Anda di halaman 1dari 18

KITAB DANIEL 6:1-5

(1) Darius, orang Media, menerima pemerintahan ketika ia


berumur enam puluh dua tahun.
(2) Lalu berkenanlah Darius mengangkat seratus dua puluh
wakil-wakil raja atas kerajaannya; mereka akan ditempatkan
di seluruh kerajaan;
(3) membawahi mereka diangkat pula tiga pejabat tinggi, dan
Daniel adalah salah satu dari ketiga orang itu; kepada
merekalah para wakil-wakil raja harus memberi
pertanggungan jawab, supaya raja jangan dirugikan.
KITAB DANIEL 6:1-5
(4) Maka Daniel ini melebihi para pejabat tinggi dan para
wakil raja itu, karena ia mempunyai roh yang luar biasa; dan
raja bermaksud untuk menempatkannya atas seluruh
kerajaannya.
(5) Kemudian para pejabat tinggi dan wakil raja itu mencari
alasan dakwaan terhadap Daniel dalam hal pemerintahan,
tetapi mereka tidak mendapat alasan apapun atau sesuatu
kesalahan, sebab ia setia dan tidak ada didapati sesuatu
kelalaian atau sesuatu kesalahan padanya.
Tokoh Alkitab Daniel

• Daniel adalah seorang tawanan dari


Israel yang ditempatkan di Babilonia
(Irak) karena waktu itu Nebukadnezar
memerintah. Kemudian diganti dengan
Beltsazar, Darius dan Koresy.
• Daniel berada di 4 (empat) masa
kepemimpinan dan selalu ditempatkan
dengan jabatan penting.
Tokoh Alkitab Daniel

Ada beberapa orang yang tidak senang


dengan keberadaan Daniel dalam
jabatannya.
Mereka mencoba banyak cara untuk
dapat menyingkirkannya, tapi tidak bisa.
Satu-satunya cara untuk Daniel adalah
di dalam hal ibadahnya.
KITAB DANIEL 6:10-11

(10) Sebab itu raja Darius membuat surat perintah dengan


larangan itu.

(11) Demi didengar Daniel, bahwa surat perintah itu telah


dibuat, pergilah ia ke rumahnya. Dalam kamar atasnya ada
tingkap-tingkap yang terbuka ke arah Yerusalem; tiga kali
sehari ia berlutut, berdoa serta memuji Allahnya, seperti
yang biasa dilakukannya.
Daniel
menyerahkan
masalahnya
kepada Allah
dengan

BERDOA
1. BERDOA DENGAN TEKUN
Daniel 6:17 Sesudah itu raja memberi
perintah, lalu diambillah Daniel dan
dilemparkan ke dalam gua singa.
Berbicaralah raja kepada Daniel: "Allahmu
yang kausembah dengan tekun, Dialah
kiranya yang melepaskan engkau!“

Daniel 6:21 dan ketika ia sampai dekat gua


itu, berserulah ia kepada Daniel dengan
suara yang sayu. Berkatalah ia kepada
Daniel: "Daniel, hamba Allah yang hidup,
Allahmu yang kausembah dengan tekun,
telah sanggupkah Ia melepaskan engkau
dari singa-singa itu?"
1. BERDOA DENGAN TEKUN

Kolose 4:2 Bertekunlah dalam doa dan dalam pada itu


berjaga-jagalah sambil mengucap syukur.

Yakobus 5:11 Sesungguhnya kami menyebut mereka


berbahagia, yaitu mereka yang telah bertekun; kamu telah
mendengar tentang ketekunan Ayub dan kamu telah tahu apa
yang pada akhirnya disediakan Tuhan baginya, karena Tuhan
maha penyayang dan penuh belas kasihan.
1. BERDOA DENGAN TEKUN

7 "Mintalah, maka akan diberikan kepadamu; carilah,


maka kamu akan mendapat; ketoklah, maka pintu akan
dibukakan bagimu.
8 Karena setiap orang yang meminta, menerima dan setiap
orang yang mencari, mendapat dan setiap orang yang
mengetok, baginya pintu dibukakan...”
#Matius7:7-8
“Orang yang berdoa dengan tekun akan mendapatkan
apa yang dia doakan”
“To be a Christian
without Prayer is no
more possible than to be
alive without breathing”

“Menjadi seorang kristen tanpa doa sangat tidak mungkin,


lebih dari pada menjadi hidup tanpa bernafas”
2. BERDOA DENGAN PERCAYA

Ibrani 11:32-33
32 Dan apakah lagi yang harus aku sebut? Sebab aku akan
kekurangan waktu, apabila aku hendak menceriterakan
tentang Gideon, Barak, Simson, Yefta,
Daud dan Samuel dan para nabi,
33 yang karena iman telah menaklukkan kerajaan-kerajaan,
mengamalkan kebenaran, memperoleh apa yang dijanjikan,
menutup mulut singa-singa,
Markus 11:23
23 Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya
barangsiapa berkata kepada gunung ini:
Beranjaklah dan tercampaklah ke dalam laut!
asal tidak bimbang hatinya, tetapi percaya,
bahwa apa yang dikatakannya itu akan terjadi,
maka hal itu akan terjadi baginya.
24 Karena itu Aku berkata kepadamu: apa saja
yang kamu minta dan doakan, percayalah bahwa
kamu telah menerimanya, maka hal itu akan
diberikan kepadamu.
Gereja Sampah di Mesir

Khalifah Al Moez seorang pemimpin


Islam mendatangi Uskup Abraham
pemimpin gereja koptik ortodoks.

“Benarkah apa yang


dikatakan oleh Kitab Injil
bahwa orang Kristen dapat
memindahkan gunung ?
Jika memang benar sekarang
pindahkanlah Gunung
Mokkatam ini !”
3. BERDOA DENGAN BENAR

Daniel 6:23
Allahku telah mengutus malaikat-Nya
untuk mengatupkan mulut singa-singa
itu, sehingga mereka tidak mengapa-
apakan aku, karena ternyata aku tak
bersalah di hadapan-Nya; tetapi juga
terhadap tuanku, ya raja, aku tidak
melakukan kejahatan."
3. BERDOA DENGAN BENAR
Mazmur 66:18
Seandainya ada niat jahat dalam hatiku, tentulah Tuhan tidak
mau mendengar.

Yakobus 5:16
Karena itu hendaklah kamu saling mengaku dosamu dan
saling mendoakan, supaya kamu
sembuh. Doa orang yang benar, bila dengan yakin didoakan,
sangat besar kuasanya.
3. BERDOA DENGAN BENAR
3. BERDOA DENGAN BENAR
FRANGKLIN GRAHAM

“Ketika kita sedang berdoa dengan


sungguh-sungguh, Tuhan mampu
mengembalikan keadaan. Itu adalah
KEDAULATAN TUHAN”

GOD FACTOR

Anda mungkin juga menyukai