Perilaku Organisasi

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 21

PERILAKU ORGANISASI

Manajemen Kesehatan

Chely Veronica
DEFINISI
• Perilaku Organisasi a/ suatu bidang studi yang
menyelidiki dampak perorangan, kelompok dan
struktur pada perilaku dalam organisasi dengan
maksud menerapkan pengetahuan untuk
memperbaiki keefektifan organisasi
Individu
Bidang
studi yang Perilaku dalam Efektivitas
Kelompok
menyelidiki organisasi organisasi
pengaruh
Struktur

(Robbins, 2016)

Chely Veronica
3 LEVEL PERILAKU

LEVEL ORGANISASI

LEVEL KELOMPOK

LEVEL INDIVIDUAL

Chely Veronica
DISIPLIN ILMU YANG MENDUKUNG
PERILAKU ORGANISASI
• Berkontribusi pada motivasi, kepribadian,
emosi, persepsi, kepuasan kerja, pengambilan
PSIKOLOGI keputusan individu, pengukuran sikap, seleksi
pekerja, desain kerja, stres kerja
• Unit analisis pada individu

• Berkontribusi pada perubahan perilaku,


PSIKOLOGI perubahan sikap, komunikasi, proses
kelompok, pengambilan keputusan kelompok,
SOSIAL konflik, kekuasaan, perilaku antar kelompok
• Unit analisis pada kelompok

Chely Veronica
DISIPLIN ILMU YANG MENDUKUNG
PERILAKU ORGANISASI
• Berkontribusi pada komunikasi, kekuasaan,
konflik, perilaku antar kelompok, teori
SOSIOLOGI organisasi formal, teori organisasi, perubahan
organisasi, budaya organisasi (unit analisis
kelompok)

• Berkontribusi pada nilai komparatif, sikap


komparatif, analisis lintas budaya (unit analisis
ANTROPOLOGI kelompok)
• Budaya organisasi, lingkungan organisasi,
kekuasaan (unit analisis organisasi)

Chely Veronica
MODEL PERILAKU
Input Proses Output

• Level individu • Level individu • Level individu


(keragaman, (emosi & suasana (stres & sikap,
kepribadian, nilai) hati, motivasi, kinerja tugas,
• Level kelompok persepsi, perilaku anggota
(struktur pengambilan & penarikan diri)
kelompok, peran keputusan) • Level kelompok
kelompok, • Level kelompok (kohesi kelompok,
tanggung jawab (komunikasi, pendayagunaan
tim) kepemimpinan, kelompok)
• Level organisasi kekuasaan & • Level organisasi
(struktur & politik, konflik & (produktivitas &
budaya) negosiasi) ketahanan)
• Level organisasi
(man. SDM &
praktik
perubahan)

Chely Veronica
TANTANGAN DAN PELUANG PO
Merespon tekanan ekonomi

Merespon globalisasi

Mengelola keragaman tenaga kerja

Meningkatkan layanan pelanggan

Meningkatkan keterampilan bermasyarakat

Meningkatkan kesejahteraan pekerja saat bekerja

Menciptakan lingkungan kerja yang positif

Meningkatkan perilaku etis

Chely Veronica
DINAMIKA KELOMPOK &
KONFLIK

Chely Veronica
DEFINISI DINAMIKA KELOMPOK
• Dinamika kelompok adalah kekuatan-
kekuatan yang berinteraksi dalam kelompok
pada waktu kelompok melakukan kegiatan-
kegiatan dalam mencapai tujuan (Shertzer &
Stone, 2000)

Chely Veronica
TUJUAN DINAMIKA KELOMPOK
MENINGKATKAN PROSES INTERAKSI ANTARA ANGGOTA KELOMPOK

MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS ANGGOTA KELOMPOK

MENGEMBANGKAN KELOMPOK KEARAH YANG LEBIH BAIK DAN LEBIH


MAJU

MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN HIDUP ANGGOTANYA

MENIMBULKAN RASA SOLIDARITAS ANGGOTA SEHINGGA DAPAT SALING


MENGHORMATI DAN SALING MENGHARGAI PENDAPAT ORANG LAIN

Chely Veronica
FUNGSI DINAMIKA KELOMPOK
• Membentuk kerjasama saling menguntungkan dalam mengatasi persoalan hidup

• Memudahkan pekerjaan

• Mengatasi pekerjaan yang membutuhkan pemecahan masalah dan mengurangi


beban pekerjaan yang terlalu besar sehingga seleseai lebih cepat, efektif dan
efisien

• Menciptakan iklim demokratis dalam kehidupan masyarakat dengan


memungkinkan setiap individu memberikan masukan, berinteraksi, dan memiliki
peran yang sama dalam masyarakat

Chely Veronica
CIRI-CIRI & UNSUR DINAMIKA
KELOMPOK
Interaksi

Goal
Tujuan

Struktur Kekompakan

Struktur
Norm
Fungsi tugas

norm Groupness Pengembangan & pemeliharaan

UNSUR
Suasana kelompok
Entitas
Efektivitas kelompok

Ethos, spirit de corp Tekanan kelompok

CIRI-CIRI
Chely Veronica
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
DINAMIKA KELOMPOK

Size of the group

Individual roles & status

The web of communication

Leader & Leadership situation and group task

Chely Veronica
TAHAP PERKEMBANGAN KELOMPOK

FORMING

STORMING

NORMING

PERFORMING

ADJOURNING
Chely Veronica
DEFINISI
• Konflik adalah perselisihan internal atau
eksternal akibat adanya perbedaan gagasan,
nilai atau perasaan antara dua orang atau
lebih (Marquis & Huston, 2015)
• Konflik adalah proses interaksi yang terjadi
akibat adanya ketidaksesuaian antara 2
pendapat yang berpengaruh atas pihak-pihak
yang terlibat baik pengaruh positif ataupun
pengaruh negatif (Dessler, 2009)

Chely Veronica
KATEGORI KONFLIK

Intrapersonal

Interpersonal

Interkelompok

Chely Veronica
MANAJEMEN KONFLIK

KOMPROMI

KOMPETISI

KERJASAMA

AKOMODASI

MENGHINDAR

KOLABORASI

Chely Veronica
TUJUAN MANAJEMEN KONFLIK
• 1. Mencegah gangguan kepada anggota organisasi untuk memfokuskan diri pada visi, misi dan
tujuan organisasi

• 2. Memahami orang lain dan menghormati keberagaman.

• 3. Meningkatkan kreativitas.

• 4. Meningkatkan keputusan melalui pertimbangan berdasarkan pemikiran berbagai informasi


dan sudut pandang.

• 5. Memfasilitasi pelaksanaan kegiatan melalui peran serta, pemahaman bersama, dan kerja
sama.

• 6. Menciptakan prosedur dan mekanisme penyelesaian konflik.

Chely Veronica
DAMPAK KONFLIK

POSITIF NEGATIF
Meningkatkan jumlah absensi karyawan dan
Meningkatnya ketertiban dan kedisiplinan
seringnya karyawan mangkir pada waktu jam-
dalam menggunakan waktu bekerja
jam kerja berlangsung

Banyak karyawan yang mengeluh karena sikap


Meningkatnya hubungan kerjasama yang atau perilaku teman kerjanya yang dirasakan
produktif kurang adil dalam membagi tugas dan tanggung
jawab

Meningkatnya motivasi kerja untuk melakukan Karyawan sering melakukan mekanisme


kompetisi secara sehat antar pribadi maupun pertahanan diri bila memperoleh teguran dari
antar kelompok dalam organisasi atasan

Banyaknya karyawan yang dapat


Meningkatnya kecenderungan karyawan yang
mengembangkan kariernya sesuai dengan
keluar masuk (turn over).
potensinya

Chely Veronica
PERAN MANAJER DALAM
MENYELESAIKAN KONFLIK
Manajer perlu menganalisa jumlah dan tipe konflik
PERAN MANAJER

Manajer mengevaluasi setiap level konflik

Manajer perlu menentukan dan mengidentifikasi isu

Manajer menentukan apakah sikap dalam negosiasi telah


memenuhi standar norma sebelum bernegosiasi
Manajer seharusnya tidak terlalu tertekan dalam
mempersiapkan sebuah negosiasi
Jika manajer melibatkan pihak ketiga, maka manajer harus
mengontrol proses dan hasil dari perdebatan atau diskusi

Chely Veronica
Chely Veronica

Anda mungkin juga menyukai