Anda di halaman 1dari 6

Bill Of Material (BOM) merupakan sekumpulan daftar kebutuhan material beserta quantitinya didalam memproduksi suatu

produk pada setiap work center. BOM dilekatkan kesuatu prosedur didalam proses produksi, dimana jika ada job order (JO), maka Job
Order tsb haruslah memiliki BOM untuk melakukan proses produksi baik disisi pengeluaran maupun running on MRP.
Case; Jika ada kebutuhan material di luar BOM dan bersifat urgent, maka ada 2 opsi yang dapat dilakukan dgn mempertimbangkan
kedisiplinan user pada masa yang akan datang, yaitu:
1. Diterbitkanya MIS (Material Issue Slip) yang merujuk kepada JO#, WO#, W/C #, dan Product Name. Kemudian MIS tersebut di
entry kedalam BOM yang terkait untuk memperbaiki BOM nya.
2. BOM yang ada direvisi kemudian dikeluarkan berdasarkan revisi BOM tersebut utk status material yang outstanding. Revisi
menggunakan Workflow, dimana workflow tersebut berisikan authority terhadap perubahan BOM ditengah jalan dan juga
authority untuk approval disistem (approval perubahan dan approval issued material) secara elektronik. Ada baiknya jika ada
suatu revisi, maka pihak yang memiliki otorisasi untuk merevisi dan yang mengeluarkan material (secara elektronik) di notifikasi
by sistem sehingga miss komunikasi dan time lack dpt dieliminasi.
Dari kedua cara diatas, maka cara yang paling baik dan sistematis serta mendisiplinkan user adalah, cara nomor 2 (Dimana semua
informasi dapat dipertanggung jawabkan)

BOM – GENERIC FLOW

BOM Produk A
Didefinisikan kedalam WC - Raw Material M
Product A - Raw Material N
- Raw Material O
Didefinisikan kedalam WO - Raw Material P
Work Order# Didefinisikan kedalam Work
Prod A Work Center (W/C) Center A
Material dilekatkan kedalam masing-
Work masing work center (tergantung dari
Center B bisnis process PT ABC), sehingga biaya
Material Rate material dapat di tracking dg baik
Work disetiap work center dan dapat
Center C dipertanggung jawabkan.
Material Rate
Work
Center D
Line Product A Job Order Costing Mechanism Asumsikan bahwa ada 3 Produk yang memiliki
Line Product B proses produksi yang telah didefinisikan sebelum
Line Product C (Hybrid Approach)
masuk proses produksi berdasarkan WO Flow

Product A Product B Product C


(JO# 000001) (JO# 000002) (JO# 000003)

BOM Prod. A BOM Prod. B BOM Prod. B


- Raw Material M - Raw Material M - Raw Material M
- Raw Material N - Raw Material X - Raw Material X
- Raw Material O - Raw Material Y - Raw Material P
- Raw Material P - Raw Material Z - Raw Material Q

Work Order Setiap produk Work Order Setiap produk Work Order Setiap produk
Prod A memiliki Work memiliki Work Prod C memiliki Work
Prod B
Order Order Order
Material Rate Base Material Rate Base Material Rate Base
Setiap Work Order Setiap Work Order Setiap Work Order
Work Work Work
Memiliki Work Memiliki Work Memiliki Work
Center A Center A Center A
Center Center Center
Material Rate Base Material Rate Base Material Rate Base
Work Work Work
Center B Center B Center B
Material Rate Base Material Rate Base Material Rate Base
Work Work Work
Center C Center C Center D
Material Rate Base Material Rate Base Material Rate Base
Work Work Work
Center D Center E Center C
Material Rate Base Setiap Work Center didalam suatu Work order bisa saja Material Rate Base
Work tidak sama. Karena setiap produk bisa jadi memiliki line Work
Center E produksi yang berbeda satu sama lainnya Center E
Material rate Based = Tarif overhead material
WORK ORDER merupakan standar proses produksi (Bukan std material/produk) untuk memproduksi suatu barang yang meliputi
proses-proses manufacture baik mesin mapun manusia dalam satu lini produksi yang didefinisikan sebelumnya, misalnya
Departemen Material Preparation, Departemen Extrusion, Departemen Coat, dan Warehouse. Disetiap departemen
produksi/lini produksi memiliki aktivitas dan sumber daya untuk melakukan transaksi proses produksi. Tahapan dari proses
produksi utk produk standar adalah bersikap sequential dimana dari satu lini produksi ke lini produksi lainnya saling berkaitan
secara berurutan. Jika satu lini belum selesai melakukan proses produksi (baik sebagian atau seluruhnya), maka proses di lini
produksi selanjutnya tidak bisa dilakukan. Case ada 4 Work Center dgn Work Center E merupakan Gudang Finished Goods
Contoh Workflow Job Order Cost
Work Center E Sebagian/Seluruh Selesai
(Hybrid Approach) Job Order # 00000001 (Sebagian/seluruh yg selesai serta Material &
(Gudang Brng Jadi)
Work Order Cost Related ditransfer menjadi Barang Jadi
di WC E / Gudang brg Jadi)
Product A Sebagian Blm Selesai (Sebagian Material Sebagian

& Cost Related Jadi WIP di WC D)


(Sebagian Material yg blm selesai
Sebagian Blm Selesai
yg blm selesai & Cost Related Jadi WIP di /Seluruh Yes
WC A) ?
Work Yes Selesai
Center A Selesai Sebagian ?
? /Seluruh
No (Semua Material & Cost
?
No (Semua Material & Related Jadi WIP
Cost Related Jadi WIP di WC D) Work
di WC A)
Sebagian/Seluruh Selesai Center D
Work (Sebagian/seluruh yg selesai
serta Material & Cost Related Sebagian/Seluruh Selesai
Center B (Sebagian/Seluruh yg selesai
ditransfer & Jadi WIP di WC B)
serta Material & Cost Related di
No (Semua Material & Cost Related Work transfer & Jadi WIP di WC D)
Center C

Jadi WIP
& Cost
No (Semua Material
Jadi WIP di WC B)
Selesai Sebagian/Seluruh Selesai Sebagian Blm
Sebagian
? (Sebagian/Seluruh yg selesai serta Selesai (Sebagian /Seluruh
Sebagian Material & Cost Related di transfer & Material yg blm ?
Yes /Seluruh selesai & Cost Related
di WC C)
Jadi WIP di WC C) Selesai Related
Sebagian Blm Selesai ? ? Jadi WIP di WC C)
(Sebagian Material yg blm selesai Yes
& Cost Related Jadi WIP di WC B)
CLOSED-LOOP MATERIAL REQUIREMENTS PLANNING (MRP) & SCHEDULING

PRODUCTION PLAN

Priority Planning Capacity Planning

NEW CUSTOMER ORDER EXISTING JOB ORDER

Convert Customer Order to Job Order Capacity Requirements (Detailed)

MRP
Create WO (Comprise of W/C, BOM)
RUNNING

CREATE PR & PO to Vendor

Yes

No

Yes No EXECUTE THE PLAN


(PRODUCTION)
FUTURE ADVICE: MRP & ERP INFORMATION INTEGRATED FLOW

Sales Order
Invoicing (Order Entry, Product Configuration,
Sales Management) B
U
S
I
MPS (Master Production N
Account Schedule) E
Receivable S
S
Inventory BOM (Bill of
General Management Material) ERP
Ledger MRP I
N
Work Orders
Account T
Payable E
L
Purchasing and Routings and
L
Lead Times Lead Times
I
G
E
Vendor Communication (Schedules, N
EDI, Advance Shipping Notice, etc) T
INTEGRATED SUPPLY CHAIN MANAGEMENT
ERP – PLANNING PROCESS
MARKETING
Customer Demand
HRM
Strategy, Markets, Business / Organization Man Power Planning
Development, Planning Payroll
Diversification
Budgeting, Forecast, Stock Production
levels, Customer Orders Plan
MRP (Material
PRODUCTION Requirements Planning)
Capacity Production
Inventory Process

PROCUREMENT
Supplier Performance Warehousing

ENGINEERING
Design Component Write Off
Delivery Stocking

FINANCE
Cash Flow Invoicing

Cash/Bank

Anda mungkin juga menyukai