Anda di halaman 1dari 11

ATTITUDES

"SIKAP"

By. Rofiq
SIKAP ?
• Reaksi yang positif atau
negatif terhadap orang,
objek atau pandangan-
pandangan tertentu.
( Brehm & Kassin, 1985)
• Predisposisi mental
untuk melakukan suatu
tindakan. (Kimball Young,
1945)
KOMPONEN SIKAP

• Komponen Kognitif : berdasarkan keyakinan


yang dimiliki individu tentang obyek
sikapnya.
• Komponen Afektif : rasa senang atau tidak
senang, berkaitan dengan nilai-nilai.
• Komponen Konatif : Berkenaan dengan
keinginan individu untuk melakukan
perbuatan sesuai dengan keyakinandan
keinginannya.
FUNGSI SIKAP

1. Utilitarian Function : Sikap


memungkinkan individu untuk
memperoleh atau memaksimalkan
reward dan meminimalkan punishment.
2.Knowledge Function : Sikap membantu
memahami lingkungan (sbg skema)
dengan melengkapi evaluasi tentang
obyek di lingkungan.
3. Value Expressive Function : Sikap
akan mengkomunikasikan nilai atau
identitas yang dimiliki seseorang
terhadap orang lain.
4. Ego Defensive Function : Sikap
melindungi diri, menutupi kesalahan,
agresi, dsb, dalam rangka
mempertahankan diri.
(Katz, 1960)
TEORI-TEORI TTG PEMBENTUKAN
DAN PERUBAHAN SIKAP

• Teori Keseimbangan
• Pada teori ini fokusnya terletak pada
upaya individu untuk tetap konsisten
dalam bersikap dalam hidup yang
melibatkan hubungan - hubungan
antara seseorang dengan dua objek.
Teori Konsistensi kognitif –
Afektif
• Pada teori ini fokusnya terletak pada bagaimana
seseorang berusaha membuat kognisi mereka
konsisiten dengan afeksinya dan penilaian
seseorang terhadap suatu kejadian akan
mempengaruhi keyakinannya.
• Sebagai contoh : Tidak jadi makan direstoran X
karena temannya bilang bahwa restoran tersebut
tidak halal padahal di belum pernah kesana.
Teori Disonansi Kognitif ( Leon
Festinger, 1975) : jika seseorang
mempunyai ide dan pikiran secara
simultan dan saling kontradiksi, maka
ia akan mengalami disonansi kognitif.
Ex : perokok.
Disonansi menghasilkan ketegangan
yang mendorong mengurangi
disonansi tsb
3. Penjelasan Alternatif ttg Perubahan
Sikap selain Teori Disonansi Kognitif.
Teori Teori Teori Teori
Disonansi Persepsi Manajemen Peneguhan
Kognitif Diri Kesan Diri
Apakah perubahan
sikap dimotivasi oleh
keinginan untuk
mengurangi atau
mencegah perasaan
Ya Tidak Ya Ya
yang tak
menyenangkan
Apakah sikap pribadi
yang dimiliki
seseorang sebenarnya Ya Ya Tidak Ya
berubah

Haruskah perubahan
itu secara langsung
berkaitan dengan
kesenjangan sikap
Ya Ya Ya Tidak
dan perilaku
Faktor- Faktor yang mempengaruhi Sikap

• Pengalaman pribadi
• Pengaruh orang lain yang dianggap penting
• Pengaruh kebudayaan
• Media massa
• Lembaga pendidikan dan lembaga agama
• Pengaruh faktor emosional
Hubungan sikap dengan perilaku

Sikap yang dilakukan oleh setiap individu sangatlah


berpengaruh terhadap perilaku individu. Pengaruh tersebut
terletak pada individu sendiri terhadap respon yang
ditangkap, kecenderungan individu untuk melakukan tindakan
dipengaruhi oleh berbagai faktor bawaan dan lingkungan
sehingga menimbulkan tingkah laku.

Anda mungkin juga menyukai