Anda di halaman 1dari 34

YOUR LOGO

KELOMPOK 3
PENGANTAR SOSIOLOGI

1
NAMA ANGGOTA KELOMPOK :

2
YOUR LOGO

MATERI

BENTUK – BENTUK
INTERAKSI SOSIAL

Your Date Here Your Footer Here


PENGERTIAN

Interaksi sosial merupakan


hubungan sosial yang dinamis,
menyangkut hubungan antara
individu, antara kelompok maupun
antara individu dengan kelompok

4
BENTUK – BENTUK INTERAKSI SOSIAL

01 PROSES ASOSIATIF 02

KERJA SAMA AKOMODASI

03

ASIMILASI

5
Kerjasama
(Cooperation)

Kerjasama adalah suatu usaha


bersama antara orang perorangan
atau kelompok manusia untuk
mencapai satu atau beberapa tujuan
bersama.

6
BENTUK – BENTUK
KERJASAMA
1. Kerukunan yang mencakup gotong-royong dan tolong-menolong.
2. Bargaining, yaitu pelaksanaan perjanjian mengenai pertukaran barang-
barang dan jasa-jasa antara dua organisasi atau lebih.
3. Kooptasi (cooptation), yakni suatu proses penerimaan unsur-unsur baru
dalam kepemimpinan atau pelaksanaan politik dalam suatu organisasi sebagai
salah satu cara untuk menghindari terjadinya kegoncangan dalam stabilitas
organisasi yang bersangkutan.
4. Koalisi (coalition), yakni kombinasi antara dua organisasi atau lebih yang
mempunyai tujuan-tujuan yang sama.
5. Joint venture, yaitu kerja sama dalam pengusahaan proyek-proyek tertentu.

7
8
Akomodasi (Accomodation)

Akomodasi adalah suatu proses atau


usaha-usaha manusia untuk
meredakan suatu pertentangan yaitu
usaha-usaha untuk mencapai
kestabilan
9
10
BENTUK BENTUK
AKOMODASI
a. Coersion

Koersi adalah suatu bentuk akomodasi yang


prosesnya dilaksanakan oleh karena adanya
paksaan, dimana salah satu pihak berada
dalam keadaan yang lemah bila dibandingkan
dengan pihak lawan. Misalnya, Perbudakan
antara majikan dan budak-budaknya

Your Date Here Your Footer Here 11


BENTUK BENTUK
AKOMODASI
b. Compromise

Kompromi adalah suatu bentuk akomodasi dimana


pihak-pihak yang terlibat saling mengurangi
tuntutannya agar tercapai suatu penyelesaian terhadap
perselisihan yang ada. Misalnya, akomodasi antara
beberapa partai politik karena sadar bahwa masing-
masing memiliki kekuatan sama dalam suatu pemilihan
umum

Your Date Here Your Footer Here 12


BENTUK BENTUK
AKOMODASI
c. Arbitration

Arbitration adalah suatu cara untuk mencapai kompromi


apabila pihak-pihak yang berhadapan tidak sanggup
mencapainya sendiri. Pertentangan diselesaikan oleh pihak
ketiga yang dipilih oleh kedua belah pihak atau oleh suatu
badan yang berkedudukan lebih tinggi. Misalnya, masalah
pertikaian buruh

Your Date Here Your Footer Here 13


BENTUK BENTUK
AKOMODASI
d. Mediation

Mediation hampir menyerupai arbitration. Hanya saja,


pada mediation kedudukan pihak ketiga hanya sebagai
penasihat. Dia tak mempunyai wewenang untuk memberi
keputusan-keputusan penyelesaian perselisihan tersebut.
Contohnya adalah negara Indonesia yang pernah ditunjuk
untuk menjadi pihak ketiga atau pihak penengah sekaligus
sebagai penasihat dalam upaya penyelesaian pertikaian
yang terjadi di Kamboja.

Your Date Here Your Footer Here 14


BENTUK BENTUK
AKOMODASI
e. Conciliation

Conciliation adalah suatu usaha untuk mempertemukan


keinginan-keinginan dari pihak-pihak yang berselisih demi
tercapainya suatu persetujuan bersama. Contohnya Pak
Kades A dan Pak Kades B terlibat cekcok dan saling
menyalahkan mengenai masalah banjir yang terus-
menerus terjadi di wilayahnya, sehingga para petani
banyak yang gagal panen. Untuk meredahkan masalah ini,
mereka setuju untuk diselesaikan lewat LPMD (Lembaga
Pemberdayaan Masyarakat Desa)
Your Date Here Your Footer Here 15
BENTUK BENTUK
AKOMODASI
f. Toleration

Toleration adalah suatu bentuk akomodasi tanpa


persetujuan yang formal bentuknya. Kadang timbul secara
tidak sadar dan tanpa direncakan karena adanya watak
orang-perorangan atau kelompok

Your Date Here Your Footer Here 16


BENTUK BENTUK
AKOMODASI
g. Stalemate

Stalemate adalah suatu akomodasi dimana pihak-pihak


yang bertentangan karena mempunyai kekuatan yang
seimbang berhenti pada suatu titik tertentu dan
melakukan pertentangan. Hal ini disebabkan karena kedua
pihak sudah tidak ada kemungkinan lagi baik maju maupun
untuk mundur. Contoh : berakhirnya perang dingin antara
Blok Barat yang di pimpin oleh Amerika Serikat dengan
Blok Timur yang di pimpin oleh Uni Soviet pada era 90-an

Your Date Here Your Footer Here 17


BENTUK BENTUK
AKOMODASI
h. Adjudication

Adjudication adalah penyelesaian perkara atau sengketa di


pengadilan atau melalui jalur hukum. Salah satu contoh
ajudikasi adalah penyelesaian sengketa kasus kecelakaan
dimana kedua pihak yang terlibat saling membenarkan diri
sendiri. Alhasil, dalam proses musyawarah keduanya tidak
menemukan titik terang. Untuk itu, kedua pihak perlu
melakukan ajudikasi untuk mengambil keputusan siapa
yang bersalah. Selain itu, ajudikator juga akan mengambil
keputusan hukum terkait konsekuensi yang harus
dipenuhi.
Your Date Here Your Footer Here 18
Hasil- hasil
Akomodasi :
1. Akomodasi dan Integrasi Masyarakat

2. Menekan oposisi

3. Koordinasi berbagai kepribadian yang berbeda

4. Perubahan lembaga-lembaga kemasyarakatan agar sesuai dengan keadaan baru

5. Perubahan-perubahan dalam kedudukan

6. Akomodasi membuka jalan kearah asimilasi

19
Asimilation (Asimilasi)

Asimilasi merupakan proses sosial dalam taraf lanjut.


Ia ditandai dengan adanya usaha-usaha mengurangi
perbedaan-perbedaan yang terdapat antara orang-
perorangan atau kelompok-kelompok manusia dan
juga meliputi usaha-usaha untuk mempertinggi
kesatuan tindak, sikap dan proses-proses mental
dengan memerhatikan kepentingan-kepentingan dan
tujuan-tujuan bersama.
20
21
FAKTOR PENDUKUNG
ASIMILASI :
• Toleransi

• Kesempatan di bidang ekonomi yang seimbang

• Menghargai kebudayaan lain

• Sikap Terbuka

• Ada persamaan unsur kebudayaan

• Perkawinan campuran (amalgamation)

• Adanya musuh bersama dari luar

22
FAKTOR PENGHAMBAT
ASIMILASI :
• Kehidupan yang terisolasi

• Tidak punya pengetahuan budaya yang lainnya

• Perasaan takut pada budaya lain

• Ada perbedaan ciri fisik

• In-group feeling yang kuat

• Perbedaan kepentingan

23
BENTUK – BENTUK INTERAKSI SOSIAL (2)

01 PROSES DISOSIATIF 02

PERSAINGAN KONTRAVENSI

03

PERTENTANGAN/KONFLIK

24
PERSAINGAN

Persaingan adalah suatu proses sosial di mana individu atau


kelompok yang bersaing mencari keuntungan melalui
bidang-bidang kehidupan yang pada suatu masa menjadi
pusat perhatian umum dengan cara menarik perhatian atau
mempertajam prasangka yang telah ada, tanpa
mempergunakan kekerasan atau ancaman

Your Date Here Your Footer Here 25


BENTUK – BENTUK PERSAINGAN

PERSAINGAN RAS
PERSAINGAN
.
EKONOMI

PERSAINGAN
PERSAINGAN KEDUDUKAN /
KEBUDAYAAN PERANAN

Your Date Here Your Footer Here 26


27
KONTRAVENSI

Kontravensi merupakan bentuk proses sosial yang


berada antara persaingan dan pertentangan atau
pertikaian kontranvensi merupakan sikap mental
yang tersembunyi terhadap orang lain atau
terhadap unsur kebudayaan golongan tertentu

28
29
BENTUK – BENTUK
KONTRAVENSI
Bentuk kontravensi menurut Leopold von
Wiese dan Howard Becker ada lima, yaitu:
1. Yang umum meliputi perbuatan-perbuatan seperti penolakan,
perlawanan, keengganan, perbuatan menghalang-halangi, protes,
gangguan-gangguan, perbuatan kekerasan, dan mengacaukan
rencana pihak lain;
2. Yang sederhana seperti menyangkal pernyataan orang lain di
muka umum, memaki-maki melalui surat selebaran, mencerca,
memfitnah
3. Yang intensif mencakup penghasutan, menyebarkan desas-desus,
mengecewakan pihak-pihak lain, dan seterusnya;
4. Yang rahasia misalnya mengumumkan rahasia pihak lain,
perbuatan khianat, dan lain-lain;
5. Yang taktis misalnya mengejutkan lawan, mengganggu atau
membingungkan pihak lain.

30
PERTENTANGAN
Pertentangan atau pertikaian merupakan suatu
proses sosial dimana individu atau kelompok
berusaha untuk memenuhi tujuannya dengan
jalan menentang pihak lawan yang disertai
dengan ancaman dan/atau kekerasan.

31
32
PENYEBAB BENTUK
PERTENTANGAN PERTENTANGAN
1. Perbedaan antara individu-individu; Bentuk Khusus Pertentangan :

2. Perbedaan kebudayaan; 1. Pertentangan pribadi

3. Perbedaan kepentingan; 2. Pertentangan rasial;

4. Perubahan sosial. 3. Pertentangan antara kelas-kelas sosial;

4. Pertentangan politik;

5. Pertentangan yang bersifat internasional.

Your Date Here Your Footer Here 33


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai