Anda di halaman 1dari 10

SISTEM DAN

STRUKTUR POLITIK
EKONOMI INDONESIA
MASA ORDE BARU
(1966-1998)
Orde baru adalah suatu sistem
pemerintah yang hendak
menerapkan tatanan kehidupan
bernegara berdasarkan pancasila
dan UUD 1945

karena orde baru mampu


menciptakan & memelihara
stabilitas sosial politik
Masa Transisi Menuju Orde Baru

aksi-aksi tritura supersemar dualisme


mengubah situasi yang kacau. kepemimpinan
mengakui keberhasilan nasional
pembangunan oleh
pemerintah orde baru.
Masa Transisi 1966-
1967
Lahirnya pemerintahan orde baru
tidak bisa dilepaskan dari kondisi sosial
Abdul Cosmas Subhan
politik masa itu.
Ghafur Batubara ZE
pasca penumpasan G 30 S PKI,
pemerintah belum sepenuhnya berhasil

Hari Tjan
Sulastomo
Silalahi

25 Oktober 1965 terbentuk KAMI yang


terdiri atas HMI, PMKRI, PMII, dan
GMNI dengan ketua umum Zamroni
(PMII)
G 30 S PKI membuat rakyat resah dan tidak percaya terhadap pemerintah.
keadaan ekonomi indonesia saat itu inflasi mencapai 60%

Terjadi aksi-aksi penuntutan terhadap pembubaran PKI.


Gerakan tersebut dipelopori pemuda dalam mahasiswa &
pelajar (KAPPI, KAMI, dan KAPI). kemudian muncul KABI
(buruh), KASI (sarjana), KAWI (wanita

26 Oktober 1965 terbentuk Front Pancasula yang beranggotakan


organisasi-organisasi diatas.
Perasaan tidak puas terhadap keadaan saat itu mendorong para
pemuda dan mahasiswa mencetuskan TRITURA (Tri Tuntutan Rakyat)
pada 12 Januari 1966 dipelopori oleh KAMI dan KAPPI,
aksi ini tergabung dalam Front Pancasila mendatangi DPR-GR
mengajuka 3 tuntutan yaitu:

1. Pembubaran PKI
2. Pembersihan kabinet dari unsur G30S PKI
3. penurunan harga/perbaikan ekonomi

mulai masuk masa transisi..


bukannya melaksanakan tritura, presiden mengganti kabinet dwikora
menjadi 100 menteri, tanggal 24 Februari 1966 pada saat pelantikan
kabinet 100 para pemuda memenuhi jalan menuju Istana Merdeka.

Aksi itu dihadang oleh pasukan Cakrabirawa dan inilah awal kerusuhan
yang terjadi antara pasukan Cakrabirawa dan para demonstran yang
menyebabkan gugurnya mahasiswa UI bernama Arief Rachman Hakim

hal ini berdampak pada pembubaran


organisasi KAMI pada 25 Februari 1966
keputusan pembubaran KAMI ditentang oleh mahasiswa Bandung dengan
mengeluarkan "Ikrar Keadilan dan Kebenaran"
Kesatuan
lalu muncul
Aksi Pelajar
Indonesia
8 maret 1966 (KAPI)

❖ pemberontakan juga dilakukan oleh Front Pancasila


❖ para pelajar & mahasiswa yang melakukan
demonstrasi menyerbu dan mengobrak-abrik
gedung departemen luar negeri, kantor berita RRC,
Hsin Hua.
Rentetan demonstrasi yang terjadi
menyuarkan Tritura akhirnya diikuti
keluarnya supersemar oleh presiden
soekarno yang memerintah
kepadaMayor Jenderal Soeharto selaku
panglima AD

terima
kasih

Anda mungkin juga menyukai