Anda di halaman 1dari 28

PRE TRANSFUSI

PERSIAPAN ALAT, REAGENSIA DAN SAMPEL


PENDAHULUAN
■ Transfusi darah adalah proses pemindahan darah
dari seseorang yang sehat (donor) ke orang sakit
( Resipient ).
■ Darah yang dipindahkan dapat berupa darah yang
lengkap dan komponen darah.
■ Guna transfusi darah antara Lain :
❤ Mengatasi keadaan gawat darurat ( Live saving )
❤ Pengobatan penunjang ( supportive treatment )
❤ Pengobatan pencegahan ( preventive treatment
)
Persiapan Alat, Bahan,
Reagensia Dan Sampel
■ Persiapan pendahuluan
. ☑ Formulir Permintaan Darah ,yang wajib di tanda tangani
oleh dokter yang
merawat pasien, dan harus dilengkapi dengan informasi
sebagai berikut :
Tanggal permintaan, Nama lengkap Pasien , Tanggal
Lahir atau usia , Jenis kelamin , nomor
register dari RS, Ruang rawat atau bangsal , Alamat
pasien , Diagnosis pasien , Golongan
darah apabila sudah diketahui , Keberadaan setiap
antibodi apabila sudah diketahui , Riwayat
Transfusi sebelumnya , riwayat reaksi transfusi , Jumlah
◼ Contoh formulir
permintaan darah
◼Contoh lembar kerja
bank darah
Penyimpanan sampel darah , Pendataan , dan
Pemeriksaan Pre Transfusi
■ Sampel darah pasien dan donor harus ditutup dan disimpan
dengan baik pada suhu 2 – 6 0C minimal 2 hari sesudah transfusi
, bertujuan untuk pemeriksaan ulang apabila ada laporan
terjadinya reaksi transfuse

■ Setiap permintaan darah dan pemeriksaan darah harus ada


pendataan yang lengkap ,agar dapat dilakukan penelusuran
kembali jika diperlukan

■ Pemeriksaan pre transfusi pada sampel darah donor dan pasien


yang meliputi pemeriksaan golongan darah ABO & Rhesus
,Crossmatch, Coombs Test, skrining dan identifikasi antibodi
• Persiapan Alat Untuk Pemeriksaan
Immunohematologi /
Pre Transfusi
■ Sentrifuge untuk pemisahan darah menggunakan tabung
reaksi ( table top –
sentrifuge )
■ Sentrifuge untuk pemeriksaan golongan darah metode tabung
( serological
centrifuge )
■ Incubator 37 ̊c ( waterbath / dry incubation )
■ Incubator 37 ̊c untuk pemeriksaan gel test
■ Lemari Es ( refrigerator )
■ Tabung reaksi ukuran 12 x 7,5 mm
■ Rak tabung reaksi
Persiapan Alat Untuk Pemeriksaan
Immunohematologi /
Pre Transfusi
(lanjutan )
■ Pipet pasteur plastik
■ Blood Grouping Plate (BGP)
■ Coombs Test Gel
■ Pipet adjustable ukuran 200- 1000 ul
■ Pipet adjustable ukuran 5-50 ul
■ Tissue
■ Objek Glass
■ Mikroskop
■ Tips Kuning
Persiapan Alat Untuk Pemeriksaan
Immunohematologi /
Pre Transfusi
(lanjutan )
■ Tips Biru
■ Label
■ Spidol permanen
■ Kontaiber ( wadah penampung )
■ Sarung Tangan
■ Masker
■ Jas Laboratorium
■ Gunting Stainless
■ Kantung Plastik Limbah
Persiapan REAGENSIA
Bahan Yang dibutuhkan untuk pemeriksaan Immunohematologi / pre
transfusi adalah :
■ Sample darah pasien dan sampel darah donor
■ Anti – A, Anti – B, Anti – D IgM, Anti – D IgG
■ Bovine albumin 2,2 % dan 8 %
■ Anti Human Globulin / Serum coombs
■ Larutan saline ( 0.9 % )
■ Aquabidest
■ Larutan alseiver
■ Low ionic Strenght Saline ( LISS ) ; Larutan garam faali 0,2 % dan
larutan sukrosa 7 %
■ Desinfektan ( hipoklorit 0,5 % ) & Detergent
PERSIAPAN SAMPEL
Preparasi contoh darah harus dilakukan
sebelum melakukan pemeriksaan lebih lanjut
untuk men-
Dapatkan hasil pemeriksaan yang optimal ,
beberapa hal yang harus diperhatikan dalam
persiapan sampel adalah :
■Pemisahan serum / plasma dari sel darah
,Tujuannya untuk memisahkan serum atau
plasma dari sel sel darah ,
■Kegunaannya adalah sebagai persiapan
pembuatan suspensi darah & persiapan
penentuan antigen golongan darah
PERSIAPAN SAMPEL
1. Siapkan contoh darah dengan antikoagulans EDTA dalam
tabung
2. Sentrifuge darah dalam tabung dengan kecepatan 3000 rpm
selama 2 menit
3. Siapkan 1 tabung yang bersih untuk menampung plasma
4. Pisahkan plasma sebanyak banyaknya dari sel darah pekat dan
masukkan ke dalam tabung
yang sudah disiapkan
5. Beri identitas pada masing – masing tabung sel darah merah
pekat dan plasma
PERSIAPAN SAMPEL
( lanjutan )
■ Pencucian sel darah merah
Prinsip : Dengan penambahan larutan saline ( NaCl 0.9 % ) dan
pemutaran maka antibodi di
sekitar sel darah merah akan hilang
Tujuannya :
~ Untuk menghilangkan sisa protein pada sel darah merah
~ Menghilangkan sel sel darah yang rapuh
~ Menghilangkan auto cold antibodi
~ Menghilangkan formasi Rouleaux
Kegunaannya adalah sebagai persiapan pembuatan suspensi
darah & persiapan penentuan
golongan darah
PERSIAPAN SAMPEL
( lanjutan )
■ Cara kerja pencucian sel darah merah adalah sebagai berikut :
i. Lakukan pencucian sel darah merah pekat dengan mengambil 8
tetes dan masukkan ke dalam tabung reaksi 12 x 75 mm
ii. Tambahkan NaCl 0,9 % ( saline ) sebanyak kurang lebih 4,5 ml
atau sampai ¾ tabung ke dalam sel darah merah pekat tadi
iii. Tutup tabung dengan parafilm,kocok dengan perlahan agar
larutan menjadi homogen
iv. Sentrifuge dengan kecepatan 3000 rpm selama 2 menit
v. Buka penutup parafilm dan buang supernatant dengan
menggunakan pipet ( pencucian ke 2)
vi. Lakukan pencucian sebanyak 3 kali dengan mengulangi langkah
tadi diatas
vii. Sel darah merah yang sudah dicuci merupakan suspensi 100 %
PEMBUATAN SUSPENSI SEL
DARAH MERAH
◼Skema pemisahan komponen darah dari
whole blood
Berikut adalah gambar alat – alat dan reaagent
yang digunakan
dalam pemeriksaan immunohematologi / pre
transfusi
◼refrigerator
◼Plasma thawing
◼ID centrifuge
◼ID. Incubator
◼tabung reaksi
◼Tube Sealer
◼ Kuvet croosmatch
◼plate paper
◼Agregator platelet
◼ Safety box

Anda mungkin juga menyukai