Anda di halaman 1dari 59

Ilmu Biomedik Dasar :

BIOLOGI SEL
Rivany Triany Dewi
1906292194
Fakultas Ilmu Keperawatan
1. Jelaskan perbedaan antara
sel prokariotik dengan sel
eukariotik!
Prokariotik
Sel yang tidak memiliki membran
pada inti
Contoh : bakteri

Eukariot
Sel yang memiliki membran pada
inti
Contoh : fungi, tumbuhan, dan
hewan
( Starr, 1998 )

( Raven, 2002 )
2. Jelaskan secara singkat
struktur organisasi sel dan
fungsinya!
Bagian sel terluar yang membatasi sel bagian dalam dengan lingkungan luar

1.Dinding Sel
tersusun atas senyawa selulosa, zat pektin,
( Mader, 2000 )
glikoprotein, dan hemiselulosa
Fungsi :
• Melindungi bagian dalam sel
• Membentuk dan mempertahankan
• bentuk sel
2. Membran Sel
tersusun atas lipoprotein
Fungsi :
• Mengatur keluar masuknya sel
• Tempat terjadinya reaksi kimia
organel terbesar dalam sel

Fungsi :
- Mengatur seluruh aktivitas sel
- Mengatur proses penurunan sifat
- Berperan dalam proses sintesis protein
tersusun atas air, protein, lemak, mineral, dan enzim

1. Sentrosom ( Sentriol )
Hanya ditemukan di sel hewan.
Disaat reproduksi, sentrosom akan membelah menjadi sentriol
Fungsi :
Berperan dalam pembelahan sel
2. Mitokondria
diberi julukan The Power House
Fungsi :
• Tempat respirasi aerob
• Tempat pembentukan energi

3. Ribosom
sel terkecil yang tersuspensi protein
Fungsi :
sebagai tempat berlangsungnya sintesis protein
4. Retikulum Endoplasma

 RE Halus
Fungsi :
• Sebagai transpor sintesis lemak
dan steroit
• Tempat menyimpan fospolipid,
glikolipid, dan steroid

 RE Kasar
Fungsi :
Sebagai transpor sintesis protein
5. Lisosom
Menghasilkan zat kekebalan
sehingga banyak terdapat di
sel darah putih
Fungsi :
- Mencerna organel yang rusak
dan mengganti dengan yg baru
- Berperan dalam fungsi
imunitas
6. Badan Golgi
Terdiri dari kumpulan vesikel pipih
yang berbentuk berkelok-kelok

Fungsi :
• Berperan dalam sekresi sel
• Menghasilkan vesikel yang membentuk
lisosom
7. Plastida
Fungsi :
• Tempat terjadinya
fotosintesis
• Mengandung pigmen klorofil

8. Vakuola
Vakuola berisi garam-garam organik

Fungsi :

Menyimpan cadangan makanan


9. Mikrotubulus
Berbentuk benang silindris dan
kaku
Fungsi :
• Membentuk silia, flagela, dan
benang spindel
• Mempertahankan bentuk sel

10. Mikrofilamen
Fungsi :
Membantu proses pergerakan
sel
3.Jelaskan makromolekul
pembentuk komponen sel!
serangkaian asam amino dan ikatan peptida

Fungsi Protein :
1. Perlindungan dan pertahanan
IgG, Fibrinogen
2. Pengendali
Insulin
3. Katalisator
Enzim
4. Membentuk dan mempertahankan struktur
Histon
Struktur Protein :
Penggolongan Protein :

1. Protein Fibrous
Contoh : Kolagen, keratin, elastin

2. Protein Globular
Contoh : albumin, insulin, hemoglobin,
plasma

3. Protein Konjugasi
Contoh : lipoprotein
makromolekul yang tersusun dari polimer nukleotida

Fungsi Asam Nukleat :


menyimpan informasi tentang jenis protein yang harus
dibentukoleh suatu sel

Nukleotida terdiri atas :

basa nitrogen:

purin( A, G) dan pirimidin (S,T,U)

Pentosa :

ribosa (untuk RNA) dan deoksiribosa


untuk DNA)
berasal dari kata Carbon (C) dan air (H2O)

Karbohidrat dibagi menjadi


3 golongan :
1. Monosakarida
Karbohidrat tunggal
2. Disakarida
Karbohidrat yang tersusun dari
beberapa monosakarida
3. Polisakarida
Karbohidrat yang tersusun lebih
dari 10 monosakarida
Fungsi Karbohidrat :
• Bagian dari pembentuk RNA dan DNA
• Sebagai simpanan energi dalam bentuk glikogen
Penggolongan Lipid :

1. Lipid Sederhana
Trigliserida
2. Lipid Kompleks
- Fosfolipid
3. Turunan Lipid
- Glikolipid
- Lipoprotein - Asam Lemak

- Steroid

• Kolesterol

• Hormon seks

• asam empedu
4. Jelaskan struktur dan
fungsi membran sel manusia!
Struktur Membran Sel

1. Lipid ( Lipid Bilayer )

• Penyusun dasar membran sel

• Fosfolipid jenis yang paling banyak

• Bersifat amphipatik/amphifilik
Komponen lain dalam lipid bilayer :

1. Kolesterol

Terletak pada bagian kepada fosfolipid

Fungsi :

Menjaga kestabilan fosfolipid dalam

segala keadaan

2. Glikolipid

Fungsi :

• Sebagai tanda pengenal bagi sel

• Melindungi membran terhadap kondisi ekstrem


2. Protein Membran

1. Protein Integral
terbenam dan menembus lapisan fosfolipid
Fungsi :
Proses transfer molekul keluar dan masuk sel

2. Protein Perifer
menempel pada lapisan luar fosfolipid
Fungsi :
Tempat menempelnya hormon dan enzim
Fungsi Membran Sel

• Mendukung aktivitas biokimia yang berlangsung

di dalam sel

• Memberikan respon terhadap rangsangan luar

• Pembatas yang melingkupi sel, inti, dan organel

• Tempat perpindahan suatu senyawa terlarut


5. Jelaskan secara singkat jenis-
jenis protein yang terdapat pada
membran sel berdasarkan lokasi
dan fungsinya!
A. Berdasarkan Lokasi
1. Protein Integral

Menembus inti hidrofibik lapisan ganda lipid

tetapi hanya membentang separuh ke dalam inti hidrofibik.

2. Protein Perifer

tidak tertanam dalam lapisan ganda lipid

melainkan berupa embelan yang terikat longgar

ke permukaan membrane
B. Berdasarkan Fungsinya
1. Transpor
Protein membentang dikedua sisi membran dapat
menyediakan saluran hidrolifik bersifat selektif
untuk zat tertentu.

2. Aktivitas Enzimatis
Protein yang tertanam dalam membran berupa
enzim dengan sisi aktif menghadap zat-zat dalam
larutan.
3. Transduksi Sinyal
Protein sebagai sinyal kimia untuk menyampaikan pesan ke
dalam sel, menyebabkan protein berubah bentuk.

4. Pengenalan Sel dengan Sel


Beberapa glikoprotein berfungsi sebagai label identifikasi
yang secara khusus yang dikenali oleh sel lain.

5. Penghubung Antarsel
Mengalami sambungan ketat akibat protein dua
membran yang saling mengait.

6. Pelekatan ke Sitoskeleton dan Matriks Ekstraseluler (MES)


Mempertahankan bentuk sel dan menjaga lokasi protein agar
tetap stabil.
6. Mengapa terdapat berbagai jenis
transport membran? Jelaskan jenis-
jenis transport
membrane berdasarkan kebutuhan
energi dan protein transporternya!
Mengapa terdapat berbagai jenis transpor
membran?

Karena transport membran berfungsi sebagai


lalu lintas molekul. Membran bersifat
semiperiabel, sehingga molekul yang dapat
membran sel adalah molekul hidrofobik dan
molekul polar seoerti air dan etanol.
Jenis - Jenis Transpor Membran
1. Transpor Pasif
Transpor pasif merupakan mekanisme perpindahan zat yang melalui selaput membran
semipermiabel dan tidak membutuhkan energi.

 Difusi
peristiwa berpindahnya zat pelarut
dari konsentrasi tinggi ke
konsentrasi yang lebih rendah.

 Osmosis
Peristiwa berpindahnya zat pelarut
dari konsentrasi rendah ke
konsentrasi yang lebih tinggi.
2. Transpor Aktif
Transpor aktif merupakan mekanisme perpindahan melalui membran
semiperiabel dan memerlukan energi untuk membentuk ATP.

 Makromolekul
• Endositosis
Mekanisme untuk memasukkan zat
kedalam sel melalui membran sel
• Eksositosis
Mekanisme untuk mengeluarkan zat
keluar dari sel melalui membran sel
 Mikromolekul
3 jenis transpor aktif :
1. Uniport
adalah transpor sederhana molekul
dari membran yang satu ke
membran yang lainnya
2. Simport
adalah transpor molekul tergantung
dari molekul yang lain dalam
arah yang sama
3. Antiport
adalah transpor molekul tergantung
dari molekul yang lain dalam
arah yang berbeda
7. Jelaskan proses
pembentukan potensial
membrane istirahat!
Pada proses transpor membran terdapat transpor
pasif dan transpor aktif. Potensial membran istirahat
dibentuk dari adanya transpor aktif dan transpor
pasif.
8. Jelaskan mengenai
diferensiasi dan siklus
sel!
Diferensiasi adalah proses sebuah sel induk dewasa yang membelah dan
berdiferensiasi menjadi sel anak yang lebih khusus. Dalam biologi, Diferensiasi sel
merupakan proses ketika sel kurang khusus menjadi jenis sel yang lebih khusus.
Sel terus berkembang dan mempunyai struktur dan fungsi khusus yg dipunyainya
sampai dewasa.
Tahapan derefensiasi :
1. Zigot
2. Blastula
3. Gastrula
Pada gastrula terbentuk 3 lapisan baru, yaitu :
- ektoderm : kulit, rambut, sistem saraf, alat indra
- mesoderm : otot, rangka, alat reproduksi, alat peredaran darah,
alat eksresi
- endoderm : alat pencernaan dan alat pernapasan
Siklus sel merupakan serangkaian proses yang
terjadi terus menerus dari membelahnya nukleus
sampai membelah nukleus berikutnya. Siklus sel
terjadi dengan urutan tertentu berupa duplikasi
kromosom sel dan organel di dalamnya. Siklus sel

Waktu terbesar dalam siklus sel terjadi terdiri dari 2 peristiwa besar, yaitu mitosis dan
pada tahap interfase (fase istirahat). interfase. Pada fase mitosis terjadi pembelahan

Tahapan interfase terdiri dari : nukleus dan sitoplasma sel.

- G1 : replikasi organel sintesis protein


- S (sintesa) : replikasi DNA
- G2 : mengumpulkan energi untuk
pemisahan kromosom
9. Jelaskan proses
pembelahan sel secara
mitosis dan meiosis!
Mitosis adalah proses yang terjadi di dalam sel somatis yang bertujuan untuk
regenerasi dan pertumbuhan. Pembelahan secara mitosis akan menghasilkan
dua sel anak yang identuk dengan induknya.
Mitosis terdiri dari 4 fase, yaitu :
1. Profase
• Kromatin menebal dan memendek menjadi
kromosom lalu mengganda membentuk kromatid
• Sentriol bergerak ke kutub berlawanan
• Mikrotubulus membentuk benang spindel
• Membran dan anak inti tidak dapat di indra

2. Metafase
• Kromatid berjajar di bidang aquator
• Tahap untuk menghitung jumlah kromosom
3. Anafase
• Terjadi kariokinesis (pembelahan inti)
• Kromosom bergerak ke kutub berlawanan

4. Telofase
• Kromosom tiba di kutub kemudian menjadi kromatin
• benang spindel hilang
• Anak dan membran inti terbentuk kembali
• Terjadi sitokinesis (pembelahan sitoplasma)
• Hasil dua sel anak dengan kromoso sama dengan sel
induk
Miosis adalah proses pembelahan sel secara langsung tanpa adanya fase istirahat
(interfase). Tujuan dari pembelahan secara meiosis adalah untuk mengurangi
jumlah kromosom, membentuk gonad/gametogenesis, serta mempertahankan
jumlah kromosom zigot.
Meiosis 1 :
1. Profase 1
a. Leptoten :
kromatin -> kromosom
b. Zigoten :
kromosom homolog mendekat -> bivalen
c. Pakiten :
kromosom homolog mengganda -> tetrad
d. Diploten :
tetrad berpindah sehingga memungkinkan pindah silang
( memperbanyak variasi gen )
e. Diakinesis: sentriol bergerak ke kutub berlawanan

2. Metafase 1, setiap tetrad berada di bidang metafase

3. Anafase 1, setiap tetrad memisahkan diri dari pasangannya, dan bergerak kea rah
kutub yang berlawanan. Sentromer belum membelah

4. Telofase 1, setiap tetrad semakin mendekati kutub, membran inti dan nukleolus
muncul kembali, terbentuk bidang pembelahan, kromatid meregang dan membentuk
benang-benang kromatin, serta terbentuknya dua sel anak yang jumlah kromosomnya
sama dengan jumlah kromosom induknya
Meiosis 2
1. Profase 2
sentrosom membentuk 2 sentriol yang letaknya berlawanan dan dihubungkan dengan
benang spindel, nukleoplasma dan nukleus hilang, kromatin berubah menjadi
kromosom

2. Metafase 2
kromosom berada pada bidang ekuator, kromatid berkelompok menjadi dua-dua,
sentromer belum membelah

3. Anafase 2
setiap tetrad memisahkan diri dari pasangannya, dan bergerak kea rah kutub yang
berlawanan

4. Telofase 2
kromatid berkumpul pada kutub pembelahan dan berubah menjadi kromatin, membran
inti dan nukleus terbentuk kembali, dan pada akhir pembelahan meiosis 2 terbentuk
empat sel yang masing-masing sel mengandung separuh dari sel induknya
10. Jelaskan pengertian,
jenis dan tanda opoptosis?
Pengertian Opoptosis
Apoptosis adalah mekanisme kematian sel yang terprogram yang penting dalam berbagai
proses biologi.
Contoh : diferensiasi jari manusia selama perkembangan embrio membutuhkan sel-sel di
antara jari-jari untuk apoptosis sehingga jari-jari dapat terpisah.
Tanda Opoptosis

a. Sel menjadi bulat (sirkuler).


b. Kromatin (DNA dan protein yang terbungkus di dalam inti sel) mulai
mengalami degradasi dan kondensasi.
c. Kromatin mengalami kondensasi lebih lanjut, menjadi semakin memadat.
Pada tahap ini, membran yang mengelilingi inti sel masih tampak utuh.
d. Lingkungan dalam inti sel tampak terputus dan DNA di dalamnya
terfragmentasi. Inti sel pecah melepaskan berbagai bentuk kromatin atau
unit nukleosom karena disebabkan degradasi DNA.
e. Plasma membran mengalami blebbing.
f. Sel tersebut kemudian pecah menjadi gelembung-gelembung yang disebut
apoptotic bodies dan kemudian di’makan’.
Daftar Pustaka

Hariyanto, W. T. (2016). Biomedik Dasar : Anatomi, Fisiologi, Biokimia, Fisika, Biologi. Jakarta : Pusdik SDM
Kesehatan
Savitri, Lisa. (2019). Siklus Sel [PowerPoint slides]. Diakses dari
https://www.academia.edu/39608723/SIKLUS_SEL
Muliani. (2016). Siklus Sel. Diakses dari
https://simdos.unud.ac.id/uploads/file_penelitian_1_dir/849ef13b11d615c1999312285b129e80.pdf
Campbell, N. A. dan Reece, J. B. Biologi Edisi Kelima Jilid 11. Alih Bahasa : Lestari, R, dkk. Jakarta : Erlangga
Kaunang, Andreas. (2019) Membran Sel. Diakses dari https://www.academia.edu/5158509/Membran_Sel-
iology_Campbell
Diakses dari http://ccrc.farmasi.ugm.ac.id/wp-content/uploads/mekanisme-dan-regulasi-apoptosis1.pdf
T E R I M A
K A S I H
Rivany Triany Dewi

Anda mungkin juga menyukai