Anda di halaman 1dari 15

Intervensi manakah yang dapat dilakukan kepada klien dengan

risiko tinggi alergi terhadap lateks ?

a. Jangan menggunakan sarung tangan non-lateks


b. Jangan memberikan pengobatan yang berasal dari botol kaca
c. Tempatkan klien hanya di dalam ruangan pribadi
d. Pastikan persediaan alat bebas lateks tersedia di dekat klien
e. Hanya gunakan manset sphigmomanometer eletronik untuk
memeriksa tekanan darah klien
Perawat day care sedang mengobservasi seorang anak
berusia 2 tahun dan mencurigai adanya
strabismus.hasil observasi mana yang mengindikasikan
kondisi tersebut:

a. Anak mengalami gangguan pendengaran


b. Anak selalu memiringkan kepala untuk melihat
c. Anak tidak memberikan respon saat diajak berbicara
d. Anak selalu menggerakan kepela untuk mendengar
e. Anak tidak dapat memfokuskan pandangan pada
perawat
Pasien seorang laki-laki menggunakan trakheostomi
kanule, pasca operasi ca larynx. Hasil pengkajian:
tampak banyak lendir di stoma akan dilakukan suction.
Waktu maksimal yang dibutuhkan untuk suction sejak
kateter penghisap dimasuk kan sampai ditarik keluar
setiap kali penghisapan adalah:
a. 1 menit
b. 30 detik
c. 15 detik
d. 10 detik
e. 5 detik
Seorang perempuan usia 81 tahun keadaan umum lemah
mengalami batuk dan sulit mengeluarkan dahak, untuk
mempermudah pengeluaran dahak pasien perlu dilakukan:
a. Pemberian nebulisasi dgn ultrasonic nebulizer
b. Pemberian nebulisasi dan fisioterapi dada.
c. Pemberian nebulisasi dan oksigen.
d. Pemberian nebulisasi dan minum air putih minimal 2
liter.
e. Pemberian nebulisasi dengan jet nebulizer
Seorang perempuan usia 50 tahun menderita
gagal jantung kongestif. Dibawah ini yg bisa
diobservasi perawat tanda adanya
penurunan perfusi jaringan perifer adalah:
a. Odema tungkai
b. Distensi vena jugularis
c. Hepatomegali
d. Capillary refill time > 2 detik
e. Poliuria
Seorang laki - laki usia 45 tahun mengeluh nyeri dada kiri
dan perawat yang memeriksa menduga pasien tersebut
mengalami infark di jantung. Pemeriksaan yang dilakukan
untuk mengidentifikasi infark jaringan jantung:
a. ECT
b. Thorak foto
c. Laboratorium darah
d. Electrocardiogram
e. Ekhocardiogram
Seorang perempuan usia 35 tahun, dirawat di ruang rawat inap RS
dengan diagnosa medis Rheumatoid Artritis. Pada pengkajian pasien
mengungkapkan nyeri. Data manakah yang diperlukan oleh perawat
guna menegakkan diagnosa keperawatan nyeri yang dialami Pasien
tersebut?
a. Pasien mengungkapkan nyeri yang dialami yang melibatkan sendi
pada kedua sisi tubuh akan tetapi tidak simetris
b. Pasien mengungkapkan nyeri yang dialami yang melibatkan sendi
pada kedua sisi tubuh dan simetris
c. Pasien mengungkapkan kaku pada sendi lebih sering dialami sore
hari
d. Pasien mengungkapkan nyeri yang dilami lebih sering siang hari
e. Pasien mengungkapkan nyeri yang dialami menetap
seorang perepuan berusia 65 tahun, datang ke pusat
pelayanan kesehatan dengan keluhan nyeri pada sendi yang
mengakibatkan terganggunya aktivitas sehari-hari. Pada saat
pengkajian didapatkan data: terdapat perubahan postur
tangan dan kaki, kelemahan otot, kontraktur, atropi dan
deformitas. Masalah keperawatan apa yang sesuai dengan
data diatas?
a. Nyeri akut
b. Resiko cidera
c. Self care defisit
d. Gangguan citra tubuh
e. Hambatan mobilitas fisik
Seorang pasien perempuan usia 57 tahun terdiagnosa
mengalami serosis hepatis dan tampak perut sudah mulai
asites. Tindakan observasi apa yang bisa dikerjakan oleh
perawat dalam memantau derajat atau perkembangan
asites?
a. Observasi dengan cara perkusi abdomen
b. Observasi suara bising usus
c. Observasi shifting dullness
d. Observasi lingkar perut
e. Observasi kadar albumin
Seorang pasien laki-laki 57 tahun dirujuk ke UGD dengan
kondisi tidak sadar dan tampak kurus, saat di UGD dilakukan
pemasangan NGT. Tindakan apa yang perlu dilakukan perawat
sesaat setelah pemasangan untuk memastikan NGT sudah
masuk ke dalam lambung?
a. Lakukan pemeriksaan di belakang lidah untuk
memastikan tidak ada gulungan NGT
b. Lakukan pengukuran pH pada cairan lambung
c. Lakukan aspirasi isi lambung
d. Lakukan pemeriksaan x-ray
e. Lakukan perkusi di epigastrium
Seorang pasien perempuan, usia 63 tahun, dirawat
dengan keluhan saat bangun tidur tiba-tiba tidak dapat
menggerakan kaki dan tangan kiri, tidak bisa berbicara.
Tekanan darah 160/90 mmHg, kesadaran kompos-mentis.
Diagnosa medis Stroke infark. Apakah prioritas masalah
keperawatan pada pasien diatas?
a. Gangguan perfusi cerebral
b. Kerusakan mobilitas fisik
c. Gangguan komunikasi verbal
d. Resiko kerusakan integritas kulit
e. Sindroma defisit perawatan diri
Ny.C usia 34tahun, daatang kepuskesmas dengan keluhan demam,
menggigil, kepala pusing, dan mual, yang sudah dirasakan selama 1
minggu ini. Ny.C terlihat pucat dan lemas, suhu badan, 38,50 C, Td:
100/70mmHg, RR: 24x/menit, nadi: 78x/ menit. Apakah masalah
keperawatan yang paling utama pada kasus diatas?

a. Intoleransi aktivitas
b. Hipertermi
c. Anoreksia
d. Gangguan pemenuhan nutrisi
e. Resiko jatuh
Seorang Wanita, umur 32 tahun dirawat di RS. Klien mengeluh nyeri
pada daerah visika urinaria, nyeri saat buang air kecil, BAK tidak lancar,
merasa tidak puas setelah BAK, ekspresi tampak meringis kesakitan,
Hasil USG abdomen dinyatakan terdapat batu didaerah vesika urinaria.
Apakah Diagnosa Keperawatan yang paling tepat kasus diatas ?

a. Nyeri akut berhubungan dengan obstruksi batu ginjal/vesika


b. Infeksi berhubungan dengan penurunan daya tahan tubuh
c. Obstruksi berhubungan dengan diet yang tidak efektif
d. Gangguan eliminasi urin berhubungan kegagalan ginjal kronis
e.Hipertermi berhubungan dengan proses penyakit
Seorang laki-laki berusia 41 tahun dirawat dengan keluhan pusing dan
mudah lelah. Hasil pengkajian: konjungtiva anemis dan kulit pucat. TTV: TD
110/60 mmHg frekuensi nadi 90x/menit, dan suhu 36,5°C. Pasien
direncanakan transfusi PRC. Perawat telah mengecek produk darah dan
menghangatkan produk darah, dan kemudian pasien diberikan infus NaCl
0,9% melalui set transfusi.
Apakah langkah selanjutnya yang harus lakukan pada kasus tersebut?

a. Meningkatkan kecepatan infus NaCl


b. Melanjutkan pemberian NaCl hingga 500 ml
c. Memantau tanda-tanda vital pasien setiap 15 menit
d. Menutup rol klem dan memindahkan ujung selang ke kantung darah
e. Memeriksa kondisi pasien setiap 30 menit dan hentikan infus jika timbul
efek samping
Seorang perempuan berusia 60 tahun dirawat di ruang rawat saraf
dengan strok sejak 2 hari lalu. Hasil pengkajian: kesadaran somnolen,
GCS 10, hemiparese ektremitas kiri, akral teraba dingin, serta tampak
kemerahan, dan teraba hangat pada area punggung pasien.
Apakah intervensi prioritas pada pasien tersebut?
a. Lakukan perubahan posisi tidur tiap 2 jam.
b. Atur posisi tidur head up 30 derajat
c. Lakukan masase punggung.
d. Berikan latihan ROM pasif.
e. Berikan lotion pelembap.

Anda mungkin juga menyukai