Anda di halaman 1dari 34

DETEKSI DINI DAN PENCEGAHAN

KANKER PAYUDARA
KIKI A. RIZKI
Divisi Bedah Onkologi
RSUP Hasan Sadikin Bandung
CURICULUM VITAE
• KIKI AKHMAD RIZKI
• BANDUNG 3 - 2 – 1970
• JABATAN :
- Ka Subag Bedah IRJ RSHS
- Ketua Komite KPRS Hasan Sadikin

• RIWAYAT PENDIDIKAN :
- Konsultan Bedah Onkologi 2010
- Magister Kesehatan 2004
- Magister Managemen RS 2014
PENDAHULUAN
10 KASUS KANKER PADA WANITA DI EROPA DAN
AMERIKA
INSIDENSI DAN MORTALITAS KANKER
PAYUDARA
Incidence Mortality

Globocan 2008 data


Epidemiologi di Indonesia

16 15.1

14
12 11
10.3
10
7.6
8 6.9
6.1
6 4.8
3.9 3.9
4 3

2
0
st ix Live
r
e mia . us ium Colo
n um ..
Bre a Ce rv Leuk om . . Bron
ch Ova r Re ct pha.
Limf Na so

DATA PASIEN RAWAT INAP KEMENKES R.I.- 2004


PENDAHULUAN
Di Indonesia :
• > 50% dalam stadium lanjut
• Stadium lanjut :
survival stadium III - IV :
10 - 50%
biaya pengobatan tinggi
APA YANG HARUS DILAKUKAN AGAR
PASIEN TIDAK JATUH KE DALAM STADIUM LANJUT ?
SADARI
• KAPAN :
- Setiap bulan I kali
- 7-10 hari setelah mestruasi

• SIAPA :
- wanita diatas 20 an
SADANIS
• Dilakukan oleh petugas kesehatan yang terlatih

• Sasaran :
- wanita usia 30-40 tahun tiap 3 tahun ± usg payudara
- wanita usia > 40 tahhun , tiap tahun ± mammografi
PEMERIKSAAN LANJUTAN

ULTRASONOGRAFI MAMOGRAFI
HASIL PEMERIKSAAN

• Normal
• Benigna (jinak)
• Dicurigai benigna
periksa ulang 6 bln
kemudian
• Dicurigai kanker
biopsi di RS
PENCEGAHAN (1)
• PENCEGAHAN PRIMER

• Pola hidup sehat


• Pola makan sehat
• Aktifitas Olahraga cukup
• Berfikir positif /Hindari stress
MAKANAN SEHAT
OLAH RAGA
PENCEGAHAN(2)

• PENCEGAHAN SEKUNDER

• SADARI
• Ultrasonografi Payudara
• Mamografi
PENCEGAHAN (3)
• PENCEGAHAN TERTIER

• Mencari cara dan tempat pengobatan secara medis


yang terbaik dan dalam waktu yang secepat mungkin
agar dapat dicapai hasil pengobatan yang optimal
• Kapan dilakukan sadari?

• Bagaimana tanda kanker


payudara?

• Bagaimana pencegahan kanker


payudara?
KESIMPULAN
• Deteksi dini dan pemeriksaan klinis payudara penting dalam
pencegahan kanker payudara
HATUR NUHUN
PENCEGAHAN
• PRIMER : yakni usaha mengurangi atau menghilangkan kontak
dengan karsinogen

• SEKUNDER : skrining dan deteksi dini untuk menemukan kasus –


kasus prakanker atau tingkat dini sehingga
kemungkinan penyembuhan dapat ditingkatkan

• TERSIER : suatu pengobatan untuk mencegah komplikasi


klinik dan kematian awal
SADANIS
SADANIS

Anda mungkin juga menyukai