Anda di halaman 1dari 10

ALUR PENDATAAN EMIS PAI

(SEKOLAH, GURU & PENGAWAS)


TAHUN PELAJARAN 2018/2019
Bagian Data, Sistem Informasi dan Hubungan Masyarakat
Sekretariat Ditjen Pendidikan Islam
Tahun 2018
Sumber Data
• Sumber data EMIS PAI 2017-2018
• Melanjutkan Pendataan yang ada (melakukan pembaruan), dan
menambahkan Jadwal mengajar pada Lembaga/sekolah
Alur Updating Data EMIS PAI (Guru)
• Guru PAI melakukan updating “Data Induk Guru PAI” beserta seluruh
atribut data pendukungnya.
• “Data Induk Guru PAI” harus memiliki relasi ke “Data Induk Sekolah”
yang sudah dilaporkan oleh Operator Sekolah. Artinya setiap data Guru
PAI harus bisa disambungkan ke data sekolah tempat tugas Guru PAI.
• Pengawas PAI melakukan verifikasi dan approval (persetujuan) terhadap
“Data Induk Guru PAI” yang dilaporkan oleh masing-masing Guru PAI.
Alur Updating Data EMIS PAI (Pengawas)
• Pengawas PAI melakukan updating “Data Induk Pengawas PAI” beserta seluruh
atribut data pendukungnya.
• “Data Induk Pengawas PAI” harus memiliki relasi ke “Data Induk Guru PAI” yang
sudah dilaporkan oleh Guru PAI. Artinya setiap data Pengawas PAI harus bisa
disambungkan ke data Guru PAI yang menjadi binaan.
• Admin EMIS PAI tingkat Kemenag Kab./Kota melakukan verifikasi dan approval
terhadap “Data Induk Pengawas PAI” yang dilaporkan oleh masing-masing
Pengawas PAI.
Alur Updating Data EMIS PAI (Sekolah)
• Operator sekolah melakukan updating “Data Induk Sekolah” beserta seluruh atribut
data pendukungnya.
• Sistem melakukan validasi terhadap “Data Induk Sekolah” yang diinput oleh
operator sekolah/GPAI/Waspai
• Admin EMIS PAI tingkat Kemenag Kab./Kota melakukan verifikasi dan approval
terhadap “Data Induk Sekolah” yang sudah diapprove oleh Pengawas PAI.
• Admin EMIS PAI tingkat Kanwil Kemenag Provinsi melakukan verifikasi dan approval
terhadap “Data Induk Sekolah” yang sudah diapprove oleh Admin Kemenag
Kab./Kota.
Alur Pendataan (Guru)
1. Guru melakukan update
data EMIS 1718.

2. Kabupaten kota dapat


melakukan monitoring
Kab/Kota
terhadap data yang
Guru diupdate oleh Guru dan
bila data sekolah belum
ada, maka dapat
Kanwil
ditambahkan oleh
Guru EMIS 17/18 KabKota melalui e-
monitoring

Guru
Pusat 3. Kanwil melakukan
monitoring dan evaluasi
terhadap data
Alur Pendataan (Pengawas)
1. Pengawas melakukan
update data EMIS 1718.

2. Kabupaten kota dapat


melakukan monitoring
Kab/Kota
terhadap data yang
Pengawas diupdate oleh Pengawas
dan bila data sekolah
belum ada, maka dapat
Kanwil
ditambahkan oleh
Pengawas EMIS 17/18 KabKota melalui e-
monitoring

Pengawas
Pusat 3. Kanwil melakukan
monitoring dan evaluasi
terhadap data
Alur Pendataan (Sekolah)
1. Informasi Sekolah
diupdate oleh
Sekolah
Kabupaten/Kota
atau Guru
Pusat PAI/Pengawas PAI.
2. Pusat dan Kanwil
Guru/Penga
was
EMIS 17/18 memonitoring
data yang
Kanwil
dimasukan.
Kabupaten
Kota
Akun Kabupaten Kota (e-monitor)
• Menambah user Login
• Menambahkan Data Referensi
• Menghapus Data Referensi
• Merubah tempat tugas GPAI
• Merubah Status Guru/Pengawas (tidak aktif) atau Guru menjadi
Pengawas
• Monitoring status update
Rencana Pengembangan
• Pembaruan Tampilan
• Perbaikan bugs

Dalam tahap pengembangan :


• Dashboard PAI level Kabupaten/Kota
• Dashboard PAI level Kanwil

Anda mungkin juga menyukai