Anda di halaman 1dari 10

Keselamatan, Kesehatan

Kerja dan Lingkungan


(K3L)
UU No 1 tahun 1970

PT Bumi Lestari Karya Perkasa


K3L itu apa sih ?
K3L adalah segala kegiatan untuk menjamin
dan melindungi keselamatan dan kesehatan tenaga
kerja melalui upaya pencegahan kecelakaan kerja
dan penyakit akibat kerja serta pelestarian
lingkungan.

HSE (Health, Safety and Environment) adalah


nama lain dari K3L yang lebih “ngetrend” dari
sebutan K3L itu sendiri.
K3L

Kesehatan Keselamatan Lingkungan

Prinsipnya adalah Prinsipnya adalah Prinsipnya adalah


bagaimana cara agar bagaimana menjaga bagaimana agar
derajat kualitas kese- lingkungan kerja, kegiatan perusahaan
hatan tenaga kerja kondisi kerja dan tidak mencemari ling-
dapat dipertahankan manusia dapat kungan, dan dapat
dalam kondisi yang bekerja dengan mengefisiensikan
baik selamat. penggunaan sumber
daya alam.
Kenapa harus K3 ?
• Moral. Bahwa setiap manusia berhak
mendapatkan kesejahteraan nya.
• Hukum. Pemerintah Indonesia mewajibkan
diterapkan nya K3L oleh seluruh tenaga kerja
dan perusahaan di Indonesia.
• Reputasi Perusahaan. Semakin baik lingkungan
kerja di suatu tempat, akan meningkatkan
reputasi perusahaan tersebut.
• Keberlanjutan Usaha. Upaya untuk mencegah
dan menjaga perusahaan dari keadaan yang
destruktif, seperti kebakaran, kecelakaan dll.
KUIS

Apa perbedaan Safety (Keselamatan) dengan


Security (Keamanan) ?
Security Safety
(Keamanan) (Keselamatan)
• Cenderung hasil perbuatan • Cenderung hasil dari perilaku
seseorang ataupun kelompok manusia dengan lingkungan
Penyebab • Dilakukan secara sadar • Tidak direncanakan
• Mengharapkan hasil • Tidak mengharapkan hasil
• Eksternal dan Internal • Internal
• Sumber Bahaya tidak menentu • Sumber bahaya dapat
Sumber Bahaya dianalisa

• Cenderung kepada asset fisik • Kerugian terhadap


dan informasi keselamatan orang dan
Kerugian kehandalan asset perusahaan

• Mencerminkan keadaan sosial • Sangat berkaitan dengan


ekonomi lingkungan sekitar kebiasaan manusia dan
Keadaan Sekitar lingkungan kerja
K3L itu isinya apa aja sih ?
Proses Pekerjaan :

Perencanaan Produksi Pemeliharaan

Penyimpanan Distribusi
Jadi…
K3L memuat prinsip – prinsip teknis yang disusun
secara teratur, jelas dan praktis terhadap proses pekerjaan.
Tujuan nya adalah menjamin keselamatan suatu pekerjaan
dan keselamatan tenaga kerja yang melakukannya
Didalam K3L juga di atur mengenai kesehatan tenaga
kerja Prinsip nya adalah pencegahan tenaga kerja dari
penyakit akibat kerja.
Lingkungan, pencegahan pencemaran lingkungan.
Tujuan nya adalah menjaga kualitas lingkungan agar tetap
baik dan lestari.
Kewajiban Tenaga Kerja
• Memberi keterangan yang benar kepada Pengawas
dan Ahli K3L
• Memakai APD (Alat Pelindung Diri) yang diwajibkan
perusahaan.
• Memenuhi dan Mentaati syarat dan peraturan K3L
Perusahaan.

Hak Tenaga Kerja


• Meminta pengurus memenuhi syarat – syarat K3
sesuai peraturan perundangan.
• Menyatakan keberatan kerja jika ia ragu terhadap
keselamatan dirinya.
Terimakasih 

Ingat…
Safety First!
Karena diri kita, sangatlah berharga..

HSE – OPERATIONAL
PT. BUMI LESTARI KARYA PERKASA, 2019

Anda mungkin juga menyukai