Anda di halaman 1dari 6

MANAJEMEN

KEPERAWATAN

NAMA : SITI NURHALIZA S


NIM : 201601039
Teori dan gaya kepemimpinan
 Kepemimpinan adalah serangkaian kemampuan dan sifat sifat
kepribadian, untuk dijadikan sarana dalam rangka menyangkinkan
yang dipinpinya agar mereka mau dan dapat melaksanakan tugas-
tugas dengan rela, penuh semangat serta mereka tidak terpaksa
 terkait dengan tipe gaya kepemimpinan, telah begitu banyak pakar
yang mengemukakan tentang teori kepemimpinan,
Ciri-ciri kepemimpinan yang efektif

1. Mampu merealisasikan visi


2. Bertanggung jawab
3. Optimisme
4. Integritas
5. Menyukai perubahan
6. Ulet dan pantang menyerah
7. Berani menghadapi reseiko
8. Berpendidikan dan komitmen
Impikasi kepemimpinan

1. Kepemimpinan menyangkut orang-orang lain bawahan


atau pengikut. Kesediaan mereka untuk menerima
pengarahan dari pemimpin, para anggota kelompok
membantu menentukan status/kedudukan pemimpin
dan membuat proses kepemimpinan dapat berjalan
2. Kepemimpinan menyangkut suatu pembagian
kekuasaan yang tidak seimbang di antara para
pemimpin da anggota kelompok
next

3. selain dapat memberikan pengarahan terhadap para bawahan atau


pengikut, pemimpin dapat juga mempergunakan pengaruh.dengan
kata lain,para pemimpin tidak hanya dapat memerintah bawahan apa
yang harus dilakukan tetapi juga dapat mempengaruhi bagaimana
bawahan melaksanakan perintahnya.
SEKIAN DAN TERIMAKASI

Anda mungkin juga menyukai