Anda di halaman 1dari 15

BAGUS WIRAYUDA

PUSKESMAS TEGALREJO
DEFINISI

Suatu keadaan kesehatan yang sempurna baik


secara fisik, mental, dan sosial dan bukan semata-
mata terbebas dari penyakit atau kecacatan dalam
segala aspek yang berhubungan dengan sistem
reproduksi, fungsi serta prosesnya. (Menurut WHO)
CIRI-CIRI PERUBAHAN MASA REMAJA
Masa remaja Ingin bebas, lebih dekat dengan teman sebaya,
awal mulai berpikir abstrak dan lebih banyak
(10-12 tahun) memperhatikan keadaan tubuhnya

Masa remaja Mencari identitas diri, timbul keinginan untuk


PERKEMBANGAN tengah berkencan, berkhayal tentang aktivitas
NON-FISIK seksual, mempunyai rasa cinta yang
(13-15 tahun) mendalam

Masa remaja Mampu berpikir abstrak, lebih selektif dalam


akhir mencari teman sebaya, mempunyai citra
jasmani dirinya, dapat mewujudkan rasa cinta,
(16-19 tahun) pengungkapan kebebasan diri
Menarche
Primer
Mimpi basah

Perkembangan
Fisik Laki-Laki: tumbuhnya jakun, penis dan buah zakar bertambah besar, terjadinya
ereksi dan ejakulasi, suara bertambah besar, dada lebih besar, badan berotot,
tumbuh kumis diatas bibir, cambang dan rambut di sekitar kemaluan dan ketiak.

Sekunder

Perempuan, pinggul melebar, pertumbuhan rahim dan vagina, tumbuh rambut


disekitar kemaluan dan ketiak, payudara membesar.
Perkembangan Kejiwaan

Perubahan emosi: sensitif (mudah Perkembangan inteligensia: mampu


menangis, cemas, tertawa dan berpikir abstrak dan senang memberi
frustasi), mudah bereaksi terhadap kritik, ingin mengetahui hal-hal baru
rangsangan dari luar, agresif sehingga sehingga muncul perilaku ingin
mudah berkelahi. mencoba hal yang baru.
Faktor yang Berpengaruh Negatif
terhadap Kesehatan Reproduksi Remaja
Masalah Pendidikan
Masalah Gizi
Masalah Lingkungan Sosial
Masalah Sex
MasalahPerkawinan dan Kehamilan Dini
ISU-ISU STRATEGI PADA KESEHATAN
REPRODUKSI REMAJA
Merasa tabu untuk
membicarakan sex dg orang tua
Informasi seks yang
salah melalui media
Fasilitas kesehatan
remaja masih kurang
AKIBAT DARI PERGAULAN BEBAS

Infeksi Kehamilan
Menular Sebelum
Seksual Pernikahan
-KEHAMILAN-

Merupakan akibat utama


dari hubungan seksual

Kehamilan dapat terjadi


bila dalam berhubungan
seksual terjadi pertemuan
antara sel telur (ovum)
dengan sel sperma
KEHAMILAN TIDAK DIINGINKAN

Karena kurangnya
pengetahuan yang
lengkap dan benar
mengenai proses
terjadinya kehamilan dan
methode pencegahan
kehamilan
Akibat tindak pemerko
saan
Kegagalan alat
kontrasepsi
Penyakit Menular Seksual (PMS)
Penyakit yang ditularkan akibat
hubungan seksual
Resiko tinggi pada orang yang
berganti-ganti pasangan
Bila tidak diobati benar
berakibat serius pada kesehatan
reproduksi seperti mandul, bayi
buta kematian bayi dll
Tidak semua PMS bisa diobati
CARA PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA
Keterbukaan antara orang tua dan remaja dalam
membahas Kesehatan Reproduksi Remaja

Memberikan penyuluhan-penyuluhan tentang


Kesehatan Reproduksi Remaja kepada masyarakat
baik di perkotaan maupun dipedesaan.

Mengadakan konseling gratis yang ramah


remaja baik bagi remaja, maupun orang tua.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai