Anda di halaman 1dari 15

INISIASI PROYEK

PROJECT INITIATION
Pengertian
• Project initiation adalah inisiasi yang dilakukan untuk
mendefinisikan dan menggambarkan proyek secara
global.
• Proyek akan dibatasi pada scope, time dan cost.
Dokumen yang harus dipersiapkan
• Surat penugasan
Surat ini digunakan sebagai acuan dan pedoman dalam membuat project
definition. Surat ini pula yang akan dijadikan sebagai landasan secara hokum
untuk membukti keabsahan proyek yang akan dilaksanakan
Contoh surat penugasan
Pendefinisian Proyek
<NAMA PROYEK>

PROJECT DEFINITION
PENDEFINISIAN PROYEK
Daftar Isi
A. Permasalahan
• Permasalahan mencakup
keterangan singkat
tentang masalah yang
ditemui
Deskripsi produk/servis
• Mengeluarkan daftar gaji pegawai
• Mencetak slip pegawai
• Mencetak data induk pegawai
• Melakukan absensi karyawan secara otomatis
• dll
Faktor Penentu Keberhasilan dan Penghambat
Keberhasilan
• Deskripsi singkat
tentang kondisi yang
menyangkut faktor-
faktor yang
mendukung
keberhasilan proyek
juga faktor yang
menghambat proyek
Keuntungan yang diharapkan

• Deskripsi keuntungan
yang diharapkan dari
proyek yang akan
dilaksanakan
Teknologi
• Mendeskripsikan
teknologi yang
diperlukan atau
digunakan untuk
keperluan proyek
Deskripsi Proyek
• Mendeskripsikan proyek
secara umum (high-level)
yang meliputi:
1. Maksud dan tujuan proyek
2. Hasil yang diinginkan
3. Jadwal
4. Estimasi/perkiraan biaya
5. Estimasi sumberdaya yang
diperlukan
Deskripsi Proyek
Deskripsi Proyek
Perencanaan Aktivitas
Secara Global

Anda mungkin juga menyukai