Anda di halaman 1dari 19

PELINDO IV

NAMA KELOMPOK
• Gigih Bambang S. (1653010001)
• Marta Kusuma N. (1653010004)
• Santi Dwi R. (1653010018)
• Afan Nur H. (16530100
• Richard Pratama S. (1653010042)
UMUM
PT Pelabuhan Indonesia IV atau
Pelindo IV adalah Badan Usaha
Milik Negara Indonesia yang
bergerak di bidang jasa
kepelabuhan. Pelindo IV saat ini
dipimpin oleh Farid Padang
sebagai Direktur Utama. Pelindo
IV berkantor di Jalan Soekarno
No.1 Makassar.
PETA WILAYAH OPERASI PELINDO IV

Legenda :

Pelabuhan Kelas Utama Pelabuhan Kelas UPK


Pelabuhan Kelas 1 Pelabuhan Kelas 4
Pelabuhan Kelas 2 Pelabuhan Kelas 3
Jumlah cabang : 25 Cabang

Gorontalo Makassar Pare Pare Kendari Pantoloan

Terminal Peti
Toli Toli Manado Bitung Bau – Bau
kemas Bitung

Sorong Jayapura Biak Merak Manokwari

Fak Fak Balikpapan Samarinda Bontang Sengata

Tanjung
Ambon Ternate Nunukan Tarakan
Redeb
Pelabuhan Kelas Utama

Pelabuhan Makassar
Pelabuhan Kelas 1

Pelabuhan Samarinda Pelabuhan Sorong


Pelabuhan Kelas 2

Pelabuhan Tarakan Pelabuhan Jayapura


Pelabuhan Kelas 3

Pelabuhan Merauke Pelabuhan Manokwari


Pelabuhan kelas IV

Pelabuhan Gorontalo Pelabuhan Fak Fak


Pelabuhan Kelas UPK

Pelabuhan Sengata Pelabuhan Bontang


Bidang Usaha Pelindo IV
Visi Misi Pelindo IV

Visi Misi
• Menjadi penggerak dan pendorong pertumbuhan ekonomi
“Menjadi Indonesia Timur.
perusahaan • Menyediakan Jasa kepelabuhan dan non-kepelabuhan
pengelola (penunjang) yang terintegrasi dengan berorientasi pada
kepuasan dan loyalitas pelanggan.
pelabuhan yang • Menciptakan transformasi untuk mendorong
terintegrasi, pengembangan professional dan personal bagi
kesejahteraan karyawan.
berdaya saing • Meningkatkan nilai tambah bagi Stakeholder internal dan
tinggi, dan eksternal secara berkelanjutan.
bertaraf • Memaksimalkan nilai pemegang saham secara
berkelanjutan (Shareholder).
internasional”.
Layanan Informasi dan Pelanggan
1. Kapal
A. JASA PANDU
Jasa pemanduan kapal sewaktu memasuki alur pelayaran
menuju dermaga atau kolam pelabuhan untuk berlabuh. Untuk
menjaga keselamatan kapal, penumpang dan muatannya ketika
memasuki alur pelabuhan.
B. JASA TAMBAT
Jasa yang diberikan utuk kapal bertambat pada tambatan
dan secara teknis dalam kondisi yang aman, untuk dapat melakukan
bongkar muat dengan lancar dan aman. Untuk menghindari
ineffisiensi karena penggunaan tambatan tidak optimal
C. JASA TUNDA
Jasa yang Melaksanakan pekerjaan untuk mengikat dan
melepaskan tali kapal-kapal yang berolah gerak akan bersandar
atau bertolak dari atau satu dermaga, jembatan, pelampung,
dolphin dan lain-lain.

D. JASA AIR KAPAL


Jasa yang diberikan untuk penyerahan air tawar dari darat ke kapal
untuk keperluan kapal dan Anak Buah Kapalnya.
2. Penumpang
A.Layanan Embarkasi dan
Debarkasi Penumpang
B. Jasa Retribusi dan Pas
Pelabuhan
C. Jasa Terminal Penumpang
3. Alat
Pelindo IV (Persero) melakukan
direct call atau pelayaran langsung
internasional dari Pelabuhan
Makassar menuju Malaysia, Korea
Selatan dan Jepang pada sekitar Juni
2016. Direktur Utama PT Pelindo IV
Doso Agung mengatakan, saat ini
direct call yang dilakukan dari
Pelabuhan Makassar, tepatnya dari
Terminal Petikemas Makassar (TPM),
baru menuju Hongkong dan Dili yang
resmi dilakukan mulai Sabtu, 5
Desember lalu.
Terminal Peti Kemas
• Terminal Petikemas Makassar adalah salah satu segmen usaha yang ditawarkan
oleh PT. Pelabuhan Indonesia IV (Persero) kepada pengguna jasa kepelabuhanan
khususnya jasa pelayanan petikemas.
• Terminal Petikemas Makassar dideklarasikan didalam upaya menangani kegiatan
pelayanan petikemas seiring dengan meningkatnya perkembangan kontainerisasi
melalui Pelabuhan Makassar saat ini maupun yang akan datang.
• Pelayanan yang diberikan oleh Terminal Petikemas berorientasi kepada efisiensi
biaya dan efektif waktu serta kepuasan pelanggan yang terjabarkan dalam Visi
dan Misi Perusahaan didalam menghadapi persaingan global.
• Upaya dalam memuaskan pelanggan, Terminal Petikemas Makassar selalu
meningkatkan mutu pelayanan melalui kebijakan mutu yang diterapkan yaitu
“Pelayanan yang cepat waktu , Aman dan Dapat dipercaya”, serta menerapkan
system pelayanan berstandard Internasional.
• Upaya peningkatan pelayanan tersebut diimbangi pula dengan ketersedian
fasilitas dan peralatan modern, serta Sumber Daya Manusia yang mampu
menangani kegiatan secara cepat, tepat dan aman.

Anda mungkin juga menyukai