Anda di halaman 1dari 8

Kelompok 5

Anggota :
1. Dea Fahma Pratiwi
2. Siti Robiah Alawiyah

Kelas : X IPS 2
PERADABAN YUNANI
Peradaban Yunani merupakan kelanjutan
dari peradaban Pukau Kreta. Peradaban awal
Yunani berkembang dalam bentuk polis yang
mirip dengan negara kota (city state) di
Mesopotamia. Polis merupakan bentuk negara
kecil yang merdeka. Wilayah polis meliputi
sebuah kota berbenteng yang dikelilingi
perdesaan. Peradaban negara kota di
Mesopotamia berbeda dengan peradaban polis
di Yunani.
a. Kondisi Geografi
Peradaban Yunani berkembang di
kawasan Eropa Tenggara yang sering
disebut Semenanjung Balkan. Wilayah
Yunani meliput daratan paling ujung dari
Semenanjung Balkan dan pulau-pulau
yang tersebar di sekitarnya. Oleh karena
itu, wilayah Yunani terbagi menjadi dua,
yaitu wilayah daratan dan wilayah
kepulauan.
1. Wilayah Yunani Daratan
Yaitu utara dan selatan. Wilayah
utara meliputi daerah Thrace, Makedonia,
Semenanjung Chalcide, Thessaly, Epirus,
dan Boetia. Sedangkan sebelah selatan
meliputi Semenanjung Peloponnesos dan
Jazizah Arab.
2. Wilayah Yunani Kepulauan
Adapun wilayah kepulauan Yunani
berada disekitar Yunani bagiab selatan
dengan Pulau Kreta sebagian pulau terbesar.
b. Kehidupan Pemerintahan dan Hukum
1.Peradaban Sparta
Peradaban sparta dibangun oleh
bangsa Doria. Bangsa Doria dikenal
sebagai bangsa yang memilik kehebatan
bertempur. Kemampuan bertempur ini
terbukti pada tahun 716 SM ketika bangsa
Doria berhasil menguasai Yunani bagian
tengah dan seluruh daerah Peloponessos
setelah mengalahkan bangsa Messania.
Pada tahun 625 SM negarawan Sparta
bernama Lycurgus memperbarui peraturan
dan perundang - undangan yang harus ditaati
oleh warga Sparta. Berdasarkan undang -
undang, setiap warga Sparta laki – laki wajib
mengikuti serangkaina latihan keras dan
olahraga untuk menjadi prajurit Sparta. Selain
itu, sejak usia dini anak – anak Sparta harus
mengikuti pendidikan militer yang disebut
agoge. Melalui aturan tersebut polis Sparta
memiliki pasukan termpur yang kuat.
2. Peradaban Athena
Peradaban Athena dibangun oleh bangsa
Lonia. Bangsa Lonia membangun polis Athena di
Semenanjung Attica. Masyarakat Athena memiliki
kehidupan yang bebas serta mengembangkan ilmu
pengetahuan, filsafat, seni pahat, dan teater.
Peradaban Athena cukup maju dalam
mengembangkasn perdagangan. Salah satu kotas
pelabuhan yang dimiliki polis Athena adalah
Piraeus.
Kehidupan pemerintahan di polis Athena
dianggap sebagai peletak dasar sistem demokrasi
pertama. Sistem demokrasi mulai dikenalkan pada
masyarakat Athena sejak tahun 508 SM
Oleh seorang negarawan bernama Kleisthenes.
Sementara itu, dalam struktur pemerintahan polis
Athena mendapat tiga dewan yang berperan
dalam pemerintahan. Pertama, archona yaitu
dewan pelaksana pemerintah. Kedua, dewan
aeropagos yang berugas mengawasi pemerintahan
yang dijalankan oleh aeropagos.

Anda mungkin juga menyukai