Anda di halaman 1dari 6

Apa arti

berbicara?

Apa makna
efektif?
BERBICARA AKTIF
Kemampuan menyampaikan maksud dan tujuan secara
sistematis, jelas, padat, lugas dan mudah dimengerti oleh
pendengar dengan sempurna.
1. Tujuan bicara
2. Topik
3. Pendengar
4. Penghubung
5. Teknik bicara Hal-hal yang
6. Bahasa tubuh
7. Mimik wajah penting
8.
9.
Suara
Menerima dan
diperhatikan
menanggapi
argumen
10. Batas waktu

3
Kiat berbicara
aktif
1. Mengusahakan agar pesan yang kita sampaikan
mudah dipahami
2. Pengirim pesan harus dipercaya oleh pendengar
3. Menggunakan pesan non-verbal sesuai dengan
pesan verbalnya
4. Mengulangi pesan seperlunya
5. Berusaha mendapatkan feedback tentang pesan
yang ditangkap penerima
6. Dalam mengungkapkan perasaan menggunakan
cara: menyebutkan nama perasaan, menyebutkan
bentuk tindakan yang disebabkan perasaan dan
menggunakan kiasan

4
Syarat untuk berbicara di depan
umum
◂ Menyusun pikiran sebelum berbicara
◂ Menyampaikan gagasan atau ide dalam
pembicaraan
◂ Merumuskan pernyataan secara singkat dan
memuat cukup informasi sehingga mudah
dipahami
◂ Memahami jumlah informasi yang sudah
dimiliki pendengar
◂ Menyesuaikan rumusan pesan dengan sudut
pandang pendengar

5

SIMULASI
6

Anda mungkin juga menyukai