Anda di halaman 1dari 18

OLEH : Puskesmas Soko

 Latar Belakang :

 Instruksi Menteri Pendidikan dan


Kebudayaan RI Nomor 4/U/1997
tentang Lingkungan Sekolah Bebas
Rokok

 Surat Edaran Gubernur


No.440/1333/031/2005 perihal
Kawasan Tanpa Rokok (KTR)
3 BAHAN POKOK ROKOK
YANG PALING BERBAHAYA

KANDUNGAN KIMIA
ASAP ROKOK TEMBAKAU

ASAP ROKOK MENGANDUNG


LEBIH DARI 4000 ZAT KIMIA
1200 DIANTARANYA BAHAN
KIMIA BERACUN DAN 43
KARSINOGENIK
NIKOTIN
PERUBAHAN FISIOLOGIS &
MENYEBABKAN
PSIKOLOGIS PADA ORGAN

1 BTG SIGARET ISAP 2 – 3 mg NIKOTIN

1 – 2 mg NIKOTIN MENYEBABKAN
BUKAN PEROKOK PUSING, SAKIT KEPALA, MUAL,
MUNTAH

JUMLAH BESAR 20 – 50 mg TERHENTINYA PERNAPASAN

MENINGKATKAN TEKANAN DARAH &


MEMPERCEPAT DENYUT JANTUNG

TDK MENYEBABKAN KETERGANTUNGAN FISIK


TAPI KEINGINAN MEROKOK SEMAKIN LAMA
SEMAKIN KUAT
Apa yang dilakukan asap rokok pada tubuh???
NIKOTIN CO

Penyempitan pembuluh darah


Θ denyut/detak jantung cepat Mengikat sel darah merah m’ganti O2
Θ aliran darah ke organ tubuh Θ Organ tubuh kekurangan
berkurang Nutrisi/makanan dan O2( Oksigen )
KARBONMONOKSIDA (CO)

GAS BERACUN, TIDAK BERBAU


DAPAT MENGIKAT HB ( zat merah )DARAH
SHG O2 TERLEPAS DARI IKATAN
JARINGAN PEMBULUH DARAH MENYEMPIT &
MENGERAS SHG TERJADI PENYUMBATAN

1 BTG SIGARET DIBAKAR = 3 – 6 % CO


PIPA : 2 X SIGARET
CERUTU : 6 X SIGARET

FILTER TIDAK MENYARING BAHAN- BAHAN DALAM ASAP ROKOK


AKIBAT MEROKOK
BAGI KESEHATAN

PENYAKIT JANTUNG
SECARA GARIS BESAR ROKOK TEMBAKAU
BERHUBUNGAN DG. PENYAKIT JANTUNG
MELALUI :
MENINGKATKAN DENYUT JANTUNG
MENINGKATKAN PENYEMPITAN PEMBULUH DARAH
YG MENYEBABKAN NAIKNYA TEKANAN DARAH
MELEPASKAN ZAT-ZAT BERACUN KE DALAM PEREDARAN
DARAH SEHINGGA MEMBUAT PEMBULUH DARAH
MENGERAS
MENGURANGI WAKTU PEMBEKUAN DARAH
MENGURANGI PENGANGKUTAN OKSIGEN KE DALAM JARINGAN
MELALUI KOMPETISI DENGAN KANDUNGAN CO DLM DARAH
KANKER PARU
TAR SIGARET / PARTIKEL YANG ADA DALAM ASAP
ROKOK SECARA REGULER MELEWATI SALURAN
PERNAPASAN, DENGAN PELAHAN MENYEBABKAN
KELAINAN PADA SEL-SEL SALURAN PERNAPASAN
 MODIFIKASI SEL MENJADI SEL KANKER

EMPHYSEMA
EMPHYSEMA DITANDAI DENGAN RUNTUHNYA DINDING
ALVEOLI (KANTONG UDARA) SEHINGGA MENGURANGI
LUAS PERMUKAAN TEMPAT TERJADINYA PERTUKARAN
UDARA DI PARU-PARU, KANTONG UDARA KEHILANGAN
ELASTISITASNYA SEHINGGA KESUKARAN MENGHIRUP
UDARA DAN MENGALAMI KESULITAS BERNAPAS
BRONKHITIS KHRONIK
PENYAKIT INI DITANDAI DENGAN
PRODUKSI DAHAK YANG BERLEBIHAN
PERADANGAN DAN SEKRESI BERLEBIHAN
DARI SALURAN PERNAFASAN,
MENINGKATKAN DAHAK DISERTAI DENGAN
BATUK UNTUK MENGELUARKAN LENDIRNYA

MEROKOK DAN TUKAK LAMBUNG


NIKOTIN MENGHAMBAT SEKRESI PANKREAS YANG
MENGANDUNG SENYAWA BIKARBONAT, DIYAKINI
BAHWA KONDISI TERSEBUT BERPENGARUH PADA
TIMBULNYA TUKAK USUS DUABELAS JARI AKUT
PEROKOK PASIF
ORANG YG. TIDAK MEROKOK TETAPI MENGHIRUP
UDARA YG. TERCEMAR ASAP YG. DIHEMBUSKAN
OLEH ORANG YANG SEDANG MEROKOK DALAM
RUANGAN TERTUTUP, KONDISI INI MENGGANGGU
PERNAPASAN DAN MENIMBULKAN AKIBAT YANG
LEBIH BERAT DIBANDING SI PEROKOK SENDIRI
BAYI, ANAK-ANAK, PENDERITA
ASMA PEKA THD ASAP ROKOK.

KARENA ITU MEROKOK DI


TEMPAT UMUM BUKAN LAGI
URSAN PRIBADI SI PEROKOK
SENDIRI
KEMATIAN AKIBAT MEROKOK:
DIPERKIRAKAN MENCAPAI 3 JUTA/TAHUN, TIAP 1O DETIK
2/3 ADA DI NEGARA BERKEMBANG
TANPA UPAYA PENCEGAHAN DIPERKIRAKAN
BISA MENCAPAI 10 JUTA PADA TH 2020

PENYEBAB KEMATIAN
KANKER PARU 80 - 90 %,
BRONKHITIS 75 %
JANTUNG ISKEMIK 40 %
STROKE 18 %.

RISIKO KANKER
PEROKOK PASIF, ARL (ASAP ROKOK LINGKUNGAN)
MENINGKAT SEBANYAK 30%
PECANDU ROKOK MEMILIKI KEMUNGKINAN
MENINGGAL AKIBAT BAHAYA ROKOK 50%
Mari Kampanyekan Bersama
Lingkungan Tanpa Asap Rokok!
Mulailah dari Rumah Kita masing-masing
SEMAKIN LAMA MEROKOK PARU – PARU AKAN
SEMAKIN RUSAK
TERIMA KASIH
YAA………

SAMPAI
JUMPA!!!
Paru –paru seorang perokok

Anda mungkin juga menyukai