Anda di halaman 1dari 13

Membuat blog

By Haeril Kaddi, S.Si., S.Pd


UPT SMAN 26 Bone
Pembekalan VCT 114.2 Sulsel 2
Pengantar
 Sebuah blog adalah situs web Anda yang mudah-di-
gunakan, di mana Anda dapat dengan cepat
memposting pemikiran Anda, berinteraksi dengan
orang lain, dan banyak lagi keuntungan lainnya.

 Pembelajaran : dijadikan media interaksi antara guru


dan pakar (guru); antara guru dan siswa, antar siswa
dan siswa.

2
Langkah-langkah membuat blog di blogger

1. Siapkan akun gmail


2. Ketikkan http://www.blogger.com
pada browser anda

3
3. Pada bagian SIGN ketikkan email dan password GMAIL anda
4. Jika SIGN berhasil maka akan muncul halaman berikut, Pilih Buat Blog Baru

5
5. Isi JUDUL, ALAMAT, dan TEMA blog Anda . Kemudian Pilih
Buat Blog .

6
6. Proses Pembuatan Blog Selesei

7
7. Untuk melihat blog yang anda buat klik LIHAT BLOG

8
Cara posting,penambahan widget dan
pengaturan tata letak blog
Posting Artikel di Blog
1. Pilih Entri baru

9
2. Ketikkan Judul, Isi artikel

Pada STELAN ENTRI terdapat menu Label, Jadwal, Tautan Permanen, Lokasi
Pilihan.

10
Label
Sama dengan halnya
dengan kategori dan
berfungsi untuk
mengelompokkan artikel.
Contoh pengisian label
seperti pada gambar
berikut

Jadwal
Lokasi
Berfungsi untuk
Memberi keterangan
menentukan kapan waktu
LOKASI artikel diposkan
ditampilkan diblog

11
Pilihan Setelah judul adan artikel diisi pilih PUBLIKASIKAN untuk menampilkan artikel tersebut
diblog anda
Untuk pengaturan IZIN
pembaca/pengunjung blog
dapat mengomentari
artikel anda

Berikut tampilan artikel yang dipublikasikan

12
Terima Kasih

13

Anda mungkin juga menyukai