Anda di halaman 1dari 31

PENYULUHAN

JUMANTIK
dr. Marchilia WS
UPT PKM JETIS
• Demam
Berdarah
Dengue

• Chikungunya
Vektor
 Warna hitam bintik-2 putih di badan &
kakinya
 Tersebar luas di daerah tropis dan sub
tropis hingga ketinggian ± 1000 meter
dari permukaan laut
 Hidup di dlm rumah & sekitarnya
terutama di tempat-2 yg agak gelap &
lembab serta kurang sinar matahari
 Tempat bertelur di tempat-termpat
berisi air jernih
 Kebiasaan : nyamuk betina menghisap
darah manusia terutama 08.00-10.00
dan 15.00-17.00
 Jarak terbang : 40 m – 100 m
DAUR HIDUP NYAMUK AEDES AEGYPTIE DAN AEDES
ALBOPICTUS
Definisi
Penyakit menular disebabkan oleh virus dengue
ditularkan oleh nyamuk Aedes aegypti dan Aedes
albopictus
Siklus penularan
Gejala dan tanda
 Demam tinggi sampai 3 hari, biasanya hari ke 4 turun
 Nyeri kepala
 Lemah letih lesu
 Mual muntah
 Nyeri otot
 Perdarahan ( mimisan, gusi berdarah, BAB hitam )
Gejala dan tanda
Gejala dan tanda
1. Memberi minum sebanyak-banyaknya.
Minuman berupa :
- air putih boleh dibubuhi gula atau oralit
- susu, upayakan jangan susu coklat
- air kelapa / jus jambu
- kuah sop / kaldu
2. Memberi obat penurun panas
3. Kompres
4. SEGERA BAWA KE SARANA YANKES
Definisi
 Penyakit menular karena virus chikungunya yang
ditularkan oleh nyamuk Aedes aegypti dan Aedes
albopictus
 Virus ini sembuh dengan sendirinya (self limiting
disease)
 Masa inkubasi sekitar 2-4 hari lalu manifestasi timbul
antara 3 – 10 hari
Definisi
 Malaria  suatu penyakit infeksi akut maupun kronik
yang disebabkan oleh infeksi parasit (protozoa)
plasmodium yang ditularkan melalui gigitan nyamuk
Anopheles yang terinfeksi parasit tersebut.
MALARIA
 Menyerang semua orang (laki-
laki, perempuan), semua
golongan umur (bayi –
dewasa)
 Di Indonesia  424 kabupaten
endemis malaria dari 576
kabupaten yang ada
 Di Indonesia pada tahun 2007
terdapat 1.700.000 kasus
klinis malaria dengan 700
kematian.
PENYEBAB
 Penyebab Malaria

Parasit yang menyebabkan malaria disebut


plasmodium. Ada 170 jenis plasmodium, tapi
hanya empat yang menyebabkan malaria pada
manusia:
P. falciparum, merupakan jenis yang banyak
terdapat di Afrika dan menyebabkan gejala yang
parah.
 P. vivax, merupakan jenis yang banyak terdapat
di daerah tropis Asia.
 P. malariae, banyak terdapat di Afrika dan dapat
berdiam di aliran darah tanpa menimbulkan
gejala apapun untuk beberapa tahun.
 P. ovale, banyak terdapat di Afrika bagian barat.
Penularan dan Daur Hidup Malaria
Penularan dan Daur Hidup Malaria
 Penularan parasit plasmodium adalah melalui
anopheles betina. Ketika nyamuk menggigit
seseorang yang terinfeksi malaria, nyamuk tersebut
menyedot parasit yang disebut gametocytes. Parasit
menyelesaikan siklus pertumbuhannya di dalam
tubuh nyamuk dan merambat ke kelenjar ludah
nyamuk. Pada saat menggigit, nyamuk menyuntikan
parasit ke aliran darah manusia. Menuju organ hati
kemudian melipatgandakan diri. Lalu menginfeksi sel
darah merah dan menyebabkan sel darah merah
pecah.
Bentuk penularan yang lain
 Wanita hamil ke janin
 Transfusi darah
 Jarum suntik yang telah dipakai oleh penderita
malaria
 Transplantasi organ
Gejala dan Tanda
 Demam (sesuai jenis plasmodium yang menginfeksi)
 Menggigil
 Berkeringat secara berlebihan seiring
menurunnya suhu tubuh
 Nyeri kepala
 Nyeri otot
 Lemas letih lesu
 Mual muntah
 Diare
 Kuning (nampak di mata atau kulit)
Gejala dan Tanda
Pada malaria berat bisa ditemukan pada infeksi
p.falciparum
 Penurunan kesadaran
 Kelemahan otot
 Kejang
 Syok
 Perdarahan ( mimisan, gusi berdarah, BAB hitam )
 Anemia : Kelopak mata atau telapak tangan pucat
 Limpa dan hati membesar : perut nampak membesar
LABORATORIUM
 Pemeriksaan mikroskopik bertujuan
untuk menemukan parasit di dalam
darah tepi
 Rapid Diagnostic Test
Penemuan parasit didalam sel darah merah
Penatalaksanaan Malaria

Anda mungkin juga menyukai