Anda di halaman 1dari 14

LATIHAN ROM

(Range of Motions)

Oleh :
Mahasiswa K3S
Fakultas Keperawatan
Unsyiah
Apa itu Latihan ROM ??
Latihan fisik menggerakkan anggota badan
dan anggota gerak secara teratur baik
dibantu maupun secara mandiri yang
berguna untuk melatih otot-otot yang
mengalami kekakuan
Apa tujuan dilakukan ROM ??

• Meningkatkan atau • Merangsang sirkulasi


mempertahankan darah
kekuatan otot • Mencegah kelainan
• Mempertahankan bentuk karena
fungsi jantung dan kekakuan
pernapasan
• Mencegah kekakuan
pada sendi
Manfaat di lakukan ROM…..

• Menilai kemampuan • Memperbaiki


dalam melakukan kekuatan otot
pergerakan • Meningkatkan
• Mengkaji kekuatan pergerakan sendi
tulang, sendi, dan otot
• Mencegah terjadinya
kekakuan sendi
• Memperlancar
sirkulasi darah
Jenis-jenis latihan ROM….
1. Latihan ROM aktif 2. Latihan ROM pasif
adalah latihan yang adalah latihan yang
mampu dilakukan harus dibantu oleh orang
sendiri oleh pasien lain untuk melakukannya
sesuai dengan rentang
gerak normal
Kapan ROM boleh dilakukan dan
kapan tidak…??

(BOLEH)……. (Tidak Boleh)….!!!!


• Orang yang • Terdapat patah tulang
mengalami pada area yang akan
kelumpuhan digerakkan
• Orang sakit yang • Terdapat luka
hanya bisa tidur • Nyeri yang berat
• Orang yang sedang
dalam proses
pemulihan
Gerakan Latihan ROM…

1. Kepala, dan leher 2. Bahu


Gerakan Latihan ROM…

1. Kepala, dan leher 2. Bahu


Angkat
tangan dr
samping

Menunduk dan mendongak Angkat


tangan ke
atas

Gerakkan
tangan
naik turun

Melihat kesamping & memiringkan kepala


3. Siku & lengan bawah
Arahkan
searah tanda
panah
4. Pergelangan tangan

Arahkan
searah tanda
panah

Gerakkan ke Arahkan
searah tanda
depan & ke
panah
belakang
5. Jari-jari tangan
Menggenggam & melepas

Mempertemukan antar jari-jari

Menjarangkan jari-jari
6. Gerakan pada pinggul

7. Lutut
Gerakan
seperti
ruku”
8. Mata Kaki

9. Kaki

Memutar ke arah dalam & luar


11. Jari-jari kaki

Menekuk jari
kaki

Mengembalikan
ke posisi semula

Merapatkan jari-
jari kaki

Menjarangkan
jari kaki
Sekian
&
Terima Kasih

Semoga bermanfaat

Anda mungkin juga menyukai