Anda di halaman 1dari 21

PENGANTAR EKONOMI

PERMINTAAN &PENAWARAN
KELOMPOK 1 KELAS 1-E
Aditya Wahyu S. (01)
Feni Mustika H. (09)
Riska Dwi N. (20)
Tetuko Fyqhih P. (28)
Zakiyatul Fuadiyah (29)
PERMINTAAN
Pengertian Permintaan adalah sejumlah
Permintaan barang yang dibeli atau diminta pada
(demand) suatu harga dan waktu tertentu.
“Semakin turun tingkat harga,
maka semakin banyak jumlah barang
yang tersedia diminta, dan sebaliknya
semakin naik tingkat harga semakin
sedikit jumlah barang yang bersedia
Hukum diminta.”
Permintaan Pada hukum permintaan berlaku
asumsi ceteris paribus. Artinya hukum
permintaan tersebut berlaku jika keadaan
atau faktor-faktor selain harga tidak
berubah (dianggap tetap).
1. Perilaku konsumen / selera konsumen.
Faktor-
2. Ketersediaan dan harga barang sejenis
FaktorYang
pengganti dan pelengkap.
Mempengar
uhiTingkat 3. Pendapatan/penghasilan konsumen.
Permintaan 4. Perkiraan harga di masa depan
(Demand)
5. Banyaknya/intensitas kebutuhan konsumen
Berdasarkan daya beli

1) Permintaan efektif ; adalah permintaan konsumen


terhadap suatu barang dan jasa yang diikuti dengan
daya beli atau kemampuan membayar.

2) Permintaan potensial; adalah permintaan terhadap


Jenis-jenis suatu barang tetapi belum diikuti untuk melaksanakan
Permintaan. pembelian.

3) Permintaan absolute; adalah permintaan terhadap


suatu barang yang tidak diimbangi dengan
kemampuan untuk membeli barang tersebut.
Berdasarkan jumlah yang melakukan permintaan

1) Permintaan individu

yaitu permintaan dari seseorang untuk


Jenis-jenis memenuhi kebutuhan hidup.
Permintaan. 2) Permintaan kelompok

yaitu permintaan yang dimiliki oleh


masyarakat secara keseluruhan dalam waktu yang
sama.
Kurva Permintaan dapat didefinisikan
sebagai : “Suatu kurva yang menggambarkan sifat
hubungan antara harga suatu barang tertentu
dengan jumlah barang tersebut yang diminta para
pembeli.”
Kurva
Permintaan Kurva permintaan menurun dari kiri ke
kanan bawah. Kurva yang demikian disebabkan oleh
sifat hubungan antara harga dan jumlah yang
diminta yang mempunyai sifat hubungan terbalik.
Kurva
Permintaan
Perubahan Harga
Perubahan harga mengakibatkan perubahan
permintaan, yaitu:
Jika harga naik, maka jumlah permintaan akan
berkurang. Kurva akan bergeser ke kiri.
Jika harga turun, maka jumlah permintaan akan naik.
Pergeseran Kurva akan bergeserke kanan.
Kurva
Permintaan
Perubahan Pendapatan Masyarakat
Pendapatan masyarakat akan mengakibatkan
perubahan permintaan.
Jika pendapatan masyarakat naik, maka jumlah
permintaan akan bertambah dan kurva permintaan
akan bergeser ke kanan.
Pergeseran Jika pendapatan masyarakat turun, maka jumlah
permintaan akan berkurang,dan kurva permintaan
Kurva akan bergeser ke kiri.
Permintaan
PENAWARAN
Pengertian Penawaran adalah sejumlah barang dan
Penawaran jasa yang disediakan untuk dijual pada berbagai
tingkat harga pada waktu dan tempat tertentu.
(Supply)
“Semakin tingi harga, semakin banyak jumlah
barang yang bersedia ditawarkan. Sebaliknya,
Hukum semakin rendah tingkat harga, semakin sedikit
Penawaran jumlah barang yang bersedia ditwarkan.”
Hukum penawaran akan berlaku apabila faktor-
faktor lain yang memengaruhi penawaran tidak
berubah (ceteris paribus).
1) Biaya produksi dan teknologi yang digunakan

2) Tujuan Perusahaan
Faktor-
3) Pajak
FaktorYang
Mempengar 4) Ketersediaan dan harga barang
uhiTingkat pengganti/pelengkap
Penawaran 5) Prediksi / perkiraan harga di masa depan
(Suply)
Kurva penawaran adalah garis yang
menghubungkan titik-titik pada tingkat harga
dengan jumlah barang/jasa yang ditawarkan.
Kurva Kurva penawaran bergerak dari kiri bawah
Penawaran ke kanan atas yang menunjukkan bahwa jika harga
barang tinggi, para penjual/produsen akan menjual
dalam jumlah yang lebih banyak.
Kurva
Penawaran
Kurva penawaran akan mengalami
pergeseran, tergantung pada faktor yang
mempengaruhinya. Jika harga barang naik, maka
jumlah penawaran akan bertambah, sehingga kurva
bergeser ke kanan.Jika harga barang turun, maka
jumlah penawaran akan berkurang, kurva bergeser ke
kiri.
Pergeseran
Kurva
Penawaran
KESEIMBANGAN
HARGA
Harga keseimbangan atau harga pasar
(Equilibrium Price) adalah tinggi rendahnya
KESEIMBAN tingkat harga yang terjadi atas kesepakatan
antara produsen/penawaran dengan konsumen
GAN HARGA atau permintaan.
TERIMA KASIH
SEKIAN

Anda mungkin juga menyukai