Anda di halaman 1dari 71

PENJELASAN

AKTUALISASI

PELATIHAN DASAR CPNS ANGATAN I


DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KAB. TANGERANG
PROVINSI BANTEN
Curug, 7 Agustus 2019
•Widyaiswara BPSDMD
Provinsi Banten
• Pendiri Komunitas &
Owner Rumah STIFIn
Banten
• Anggota Komunitas
SuksesMulia Indonesia
• KangenPreuneur
Indonesia
• Cabang Metode
SEKEJAP Faham
Al-Qur’an
Masih Ingat dengan
SUKSESMULIA?!
FORMULASI
SUKSESMULIA
=
ASET X EXPERT X EPOS
Epos
Expert Bensin SUPER
Michael Schumacher

Ferrari
Aset
Expert
Epos
Bensin SUPER
Bang Bajuri

Ferrari
Aset
EXPERT EPOS
Michael Schumacher Bensin SUPER

Bajaj
ASET
EPOS
EXPERT Bensin OPLOSAN
Michael Schumacher

Ferrari
ASET
Epos
Expert Bensin SUPER
Michael Schumacher

Ferrari
Aset
TUJUAN

 Mengingatkan kembali sesi pembelajaran konsepsi


aktualisasi
 Menyusun rancangan aktualisasi dan mensintesakan /
mengaitkan substansi mata-mata pelatihan Agenda II
dan Agenda III ke dalam Rancangan Aktualisasi.
Kemampuan Peserta
 Mengidentifikasi isu-isu terkait tugas jabatannya
 Menetapkan isu dominan/core isu
 Menyusun gagasan pemecahan isu
 Menyusun kertas kerja rancangan aktualisasi
 Menyusun laporan rancangan aktualisasi
 Melaksanakan seminar rancangan aktualisasi
 Menyiapkan bahan presentasi rencana aktualisasi
 Melaksanakan seminar aktualisasi
Tahapan Pembelajaran Latsar CPNS
berdasarkan PerLAN 12/2018

Terbentuk PNS
Seminar
Aktualisasi Profesional yg
Melaksanakan berkarakter
Aktualisasi
sbg Pelayan
(Off-Campus)
Masyarakat
Bimbingan Menyusun
Rancangan Bimbingan Persiapan
Aktualisasi Seminar Aktualisasi
Seminar Rancangan
Aktualisasi

Penjelasan Aktualisasi
Evaluasi (Agenda Habituasi)
Akademik (aktualisasi melalui pembiasaan diri /
habituasi terhadap kompetensi yg telah
Pembelajaran 3 Agenda : (1). Sikap Perilaku diperolehnya melalui berbagai mata
Bela Negara; (2). Nilai-nilai Dasar PNS; (3).
Kedudukan dan Peran PNS dlm NKRI. pelatihan yg telah dipelajari)
Konsepsi Pembelajaran
Aktualisasi (agenda
Habituasi)
Tahapan Pembelajaran Aktualisasi

Mempresentas
Mempresentas
Merancang ikan Melakukan Melaporkan
ikan Laporan
Aktualisasi Rancangan Aktualisasi Aktualisasi
Aktualisasi
Aktualisasi
A. Konsepsi Habituasi

Karena sudah terbiasa, kenyamanan tidur di rumah pinggir rel kereta


tidak berbeda dengan tidur di kamar hotel yang kedap suara
Saat kepala kura-kura dibelai pertama kali, ia akan menyembunyikan
kepalanya dibalik tempurungnya. Namun jika dilakukan berulang-
ulang, ia akan terbiasa dan tidak lagi menganggap sebagai ancaman
Bagaimana
menjaga
keberlangsungan
proses Habituasi ?

Temukan
Role Model/figure yg sesuai nilai-nilai
mengenai karakter kepribadian dan kompetensi
Dapatkan role model dg menggali informasi
kriteria pegawai tsb utk menjadi partner &
pembimbing dlm habituasi
ROLE MODEL SEBAGAI PENDUKUNG HABITUASI
The Power of Goals Setting
(Locke & Latham, 1994)

85%+
55-60%
Setting a goal,
25-30% Setting a goal, writing it down,
6-8% writing it down and verbally sharing it
Setting a goal and verbally sharing it with others, and
Setting a goal
writing it down with others having an
accountability
partner

Kedai kopi
B. Konsep Aktualisasi

Aktualisasi aktual = nyata/benar-benar terjadi/sesungguhnya ada.


Proses utk menjadikan pengetahuan dan pemahaman yg telah dimiliki terkait substansi Mapel yg
telah dipelajari dapat menjadi aktual/nyata/benar-benar terjadi/sesungguhnya ada.

Teori Konsep/ide abstrak Gagasan

Kemampuan
mengubah menjadikan
menerjemahkan

Praktek Konstruk Kegiatan


Kemampuan Peserta dalam
Pembelajaran Aktualisasi
• Kualitas penetapan isu
• Jumlah kegiatan pemecahan isu
Merancang • Kualitas rencana kegiatan
• Relevansi rencana kegiatan dg aktualisasi
Aktualisasi • Kemampuan menyampaikan rancangan
aktualisasi kpd penguji (teknik
komunikasi seminar rancangan)

• Kualitas pelaksanaan kegiatan


Melaksanakan • Kualitas aktualisasi
Aktualisasi • Teknik komunikasi seminar
laporan
Merancang Aktualisasi

Mengidentifikasi Menetapkan isu Mengaktualisasikan


PP/MA/WoG dlm Membuat gagasan
isu-isu di tempat dominan yg mengidentifikasi dan kreatif
kerja diangkat penetapan isu

Mengaktualisasikan Menetapkan
Menyusun
nilai-nilai ANEKA dlm kontribusi output Menyusun
tahapan2 kegiatan
proses pelaksanaan terhadap kegiatan2 kreatif
scr terukur
kegiatan penyelesaian isu

Membuat bukti-
Teknik/cara
bukti aktualisasi
mengaktualisasikan
(evidence)
Keterkaitan Isu, Kegiatan dan Ouput dengan Mata Pelatihan

Coaching dan Mentoring


AKTUALISASI
HABITUASI INTERVENSI

Seminar Rancangan Melaksanakan


Rancangan
1. Bukti Aktualisasi
2. Laporan

Keterkaitan
Penetapan Isu
Mata Pelatihan AgendaIII
Seminar Pelaksanaan
Gagasan Kreatif/ Kegiatan Aktualisasi
Role
Models Tahapan Kegiatan Keterkaitan
Mata Pelatihan
Output Kegiatan
Agenda II
Pemecahan Isu PNSprofessional
sebagai pelayan
1. Pencapaian visi, misi, tujuan unit/organisasi masyarakat.
2. Penguatan Nilai Organisasi
Teknis Analisis Masalah
untuk Menentukan Isu Utama
• Analisis APKL
• Analisis USG
• Analisis Fishbone
• Analisis SWOT
• Analisis Kesenjangan/Gap
• Kemampuan berpikir hubungan sebab-akibat (causalitas)
• Dll.
Analisis APKL
• Isu yg benar-benar terjadi dan sedang hangat
Aktual dibicarakan di masyarakat

Problematik • Isu yg memiliki dimensi masalah yg komplek,


shg perlu segera diselesaikan

Kekhalayakan • Isu yg menyangkut hajat hidup orang banyak

Kelayakan • Isu yg masuk akal/realistis dan relevan utk


diinisiasi pemecahan masalahnya
Analisis APKL

No Isu/Masalah A P K L Total skor


1.
2.
3.
4.
5.

Skala nilai : 1 - 5
Analisis USG
Analisis USG

No Isu/Masalah Urgent Serious Growth Total

1. …………………………………………………………………. 2 3 2 7

2. …………………………………………………………………. 3 4 1 8

3. Lambatnya penomoran registrasi STTPP 5 5 5


15
Prajabatan
4. ……………………………………………………………....... 2 4 3 9

Semakin urgen semakin tinggi nilainya; semakin serius semakin tinggi nilainya; semakin berkembang
masalahnya semakin tinggi nilainya.
Skala nilai : 1 – 5
C. Merancang Aktualisasi

• Rancangan Aktualisasi
merupakan dokumen
kertas kerja sbg salah
satu produk
pembelajaran aktualisasi
yg dihasilkan oleh
peserta Latsar CPNS.
Rancangan Aktualisasi memuat Aktivitas Peserta :
1. Mengidentifikasi, menyusun dan menetapkan isu/permasalahan
yang terjadi di lingkup tugas jabatannnya dan harus segera
dipecahkan;
2. Mengajukan gagasan pemecahan isu/masalah dengan
menyusunnya dalam daftar rencana, tahapan, dan output kegiatan;
3. Mendeskripsikan keterkaitan antara isu dan kegiatan yang diusulkan
dengan substansi perspektif mata pelatihan Manajemen ASN,
Pelayanan Publik, Whole of Government (sinergitas, koordinasi dan
kolaborasi), secara terpisah atau keseluruhan mata pelatihan, baik
secara langsung maupun tidak langsung;
Rancangan Aktualisasi memuat Aktivitas Peserta :

4. Mendeskripsikan rencana pelaksanaan kegiatan dan


kontribusi hasil kegiatan yang didasari aktualisasi nilai-nilai
dasar PNS;
5. Mendeskripsikan prediksi hasil kegiatan yang akan dilandasi
oleh substansi mata pelatihan agenda nilai-nilai dasar PNS
terhadap pencapaian visi, misi, tujuan organisasi, dan
penguatan nilai-nilai organisasi
Format Rancangan Aktualisasi
Unit Kerja : (jabatan peserta dan unit kerja)
Identifikasi Isu : (rumusan isu/5 daftar isu )
Isu yang Diangkat : (1 rumusan isu yg diusulkan sesuai lingkup pekerjaan, realistis utk diaktualisasikan dan disetujui mentor)
Gagasan Pemecahan Isu : (gagasan kreatif pemecahan isu yg diangkat dlm bentuk kegiatan yg perlu mendapatkan dukungan
mapel agenda III, kata-kata dimulai atau terkait dengan Peningkatan; Percepatan; Perbaikan)

No Kegiatan Tahapan Output / Keterkaitan Kontribusi Penguatan


Kegiatan Hasil Substansi terhadap Visi Nilai
MaPel Misi Organisasi Organisasi
1 2 3 4 5 6 7
Kegiatan Tahapan Target capaian Agenda III Peran Uraian tentang Uraian tentang
kegiatan atau dan Kedudukan kontribusi kualitas kontribusi hasil
pemecahan isu kegiatan yang target capaian PNS dlm NKRI hasil kegiatan kegiatan
dlm bentuk mengacu pada pada setiap (Manajemen ASN, terhadap pencapaian terhadap
gagasan kreatif yg kegiatan yg tahapan Pelayanan Publik, visi, misi dan/atau penguatan nilai
sebelumnya tidak telah diisi pd kegiatan yg WoG) dan Agenda tujuan organisasi organisasi.
dapat diamati II (ANEKA)
pernah dilakukan kolom 2 dan diukur
Pertanyaan-pertanyaan untuk membantu Merancang Aktualisasi

1. Isu-isu apa yg dapat diidentifikasi di tempat kerja?


2. Isu apa yg berkenaan erat dg pelaksanaan tugas jabatan dan
layak dijadikan isu?
3. Apa yg akan diaktualisasikan pd pembelajaran Agenda III
(Kedudukan dan Peran PNS dlm NKRI) di dalam proses
mengidentifikasi dan menetapkan isu yg akan dipecahkan?
4. Gagasan “kreatif” apa yg akan diusulkan utk memecahkan
isu?
5. Kegiatan “kreatif” apa yg akan diusulkan utk dapat
memecahkan isu?
Pertanyaan-pertanyaan untuk membantu Merancang Aktualisasi

6. Bagaimana tahapan kegiatan yg perlu dilakukan dlm menyelesaikan


setiap kegiatan secara terukur utk dapat memecahkan isu?
7. Apakah hasil kegiatan (output) telah memberikan kontribusi terhadap
penyelesaian isu?
8. Apa yg akan diaktualisasikan pd pembelajaran agenda II (NDP PNS)
dlm proses pelaksanaan kegiatan dlm rangka penyelesaian isu?
9. Bagaimana cara mengaktualisasikannya?
10. Bagaimana membuktikan bhw telah terjadi aktualisasi?.
Jadwal Kegiatan Aktualisasi
Juli Agustus Output/
No Kegiatan
1 2 3 … 30 31 1 2 3 … 29 30 Hasil
1.
2.
3.
4.
5.
Dst
.
Presentasi Rancangan Aktualisasi

Tujuan Seminar Rancangan Aktualisasi adalah untuk mendapatkan masukan


agar rancangan aktualisasi tsb layak dan logis diterapkan
Komponen Utama yang Harus Dipresentasikan
1. Profile Instansi (Visi, Misi, Struktur Org., Tusi)
2. Identifikasi isu-isu dan argumentasi terhadap core issue yang dipilih
bersifat actual didukung konsep pokok mapel pada Agenda III (Peran
dan Kedudukan PNS dlm NKRI) yg melandasi pemilihan core issue
dengan menggunakan teknik berpikir kritis analitis dan penetapan
gagasan pemecahan core issue yg dipilih, serta prediksi dampak
(individu, unit kerja, atau cakupan yg lebih luas;
3. Jumlah usulan-usulan inisiatif baik berupa pikiran konseptual
dan/atau kegiatan beserta pentahapan kegiatan yg mengandung
unsur kreatif shg menghasilkan output kegiatan dlm rangka
memecahkan core issue dg mengaktualisasikan Agenda II (ND-PNS);
Komponen Utama yang Harus Dipresentasikan
4. Keberlangsungan inisiatif (proses dan kualitas) dg mengelola
dan menjalankan inisiatif;
5. Kontribusi hasil kegiatan atau pemecahan isu terhadap
pencapaian visi, misi, dan tujuan organisasi;
6. Kontribusi hasil kegiatan atau pemecahan isu terhadap
penguatan nilai-nilai organisasi;
7. Komitmen menyelesaikan seluruh kegiatan dalam rangka
pemecahan isu.
FORMAT LAPORAN RANCANGAN AKTUALISASI
OUTLINE RANCANGAN AKTUALISASI

Cover Rancangan
Lembar Persetujuan
Kata Pengantar
Daftar Isi
Daftar Lampiran
Daftar Tabel

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
1. Gambaran Umum Organisasi
2. Visi dan Misi Organisasi
3. Nilai-nilai Organisasi
4. Struktur Organisasi
5. Uraian Tugas dan Fungsi Unit Kerja
6. Uraian Tugas (Peserta)
7. Role Model
8. Nilai-nilai Dasar PNS
9. Peran dan Kedudukan PNS dalam Kerangka NKRI
B. Tujuan dan Manfaat
C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

BAB II RANCANGAN AKTUALISASI


A. Identifikasi Isu
B. Pemilihan dan Penetapan Core Isu
C. Gagasan Pemecahan Core Isu
D. Rancangan Aktualisasi (Formulir 1)
E. Jadwal Implementasi Aktualisasi
Latar Belakang, memuat :

• Undang-Undang nomor 5 tahun 2014 tentang Aparatur Sipil


Negara.
• Peraturan Lembaga Administrasi Negara nomor 12 tahun
2018 tentang Pelatihan Dasar CPNS.
• Agenda Pelatihan Dasar CPNS
• Tujuan Pelatihan Dasar CPNS
• Peraturan-peraturan terkait bidang tugas peserta
• Permasalahan/isu terkait tugas dan fungsi peserta pada
instansinya dan gagasan kreatif untuk menyelesaikan
permasalahan tersebut
(Cover Rancangan Aktualisasi)
RANCANGAN AKTUALISASI
“ PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN IPS MELALUI
PENDEKATAN GAYA BELAJAR PESERTA DIDIK DI SMPN 1 CIGEULIS”

(LOGO KAB/KOTA/PROVINSI)
Disusun oleh :

Nama :
NIP. :
Instansi :

BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA


PROVINSI BANTEN
TAHUN 2019
LEMBAR PERSETUJUAN RANCANGAN AKTUALISASI
Judul :
Nama :
NIP :
Unit Kerja :
Instansi :

Telah diperiksa dan disempurnakan berdasarkan masukan dan saran oleh mentor dan coach dalam Seminar Rancangan Aktualisasi
bertempat di Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Provinsi Banten pada tanggal 14 Juni 2019.

Pandeglang, 15 Juni 2019

Mentor, Peserta,

NIP. NIP.

Coach, Evaluator,

NIP. NIP.
DOKUMEN YANG HARUS ADA PADA
SEMINAR RANCANGAN AKTUALISASI

1. Bahan Paparan/slide Rancangan Aktualisasi (Powerpoint)


maksimal 10 slide;
2. Laporan Rancangan Aktualisasi dalam map snelhecter
plastic (3x, kertas HVS ukuran A4 70 gram, spasi 1,5, times
new roman, margin 4-4-3-3, portrait)
Pelaksanaan Presentasi Rancangan Aktualisasi

• Waktu untuk Presentasi selama 10-15 menit;


• Waktu untuk Tanya Jawab 10-15 menit;
• Dihadiri oleh Evaluator, Coach, Mentor, dan Peserta di kelompoknya;
• Peserta sigap mencatat semua masukan/revisi yang diperlukan.
EVALUASI AKTUALISASI
Penilaian Rancangan Aktualisasi
(Presentasi Seminar Rancangan Aktualisasi 20%)

No Indikator Bobot
(20%)
1. Kualitas penetapan isu 5%
2. Jumlah rencana kegiatan 3%
3. Kualitas rencana kegiatan 5%
4. Relevansi rencana kegiatan dengan Aktualisasi 5%
5. Teknik komunikasi 2%
Jumlah 20%
(1). Kualitas Penetapan Isu

Level Uraian Konversi


4 Isu yang diangkat actual dan berdampak 80,01 - 100
pada unit kerja atau cakupan yang lebih luas
3 Isu yang diangkat actual namun hanya 70,01 - 80
berdampak pada individu
2 Isu yang diangkat tidak aktual 60,01 – 70
1 Tidak dapat dikategorikan sebagai isu 0 - 60
(2). Jumlah Kegiatan

Level Uraian

4 Terdapat lebih dari 3 kegiatan


3 Terdapat 3 kegiatan
2 Terdapat 2 kegiatan
1 Terdapat 0 – 1 kegiatan

Kegiatan = kegiatan dalam rangka menyelesaikan isu


(3). Kualitas Kegiatan

Level Uraan
4 Kegatan yang dipilih relevan dengan penyelesaan su,
penyusunan tahapan tergambar jelas
3 Kegatan yang dipilih relevan dengan penyelesaan su,
penyusunan tahapan tdak tergambar jelas
2 Kegatan yang dipilih kurang relevan dengan penyelesaan
su, penyusunan tahapan tergambar dengan jelas
1 Kegatan yang dipilih tdak relevan dengan penyelesaan su,
penyusunan tahapan tdak tergambar dengan jelas
(4). Relevansi Kegiatan dengan Aktualisasi
Level Uraian
4 Aktualisasi nilai-nilai dasar PNS, dan kedudukan dan peran PNS
dalam NKRI yang mendasari kegiatan relevan dengan seluruh
kegiatan yang telah ditetapkan
3 Aktualisasi nilai-nilai dasar PNS dan peran dan kedudukan PNS
dalam NKRI yang mendasari
kegiatan relevan dengan sebagian besar kegiatan yang telah
ditetapkan.
2 Aktualisasi nilai-nilai dasar PNS dan kedudukan dan peran PNS
dalam NKRI yang mendasari kegiatan relevan dengan separuh
kegiatan yang telah ditetapkan.
1 Aktualisasi nilai-nilai dasar PNS dan kedudukan dan peran PNS
dalam NKRI yang mendasari kegiatan relevan dengan sebagian kecil
kegiatan yang telah ditetapkan.
(5). Teknik Komunikasi

Level Uraian
4 Peserta mampu menjelaskan rancangan aktualisasi
dengan baik, dan mampu merespons pertanyaan
3 Peserta mampu menjelaskan rancangan aktualisasi
dengan baik, tetapi kurang mampu merespons pertanyaan
2 Peserta kurang mampu menjelaskan rancangan aktualisasi
dan kurang mampu merespons pertanyaan
1 Peserta tidak mampu mempresentasikan rancangan
aktualisasi
Melakukan Aktualisasi sesuai Rancangan Aktualisasi
Implementasi Aktualisasi

1. Implementasi kegiatan sesuai dengan Rancangan


Aktualisasi
2. Implementasi sesuai jadwal yang sudah
direncanakan
3. Menyiapkan bukti-bukti kegiatan (evidence)
Pembimbingan Aktualisasi

• Teknis bimbingan (tatap muka, email, WA, telp.)


• Jadwal bimbingan (setiap akhir minggu ataw kesepakatan
dengan Mentor/Coach)
• Media bimbingan (kartu bimbingan Mentor/Coach)
• Dokumentasi bimbingan (photo saat bimbingan dengan
Mentor/Coach)
• Bukti-bukti aktualisasi (photo aktivitas kegiatan/tahapan
aktualisasi, video durasi 1-2 menit, lampiran/dokumen,
dsb)
Kartu Bimbingan Aktualisasi Mentor
Nama : ……………………………
NIP : …………………………...
Unit Kerja : ……………………………
Jabatan : ……………………………
Isu : ……………………………
Kegiatan 1 : ……………………………

Penyelesaian Kegiatan Catatan Mentor Paraf


 Tahapan Kegiatan
 Output Kegiatan
 Keterkaitan Substansi Mata Pelatihan
 Kontribusi terhadap Visi Misi Organisasi
 Penguatan Nilai Organisasi
Pandeglang, …. 2019

( Nama Mentor )
NIP.
Formulir Pengendalian Aktualisasi oleh Coach
Nama : ……………………………
NIP : …………………………...
Unit Kerja : ……………………………
Jabatan : ……………………………
Isu : ……………………………
Kegiatan 1 : ……………………………

Penyelesaian Kegiatan Catatan Coach Waktu dan Media


Coaching
 Tahapan Kegiatan
 Output Kegiatan
 Keterkaitan Substansi Mata Pelatihan
 Kontribusi terhadap Visi Misi Organisasi
 Penguatan Nilai Organisasi
Pandeglang, ……2019

(Nama Coach)
NIP.
MENYUSUN LAPORAN AKTUALISASI
Outline Laporan Aktualisasi
BAB I dan BAB II
BAB III HASIL AKTUALISASI
A. Capaian Aktualisasi (dalam bentuk narasi)
B. Kendala dan Strategi dalam Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi
C. Manfaat Aktualisasi dan Analisis Dampak apabila Nilai-nilai
Dasar PNS Tidak Diterapkan

BAB IV PENUTUP
A. Kesimpulan
B. Saran-saran
C. Rencana Aksi

Daftar Pustaka
LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN AKTUALISASI
Judul :
Nama :
NIP :
Unit Kerja :
Instansi :

Telah diperiksa dan disempurnakan berdasarkan masukan dan saran oleh mentor dan coach dalam Seminar Laporan Aktualisasi bertempat
di Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Provinsi Banten pada tanggal 20 Juli 2019.

Pandeglang, 21 Juli 2019

Pembimbing/Coach, Mentor,

NIP. NIP.

Penguji,

NIP.
Seminar Aktualisasi

• Tujuan Seminar Aktualisasi


adalah untuk mendapatkan
penilaian atas aktualisasi
yang telah dilakukan dan
mendapatkan masukan agar
ke depan kualitas aktualisasi
dapat dilanjutkan dalam
pelaksanaan tugas dan
jabatannya
Komponen Utama yang Harus Dipresentasikan
1. Konsistensi pelaksanaan kegiatan dalam rangka pemecahan isu dan
aspek kreatifnya dalam pelaksanaan kegiatan;
2. Tingkat kemanfaatan pelaksanaan kegiatan dalam rangka pemecahan
isu dengan mengaktualisasikan mata-mata pelatihan yang diakui oleh
stakeholders dan/atau pimpinannya dengan didukung bukti-bukti
belajar yang relevan;
3. Pemikiran konseptual kaitan aktualisasi mata-mata pelatihan dalam
penyelesaian isu terhadap pencapaian visi, misi, dan tujuan
organisasi, serta penguatan terhadap nilai-nilai organisasi;
4. Analisis dampak jika nilai-nilai dasar PNS tidak diaplikasikan dalam
pelaksanaan tugas dan jabatannya.
DOKUMEN YANG HARUS ADA PADA
SEMINAR AKTUALISASI

• Bahan Paparan/slide Kegiatan Aktualisasi (Powerpoint)


maksimal 10 slide;
• Laporan Aktualisasi (3x laporan, kertas A4 70 gr, spasi 1,5,
jenis huruf times new roman, margin 4-4-3-3, portrait,
nomor halaman)
EVALUASI AKTUALISASI
Penilaian Pelaksanaan Aktualisasi
(Seminar Laporan Aktualisasi 30%)

No Indikator Bobot

1. Kualitas pelaksanaan kegiatan 5%

2. Kualitas aktualisasi 20%

3. Teknik komunikasi 5%

Jumlah 30%
(1). Kualitas Pelaksanaan Kegiatan

Level Uraian Konversi

4 Peserta mampu melaksanakan seluruh kegiatan dan melahirkan 80,01 - 100


gagasan kreatif dengan persetujuan pembimbing.

3 Peserta mampu melaksanakan sebagian besar kegiatan dan 70,01 - 80


melahirkan gagasan kreatif dengan persetujuan pembimbing.

2 Peserta mampu melaksanakan separuh kegiatan dan 60,01 - 70


melahirkan gagasan kreatif dengan persetujuan Pembimbing

1 Peserta mampu melaksanakan sebagian kecil kegiatan dan 0 - 60


melahirkan gagasan kreatif dengan persetujuan pembimbing.
(2). Kualitas Hasil Aktualisasi
Level Uraian

4 Aktualisasi nilai-nilai dasar PNS dan kedudukan dan peran PNS dalam NKRI yang
mendasari kegiatan bermanfaat bagi stakeholder dan/atau pimpinan, berkontribusi
terhadap pencapaian visi, misi dan tujuan organisasi, serta memperkuat nilai
organisasi.
3 Aktualisasi nilai-nilai dasar PNS dan kedudukan dan peran PNS dalam NKRI yang
mendasari kegiatan hanya bermanfaat bagi stakeholder atau pimpinan, tetapi
kontribusinya terhadap pencapaian visi, misi dan tujuan organisasi, serta
memperkuat nilai organisasi tidak tergambar dengan jelas.
2 Aktualisasi nilai-nilai dasar PNS dan kedudukan dan peran PNS dalam NKRI yang
mendasari kegiatan terjadi, tetapi tidak terurai dengan jelas.

1 Tidak terjadi Aktualisasi nilai-nilai dasar PNS dan kedudukan dan peran PNS dalam
NKRI.
(3). Teknik Komunikasi

Level Uraian

4 Peserta mampu menjelaskan hasil aktualisasi dengan baik


dan mampu merespon pertanyaan
3 Peserta mampu menjelaskan hasil aktualisasidengan baik,
tetapi kurang mampu merespon pertanyaan
2 Peserta kurang mampu menjelaskan hasil aktualisasidan
kurang mampu merespon
pertanyaan.
1 Peserta tidak mampu mempresentasikan hasil aktualisasi.
KUALIFIKASI PENILAIAN KELULUSAN

• Sangat memuaskan (90,01 100);


• Memuaskan (80,01 90,0);
• Cukup memuaskan (70,01 80,0);
• Kurang memuaskan (60,01 70,0);
• Tdak memuaskan (≤ 60)
Terima Kasih
LATIHAN & DISKUSI KELOMPOK
1. Setiap peserta mengidentifikasi isu-isu yang dapat terjadi di tempat kerja
masing-masing (minimal 3 isu)!
2. Setiap peserta masing-masing menetapkan core issue terpilih menggunakan
analisis APKL/USG/Fishbone!
3. Dari setiap core isu terpilih, tetapkan 1 core isu yang dipilih dalam
kelompoknya masing-masing yang layak untuk dianalis dan menjadi sebuah
rancangan aktualisasi!
4. Lakukan analisis keterkaitan substansi mata-mata pelatihan dengan isu yang
dipilih!
5. Kemukakan gagasan kreatif baik dalam bentuk berpikir konseptual atau berupa
kegiatan yang akan dilakukan untuk menyelesaikan isu yang dipilih!
6. Buatlah dalam desain/format rancangan aktualisasi!
7. Presentasikan hasil diskusi kelompoknya masing-masing pada kertas flipchart!

Anda mungkin juga menyukai