Anda di halaman 1dari 19

TANGGUNG JAWAB SOSIAL

PERUSAHAAN
(CORPORATE SOCIAL
RESPONSIBILITY)
Shabrina Salsabila (17013010081)
Damantya Cahyanindhita (17013010082)
Fitri Tina Kharisma (17013010102)
Fiki Hendy Ismawan (17013010103)
Febry Miftakhul Huda (17013010110)
Hilmi Wildan Afif (17013010157)
DEFINISI TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN

Tanggung jawab Sosial Perusahaan atau Corporate Social


Responsibility (CSR) adalah suatu konsep bahwa organisasi,
khususnya perusahaan memiliki tanggung jawab terhadap
konsumen, karyawan, pemegang saham, komunitas dan
lingkungan dalam segala aspek operasional perusahaan.
Tanggung Jawab terhadap Pelanggan

Peranan Tanggung
Tanggung Jawab terhadap Karyawan

Jawab Sosial
Perusahaan
Tanggung Jawab terhadap Pemegang
Saham (Investor)

Tanggung Jawab terhadap Kreditur

Tanggung Jawab terhadap Lingkungan

Tanggung Jawab terhadap Komunitas


Tanggung Jawab terhadap Pelanggan
Tanggung jawab perusahaan kepada pelanggan jauh lebih luas daripada hanya menyediakan
barang atau jasa. Perusahaan mempunyai tanggung jawab ketika memproduksi dan menjual
produknya.

Perusahaan menghasilkan produk yang


menjamin keselamatan pelanggan dengan cara
Praktik tanggung memberi label peringatan pada produk untuk
jawab Produksi mencegah kecelakaan yang ditimbulkan dari
penggunaan yg salah

Perusahaan memberi petunjuk kepada


karyawan untuk tdk menggunakan strategi
Praktik tanggung penjualan yg terlalu agresif yg menyesatkan &
jawab Penjualan memakai survei kepuasan pelanggan u/
meyakinkan bahwa pelanggan diperlakukan
semestinya oleh karyawab bag. penjualan
Cara Perusahaan
Menjamin Tanggung 1) Ciptakan kode etik
Jawab Sosial kepada 2) Pantaulah semua keluhan
Pelanggan 3) Umpan balik pelanggan

Cara Konsumerisme Tanggung jawab perusahaan terhadap pelanggan


didorong tidak hanya oleh perusahaan tetapi didorong
Menjamin Tanggung
juga oleh sekelompok konsumen tertentu.
Jawab terhadap Konsumerisme mewakili permintaaan kolektif pelanggan
Pelanggan. dimana bisnis memenuhi kebutuhan mereka.

Cara Pemerintah Pemerintah cenderung menjamin tanggung jawab


Menjamin Tanggung kepada pelanggan dengan berbagai hukum atas
Jawab terhadap keamanan produk, iklan,dan kompetisi industri.
Pelanggan
TANGGUNG JAWAB TERHADAP
KARYAWAN
TANGGUNG JAWAB TERHADAP
PEMEGANG SAHAM
Tanggung  Perusahaan bertanggung jawab untuk memenuhi kewajiban
keuangannya kepada kreditor. Jika suatu perusahaan mengalami
Jawab masalah keuangan dan tidak mampu memenuhi kewajibannya,
maka perusahaan tersebut harus menginformasikan hal ini kepada

terhadap kreditornya. Suatu perusahaan memiliki insentif yang kuat untuk


memenuhi tanggung jawabnya terhadap kreditor. Jika perusahaan
tidak membayar utangnya kepada kreditor, perusahaan tesebut dapat
Kreditor dipaksa pailit.
Tanggung
 Kualitas lingkungan adalah kebaikan public, dimana setiap orang
Jawab menikmatinya tanpa peduli siapa yng membayar untuknya. Jika
terhadap suatu produk yang dihasilkan suatu perusahaan tentunya membawa
dampak negative tehadap lingkungan (pencemaran lingkunga)
lingkungan seperti, polusi udara, polusi tanah dan polusi air.
 Suatu perusahaan ketika mendirikan basisnya di suatu komunitas, maka perusahaan
tersebut menjadi bagian dari komunitas itu dan mengandalkan komunitas tersebut
sebagai pelanggan dan karyawannya. Untuk perusahaan multinasional, komunitas
perusahaan adalah lingkungan internasionalnya. Ada banyak perusahaan yang
terlibat dengan bisnis internasionalnya misalnya sumbangan-sumbangan untuk
Tanggung bencana alam, seperti tsunami, gempa.

 Konflik dengan memaksimalkan tanggung jawab sosial, keputusan para manajer


Jawab perusahaan yang memaksimalkan tanggung jawab sosial dapat konflik dengan
memaksimalkan nilai perusahaan. Biaya yang melibatkan dalam mencapai tujuan
akan harus dibebankan kepada pelanggan. Jadi, kecerendungan memaksimalkan
terhadap tanggung jawab sosial terhadap komunitas akan mengurangi kemampuan perusahaan
menyediakan produk dengan harga wajar kepada konsumen. Sebagai konsekuensi,
Komunitas masyarakat dan pemegang saham biasa mendapat keuntungan dari mendukung sosial
tersebut. Apabila suatu perusahaan dapat mengidentifikasikan secara tepat suatu
gerakan sosial yang ada hubungannya dengan bisnisnya, maka dapat secara
bersamaan memberikan konstribusi kepada masyarakat dan memaksimalkan nilai
perusahaan. Misalnya, suatu manufaktur sepatu dapat mensponsori lomba lari.


Bentuk-bentuk Tanggung Jawab Sosial suatu Bisnis
Pelaksanaan tanggung jawab sosial suatu bisnis adalah merupakan penjabaran
dari kepedulian sosial dari suatu bisnis. Dengan semakin tinggi tingkat
kepedulian sosial suatu bisnis, maka bararti akan semakin meningkat
pelaksanaan praktik bisnis etik dalam masyarakat. Dengan pelaksanaan etika
bisnis maka kepentingan masyarakat banyak akan terlindung dari praktik bisnis
yang merugikan kepentingan masyarakat banyak.
1. Pelaksanaan Hubungan 2. Analisis Mengenai Dampak
Industri Pancasila (HIP) Lingkungan (AMDAL)
Banyak pengusaha yang pada saat ini
Beberapa bentuk Banyak pengusaha yang telah menyusun
telah melakukan AMDAL ini dalam
dan melaksanakan hubungan industry
melaksanakan kegiatan bisnisnya. Wujud
pelaksanaan tanggung pancasila ini dalam bentuk yang sering
nyata dari amdal ini tercermin dalam
dikenal sebagai Kesepakatan Kerja Bersama
pelaksanaan pengolahan limbah industry
jawab sosial suatu bisnis (KKB). KKB ini merupakan sebuah pedoman
sedemikian rupa sehingga limbah tersebut
tentang hubungan antara pengusaha dengan
menjadi tidak mengganggu lingkungan.
yang dapat atau telah para pekerja atau karyawan perusahaan yang
Proses produksi yang dilakukan oleh suatu
biasanya dituangkan dalam sebuah buku.
dilakukan oleh beberapa bisnis tidak jarang akan menimbulkan
Dalam KKB ini diadakan berbagai ketentuan
pencemaran lingkungan atau polusi, baik
tentang hak-hak serta kewajiban karyawan.
pengusaha. Hak-hak karyawan meliputi hak atas gaji
polusi tanah, air dan udara. Dalam hal ini
masih banyak pula pengusaha yang belum
maupun bentuk-bentuk lain yang berupa
menyadari akan tanggung jawabnya terhadap
kesejahteraan baik moril maupun materil
pengolahan limbah industry ini. Hal ini pada
baginya sedangkan kewajiban karyawan yaitu
umumnya disebabkan karena kurangnya
melksanakan tugas pekerjaan yang
kesadaran pengusaha terhadap pencemaran
ditugaskannya bagi masing-masing karyawan
lingkungannya.
yang bersangkutan sesuai dengan jabatan
yang dipikulnya.
3. Penerapan prinsip Kesehatan 4. Perkebunan Inti Rakyat
dan Keselamatan Kerja (K3) (PIR)

Penerapan prinsip K3 ini telah Pelaksanaan program pemerintah


Beberapa bentuk banyak dilaksanakan pula oleh yang berupa PIR di mana dalam hal ini
pengusaha kita. Ada beberapa Perkebunan Besar yang biasanya adalah
pelaksanaan tanggung perusahaan telah memperoleh milik negara merupakan intinya yang
jawab sosial suatu bisnis penghargaan yang berupa “ ZERO akan menjadi motor penggerak
ACCIDENT ’’. Perusahaan yang pembangunan perkebunan rakyat di
yang dapat atau telah memperoleh penghargaan ini bararti sekitarnya yang merupakan plasma.
dilakukan oleh beberapa telah menjalankan proses produksinya Perkebunan rakyat di sekitar yang
sedemikian lama tanpa mengalami merupakan plasma ini akan mendukung
pengusaha. kecelakaan kerja bagi karyawannya. kelancaran pemasokan bahan baku bagi
Hal ini merupakan prestasi yang cukup nakan terjadi saling membantu antara
bagus dalam menjaga kesehatan dan perusahaan rakyat yang pada umumnya
keselamatan kerja. Guna menjalankan kecil. Dengan demikian maka
pekerjaannya baik berupa topi pembangunan bangsa akan berjalan
pengaman, masker, maupun pakaian secara seimbang dan saling
kerja khusus dan sebagainya. menompang.
5. System Bapak Angkat-
Anak Angkat

Pelaksanaan system ini juga banyak


membantu kelancaran proses
Beberapa bentuk pembangunan bangsa serta keterkaitan
industry maupun ketrkaitan
pelaksanaan tanggung jawab kepentingan masyarakat banyak.
sosial suatu bisnis yang Praktik tersebut tentu saja juga tidak
mudah untuk dilaksanakan karena
dapat atau telah dilakukan diperlukan kesadaran yang tinggi dari
oleh beberapa pengusaha. pengusaha besar yang harus bersedia
untuk membantu perkembangan bagi
pengusaha kecil yang seringkali banyak
menimbulkan persoalan bagi pengusaha
besar yang menjadi bapak angkat.


Klasifikasi Aspek Pendorong
Tanggung Jawab Sosial

PELAKSANAAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL


YANG HARUS DILAKSANAKAN OLEH SUATU
PERUSAHAAN MENUNTUT DIPERLAKUKAN
OLEH SUATU PERUSAHAAN MENUNTUT
DIPERLAKUKANNYA ETIKA BISNIS.
Dorongan Tanggung Jawab Sosial

Masalah-masalah sosial yang mendorong suatu bisnis melksanakan tanggung jawab


sosialnya dapat diklasifikasikan menjadi 4 macam yaitu:

Penerapan Manfaat
Penerapan
Manajemen
Manejemen
Orientasi Orientasi
Kemanusiaan Kemanusiaan
Dorongan Tanggung Jawab Sosial

Ekologi dan
gerakan
pelestarian Penghematan
lingkungan. Energi

Dengan lingkungan alam sekitarnya. Energy berasal dari sumber daya alam
Kegiatan bisnis seringkali menimbulkan telah banyak terkuras oleh kegiatan bisnis
gangguan ekologi seperti misalnya, batu bara, minyak dan
gas di mana energy macam itu tergolong
energy yang tidak dapat direprodusikan
lagi.
PENANGANAN MASALAH ENERGI

Problem jangka
pendek

Problem jangka
Menyangkut penghematan pemakaian
panjang
energi serta konservasi sumber alam
tersebut agar dapat lebih awet dan
dapat bertahan cukup lama

Anda mungkin juga menyukai