir di Malang pada
tanggal 28 Mei 2005, pelajar, bertempat tinggal
sama dengan penghadap pada alamat tesebut di
atas.
13.Penghadap mewakili anak yang sudah dewasa akan tetapi
ditempatkan di bawah pengampuan.
Kolonel Infanteri Doctor Honoris Causa HERY SUDIBYO,
lahir di Palopo pada tanggal 01 Juni 1955, Warga Negara
Indonesia, Anggota Tentara Nasional Indonesia
Angkatan Darat, bertempat tinggal di Jalan Mawar
Nomor 15, Rukun Tetangga 05, Rukun Warga 12,
Kelurahan Samaan, Kecamatan Lowokwaru, Kota
Malang, Kartu Tanda Penduduk Nomor 12345;
dalam hal ini bertindak berdasarkan Surat
Penetapan Pengadilan Negeri Malang tertanggal 30
September 2009, Nomor 75/PN/IX/2009, sebagai
pengampu dari untuk dan atas nama MUHAMMAD
FARHAN, lahir di Malang pada tanggal 31 Mei 1970,
bertempat tinggal sama dengan penghadap, yang
berdasarkan Surat Keputusan Ketua Pengadilan
Negeri Malang, tertanggal 5 Januari 2009, Nomor
10/PN/I/2009, ditaruh di bawah pengampuan.
14. Penghadap seorang janda

Doktoranda Raden Ayu DYAH SARASWATI, lahir di


Malang pada tanggal 01 Oktober 1965,
Pramugari Batavia Air, bertempat tinggal di Jalan
Cimandiri Nomor 01, Rukun Tetangga 01, Rukun
Warga 05, Kelurahan Purwantoro, Kecamatan
Blimbing, Kota Malang; janda almarhum
MUHAMMAD FIRDAUS, sewaktu hidupnya pilot
Batavia Air, meninggal dunia di Maluku, tempat
tinggalnya yang terakhir, pada tanggal 25
Desember 2008.
15. Penghadap dengan otoritas/dalam keadaan tertentu
misalnya: untuk menjaminkan atau memindah-tangankan
barang tidak bergerak
Kolonel Infanteri Doctor Honoris Causa HERY SUDIBYO, lahir
di Palopo pada tanggal 01 Juni 1955, Warga Negara
Indonesia, Anggota Tentara Nasional Indonesia Angkatan
Darat, bertempat tinggal di Jalan Mawar Nomor 15, Rukun
Tetangga 05, Rukun Warga 12, Kelurahan Samaan,
Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang, Kartu Tanda Penduduk
Nomor 12345;
dalam hal ini telah mendapat persetujuan dari isterinya,
yakni Doktoranda Raden Ayu DYAH SARASWATI, lahir di
Malang pada tanggal 01 Oktober 1965, Warga Negara
Indonesia, Pramugari Batavia Air, bertempat tinggal
sama dengan penghadap yang turut hadir dan
menandatangani akta ini, Kartu Tanda Penduduk Nomor
12345;
16. Penghadap bertindak mewakili perseroan terbatas
Profesor Doktor Haji TJAHJANA, Magister Sains ditulis juga
CAHYANA, lahir di Padang pada tanggal 24 April 1955, Warga
Negara Indonesia, swasta, bertempat tinggal di Jalan Sekawan
Permai Nomor 01, Rukun Tetangga 29, Rukun Warga 05,
Kelurahan Bulusidokare, kecamatan Sidoarjo, Kabupaten
Sidoarjo;
dalam hal ini bertindak dalam jabatanya sebagai Direktur
dari dan oleh karena itu untuk dan atas nama Direksi serta
sah mewakili perseroan terbatas PT TIGA SEKAWAN
PROPERTINDO, berkedudukan di Sidoarjo, Jalan Sekawan
Raya Nomor 01, Perumahan Bumi Citra Fajar, demikian
berdasarkan pasal 11 ayat (6) anggaran dasarnya yang
diumumkan dalam Berita Negara Republik Indonesia pada
tanggal 28 Juni 1994, Nomor 51, Tambahan Nomor
3761/1994;
-- sebagaimana telah diubah dengan akta tertanggal 05
Februari 1998, Nomor 08, yang minuta aktanya dibuat
di hadapan Nyonya NINIK INDAH LESTARI, Sarjana
Hukum, pengganti sementara SOEHARTO, Sarjana Hu-
kum, Notaris di Sidoarjo, akta mana telah mendapat
perse-tujuan dari pihak yang berwenang sebagaimana
ternyata dari Surat Keputusan Menteri Kehakiman
Republik Indo-nesia Nomor C-978.HT.01.04.TH.99,
tertanggal 12 Januari 1999;
-- terakhir diubah dengan Akta Berita Acara Rapat
Umum Pemegang Saham Luar Biasa Perseroan Terbatas
PT Dua Sekawan Propertindo, tertanggal 16 Desember
2008, Nomor 24, yang minuta aktanya dibuat oleh Eddy
Soebi-anto, Sarjana Hukum, Notaris di Sidoarjo, akta
mana be-lum memperoleh pengesahan dari pihak yang
berwenang;
17. Penghadap mewakili suatu perkumpulan
1. DARTO, Sarjana Hukum, lahir di Jakarta pada
tanggal 5 Mei 1959, Wiraswasta, bertempat
ting-gal Jalan Supriadi Nomor 20, Rukun
Tetangga 002, Rukun Warga 012, Kelurahan
Sukun, Keca-matan Sukun, Kota Malang;
2. EKO SEMBODO, Sarjana Ekonomi, lahir di
Bogor pada tanggal 6 Oktober 1966,
Wiraswasta, bertempat tinggal di Jalan Merapi
Nomor 3, Ru-kun Tetangga 06, Rukun Warga
05, Kelurahan Manggis, Kecamatan Klojen,
Kota Malang;
dalam hal ini masing-masing dan berturut-turut
bertindak sebagai Ketua dan Sekretaris dari dan
selaku demikian berdasarkan ketentuan pasal 6
ayat (2) Anggaran Dasarnya yang dibuat di
hada-pan SUSENO, Notaris di Jakarta,
tertanggal 2 September 1991, Nomor 2,
berwenang melakukan perbuatan hukum yang
berikut di bawah ini, un-tuk dan atas nama
Perkumpulan Serba Guna, berkedudukan di
Jakarta.
18. Penghadap mewakili Perseroan Komanditer (CV)
MADE PUTRA, lahir di Jakarta pada tanggal 2 Februari
1972, pengusaha, bertempat tinggal di Jalan Hamid
Rusdi, Nomor 40, Rukun Tetangga 002, Rukun Warga
011, Kelu-rahan Bunulrejo, Kecamatan Blimbing, Kota
Malang;
dalam hal ini bertindak (menjalani jabatannya)
sebagai Direktur, sah mewakili Direksi dari dan
selaku demiki- an berdasarkan ketentuan pasal 5 ayat
(1) Anggaran Dasarnya yang dibuat di hadapan
WAYAN PRADA- NA, Notaris di Jakarta, tanggal 20 Mei
1998, Nomor 2, berwenang melakukan perbuatan
hukum yang berikut di bawah ini, untuk dan atas
nama perseroan koman- diter CV NUSA DUA,
bekedudukan di Jakarta.
19. Penghadap adalah Direktur, bertindak berdasarkan
persetujuan para pemegang saham

ABU HASAN, lahir di Malang pada tanggal 1 Januai 1968,


Direktur peseroan terbatas yang akan disebut,
bertempat tinggal di Jalan Teluk Cendrawasih, Nomor
17, Rukun Te-tangga 003, Rukun Warga 013, Kelurahan
Balearjosari, Ke-camatan Blimbing, Kota Malang;
dalam hal ini bertindak menjalani jabatannya
sebagai- mana tersebut di atas, demikian sah mewakili
direksi, dari dan oleh karena itu, atas nama peseroan
terbatas PT BROMO KENCANA INDAH, berkedudukan/
berkantor pusat di Jalan Haji Agus Salim, Jakarta
Pusat
sesuai dengan ketentuan pasal 10 ayat (3)
Ang- garan Dasarnya yang diumumkan
dalam Berita Negara Republik Indonesia
tanggal 3 Mei 2001, nomor 200, Tambahan
nomor 2100/ 2001, dan untuk melakukan
perbuatan hukum ini telah mendapat
persetujuan dari para peme- gang saham
perseroan, sebagaimana ternyata dari Berita
Acara Rapat Umum Pemegang Sa- ham
perseroan, tertanggal 2 Mei 2009, Nomor 100,
yang minuta aktanya dibuat oleh ARLIT- TA,
Sarjana Hukum, Notaris di Kota Malang.
20. Penghadap melakukan tindakan hukum kepemilikan
dengan perjanjian kawin harta terpisah

JOHN FIRMANA, lahir di Padang pada tanggal 24 April


1955, Warga Negara Indonesia, Swasta, bertempat
tinggal di Jalan Sekawan Permai Nomor 01, Rukun
Tetangga 29, Ru-kun Warga 05, Kelurahan Bulusidokare,
Kecamatan Sidoar-jo, Kabupaten Sidoarjo;
untuk melakukan tindakan hukum dalam akta ini tidak
memerlukan persetujuan dari siapapun juga, demikian
berdasarkan akta Perjanjian Harta Perkawinan
tertanggal 19 Agustus 1981, Nomor 19 yang aktanya
dibuat di hadapan SINTA WIJAYA, Sarjana Hukum,
Notaris di Jakarta;
21. Penghadap sebagai pihak dan selaku kuasa dari orang lain

Insinyur WULAN ARTIKA SARI, lahir di Malang pada


tanggal 03 Oktober 1959, Warga Negara Indonesia,
Swasta, bertempat tinggal di Jalan Tebu nomor 01,
Rukun Tetang-ga 04, Rukun Warga 04, Kelurahan
Nusukan, Kecamatan Banjarsai, Kota Surakarta;
pemegang Kartu Tanda Pendu-duk Republik Indonesia
Nomor Induk Kependudukan 337320554142520001
yang dikeluarkan oleh Camat Banjar-sari atas nama
Walikota Surakarta dan berlaku hingga tang-gal 03
Oktober 2010;
pada saat ini berada di Kota Malang;
dalam hal ini bertindak:
a. untuk diri sendiri; dan
b. selaku kuasa dari dan oleh karena itu untuk dan
atas nama:
1. RINI AMBARWATI, lahir di Malang pada tang-
gal 24 Mei 1951, Warga Negara Indonesia, Ibu
Rumah Tangga, bertempat tinggal di Jalan Raya
Kebayoran Nomor 02, Rukun Tetangga 03, Ru-
kun Warga 01, Kelurahan Kebayoran Lama
Utara, Kecamatan Kebayoran Lama, Kota Jakarta
Sela- tan;
2. Insinyur EDI WIDODO, lahir di Malang pada
tanggal 7 Januari 1953, Warga Negara Indonesia,
Swasta, bertempat tinggal di Jalan Ijen V/1A,
Rukun Tetangga 07, Rukun Warga 04, Kelurahan
Kadipaten, Kecamatan Kraton, Kota Yogyakarta;
22. Penghadap mewakili anak di bawah umur menjual barang
tidak bergerak milik anak di bawah umur
Kolonel Infanteri Doctor Honoris Causa HERY SUDIBYO, lahir di
Palopo pada tanggal 01 Juni 1955, Anggota Tentara Nasional
Indonesia Angkatan Darat, bertempat tinggal di Jalan Mawar No-
mor 15, Rukun Tetangga 05, Rukun Warga 12, Kelurahan Samaan,
Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang;
dalam hal ini bertindak selaku wali ayah yang
menjalankan kekuasan orang tua, atas dan selaku
demikian untuk dan atas nama MUHAMMAD FARHAN,
lahir di Malang pa- da tanggal 28 Mei 2005, pelajar,
bertempat tinggal sama dengan penghadap pada alamat
tersebut di atas; sedang untuk melakukan tindakan hukum
ini telah mendapat per- setujuan dari Pengadilan Negeri
Malang sebagaimana ter- cantum dalam Surat
Penetapan yang diterbitkan oleh Pe- ngadilan Negeri
Malang bertanggal 31 Mei 2009 Nomor 10/PN/V/2009,
yang sebuah salinannya yang sah, berma- terai cukup,
dilampirkan pada akta ini.
23. Penghadap sebagai pengurus Yayasan, bertindak mewakili
Yayasan
1. DARTO, Sarjana Hukum, lahir di Jakarta pada tanggal 5 Mei 1959,
Wiraswasta, bertempat tinggal Jalan Supriadi Nomor 20, Rukun
Tetangga 002, Rukun Warga 012, Kelurahan Sukun, Kecamatan
Sukun, Kota Malang;
2. EKO SEMBODO, Sarjana Ekonomi, lahir di Bogor pada tanggal
6 Oktober 1966, Wiraswasta, bertempat tinggal di Jalan Merapi
Nomor 3, Rukun Tetangga 06, Rukun Warga 05, Kelurahan
Manggis, Kecamatan Klojen, Kota Malang;
dalam hal ini bertindak dalam kedudukannya masing-
masing dan berturut-turut sebagai Ketua dan Sekretaris, sah
mewakili Pengurus, dari dan oleh karena itu untuk dan atas
nama Yaya- san “MAJU JAYA”, demikian berdasarkan Pasal 18
ayat (1) Anggaran Dasarnya, yang tercantum dalam akta
pendiriannya tertanggal 02 Febuari 1998 nomor 02 yang
dibuat di hadapan ARLITTA SAFITRI, Sarjana Hukum, Notais di
Kota Malang.

Anda mungkin juga menyukai