Anda di halaman 1dari 14

Kelompok 4 :

 Agung Jaya Kusuma


 Alfi Melinda Fajriyah
 Hafidl Muhaimin
 Putri Elsyam
 Rikha Rohmatillah
Amanat Novel
Hafalan Sholat Delisa
Pengertian
Amanat adalah pesan moral yang ingin
disampaikan penulis kepada pembaca berupa
nilai - nilai luhur yang dapat dijadikan teladan.
Cara Penyampaian
Dalam menyampaikan amanat dari
penulis untuk pembaca dapat disampaikan
melalui dua cara :
1. Amanat tersurat (langsung) yaitu pesan
yang disampaikan jelas atau eksplisit
dijabarkan melalui kata - kata dalam
sebuah tulisan.
2. Amanat tersirat (tidak langsung) yaitu
pesan yang dengan sengaja tidak
dijabarkan secara tertulis (implisit) atau
tersembunyi.
Ciri - Ciri Amanat

1. Berisi saran, ajakan atau himbauan


2. Untuk hal - hal yang baik, biasanya ditandai
dengan kata kerja yang berakhiran -lah, misalnya
pedulilah, bantulah
3. Untuk hal hal negatif biasanya ditandai dengan
penggunaan kata "jangan"
Langkah - Langkah Menentukan Amanat
1. Mengidentifikasi tema
2. Menyoroti kata - kata yang berkaitan dengan
tokoh - tokoh yang terlibat
3. Mengidentifikasi alur
4. Tentukan hal - hal penting dalam suatu cerita
Amanat Tersurat
“Sungguh saudara-saudara kita akan menjadi
tameng api neraka. Maka berbuat baiklah
kepada mereka. Sungguh adik-kakak kita akan
menjadi perisai cambuk malaikat. Maka berbuat
baiklah kepada mereka. Sungguh saudara-
saudara kita akan menjadi penghalang siksa dan
azab himpitan liang kubur. Maka berbuat baiklah
kepada mereka.” (Hal. 49)
Kita sebagai makhluk sosial haruslah saling
menghormati, menyayangi, dan
menghindari adanya pertengkaran
khususnya terhadap saudara kandung kita
sendiri
Amanat Tersirat
" Kak Aisyah dan kak Zahra sudah dikuburkan seminggu
yang lalu, sayang.... Kak Fatimah juga sudah meninggal....
Kak Fatimah dikuburkan sehari setelah kak Aisyah dan kak
Zahra-" Lemah suara itu. Suara yang tak mengerti
bagaimana cara terbaik untuk menjelaskan. Tak bisa
menemukan cara lain untuk membuat bungsunya
nyaman mendengar semua kabar menyakitkan ini.
(Hal140)
Ikhlas dan sabar dalam menerima cobaan yang
beliau sedang hadapi dan mencoba tegar.
Manusia boleh berencana, tetapi Tuhan yang
menentukan. Cobaan merupakan ujian dari
Tuhan untuk menaikkan derajat kita maka
jalanilah dengan ikhlas dan tetap tersenyum.
Sebagai manusia kita harus tetap
semangat dan tidak mudah putus
asa walaupun banyak cobaan yang
datang menghampiri.
Thank You

Anda mungkin juga menyukai