Anda di halaman 1dari 14

GEOSTRATEGI

Oleh
Bahaudin Al-Azka. (H1A018050)
Panji Satria Hutomo. (H1A018054)
Dicky Akmaldi. (H1A018070)
Fauzan Ramdhan. (H1A018088)
PENGANTAR

Geostrategi : suatu strategi dalam memanf


aatkan kondisi geografi negara dlm menen
tukan kebijakan, tujuan, sarana untuk men
capai tujuan nasional Pembukaan dan U
UD 1945.

Geostrategi diperlukan mewujudkan dan


mempertahankan integritas bangsa.
PENGERTIAN
KETAHANAN NASIONAL
Ketahanan nasional : merupakan kondisi dinami
s suatu bangsa yang berisi keuletan dan ketang
guhan yang mengandung kemampuan mengem
bangkan kekuatan nasional, didlm menghadapi
dan mengatasi  tantangan, ancaman, hambat
an serta gangguan dari luar maupun dari dalam,
langsung maupun tidak langsung membahayaka
n integritas, identitas, kelangsungan hidup bang
sa dan negara serta perjuangan dalam mengeja
r tujuan nasional.
HAKEKAT
KETAHANAN NASIONAL

Ketahanan nasional  kemampuan d


an ketangguhan suatu bangsa untuk
dapat menjamin kelangsungan hidup
nya menuju kejayaan bangsa dan ne
gara.
Konsepsi Geostrategi Indonesia dipeng
aruhi oleh :
1. Pengalaman sejarah perjuangan bangsa Indon
esia mempertahankan NKRI.
2. PengalamanNegara Sedang Berkembang (NS
B) dalam melaksanakan pembangunan Nasion
al, dgn hasil ketidakseimbangan pembanguna
n fisik dan non fisik.
3. Tantangan, ancaman, hambatan dan ganggua
n pada periode pembangunan lebih kompleks,
penuh ketidakpastian dibanding pada masa Pe
rang Kemerdekaan.
Ketahanan Nasional suatu bangsa dilat
ar belakangi oleh :
 Kekuatan apa yg ada pada suatu bangsa dan ne
gara sehingga mampu mempertahankan kelang
sungan hidupnya

 Kekuatan apa yg harus dimiliki oleh suatu


bangsa & negara shg selalu mampu memperta-h
ankan kelangsungan hidupnya, meskipun meng
alami berbagai tantangan, gangguan, hambatan
dan ancaman baik dari dalam maupun dari luar.
Lanjutan

 Ketahanan atau kemampuan bangsa untu


k tetap jaya, mengandung makna keteratu
ran dan stabilitas
(regular), yang didalamnya terkandung pot
ensi untuk terjadinya perubahan ( the stabi
lity idea of changes)
ASAS KETAHANAN NASIONAL
 Ketahanan Nasional identik dengan pengaturan penyele
nggaraan kesejahteraan dan keamanan.
 Ketahanan Nasional berpedoman pada Wawasan Nusan
tara.
 Ketahanan Nasional sebagai Doktrin Nasional adalah ad
anya kesatuan dalam pola pikir, pola tindak dan cara kerj
a intersektor dan multidispliner.
 Ketahanan Nasional melahirkan keuletan, ketangguhan,
kemampuan bangsa dan negara Indonesia dalam memp
ertahankan eksistensi dan kelangsungan hidupnya serta
perjuangan mengejar cita-cita nasionalnya.
Pengertian HTAG
 Hambatan : suatu hal yang bersifat melemahkan atau m
enghalangi secara tidak konsepsional yang berasal dari
dalam.

 Tantangan : Suatu hal atau upaya yang bersifat atau ber


tujuan menggugah kemampua.

 Ancaman : suatu hal atau upaya bersifat dan bertujuan


mengubah dan merombak kebijakan yang dilaksanakan
secara konsepsional.

 Gangguan : suatu hal atau upaya yang mengusik kelang


sungan kehidupan ideologi bangsa dan NKRI
SIFAT-SIFAT KETAHANAN NASION
AL
 Manunggal
 Mawas kedalam
 Kewibawaan
 Berubah menurut waktu
 Tidak membenarkan sikap adu kekuasaan
dan kekuatan
 Percaya pada diri sendiri
 Tidak tergantung kepada pihak lain
MODEL KETAHANAN NASIONAL
di INDONESIA
MODEL ASTA GATRA
a. Tri Gatra
1) Letak dan kedudukan geografis
2) Keadaan dan kekayaan alam
3) Keadaan dan kemampuan penduduk
b. Panca Gatra
1) Ideologi
2) Politik
3) Ekonomi
4) Sosial budaya
5) Pertahanan keamanan
Fungsi Ajaran Geostrategi Indonesia, sebagai :
1. Doktrin Nasional ajaran (konsensus) bngsa I
nd dlm mengimplementasikan falsafah Pancas
ila, UUD45, geopolitik Indonesia guna menjami
n pola pikir, pola tindak dan cara kerja guna m
empersatukan usaha bersama bngsa yang ber
sifat intersektoral dan multidisiplin

2. 2. Pola Dasar Pembangunan  arah pedoma


n dari setiap Program kerja Pemerintah.
3. Sistem Nasional Indonesia.
Pada dasarnya adalah pola masyarakat
Ind yang menerapkan falsafah Pancasila
dan UUD45.

4. Metoda Pembangunan.
Menggunakan metode komprehensif
integral (utuh menyeluruh) berdasarkan
asta gatra.
MATUR SUWUN

Anda mungkin juga menyukai