Anda di halaman 1dari 14

ALAT PELINDUNG DIRI

Dasar Hukum

PERMENKES RI N0. 8/2010 :


ALAT PELINDUNG DIRI

PERMENAKERTRANS RI NO. 1096/2011 :


HIGIENE SANITASI JASA BOGA
Definisi

Alat Pelindung Diri (APD) :


suatu alat yang mempunyai kemampuan untuk
melindungi seseorang yang fungsinya
mengisolasi sebagian atau seluruh tubuh dari
potensi bahaya di tempat kerja.

Penggunaan APD adalah langkah terakhir


dalam upaya pengendalian bahaya
Tujuan Kegiatan

1. Peserta mampu menentukan APD yang tepat


sesuai potensi bahaya di tempat kerja
2. Peserta mengerti tujuan penggunaan APD
3. Peserta dapat menggunakan APD dengan baik
dan benar
4. Peserta selalu menggunakan APD saat bekerja
Jenis-jenis Alat Pelindung Diri
(secara umum)

1. pelindung kepala
2. pelindung mata dan muka
3. pelindung telinga
4. pelindung pernapasan
5. pelindung tangan
6. pelindung kaki
7. pakaian pelindung
Apakah perlu digunakan
semuanya?
Alat Pelindung Diri

1. pelindung kepala
2. pelindung
pernapasan /
masker
3. pakaian pelindung
/ apron
4. pelindung tangan
5. pelindung kaki
Pelindung Kepala (Penutup kepala)
 Penjamah makanan harus memakai penutup
kepala untuk menghindari rambut atau
kotoran masuk ke dalam makanan.
 Video cara menggunakan
 gambar
Pelindung Pernafasan (Masker)
 Video cara menggunakan
 gambar
The dish is so spicy chefs have to
wear gas masks as they prepare it
Pakaian Pelindung (Apron)
 Video cara menggunakan
 gambar
Pelindung Tangan (Sarung Tangan)
 Video cara menggunakan
 gambar
Pelindung Kaki
 gambar
SAYA SIAP BEKERJA
 Gambar petugas yg siap bekerja
 Beberapa peserta ditantang untuk
menggunakan APD, yang cepat dan benar
dpt gimmick?

Anda mungkin juga menyukai