Anda di halaman 1dari 9

ANALISIS KEBIJAKAN KESEHATAN Nadia Dian Rosanti

182520102004
PENGKAJIAN PERSOALAN/PERMASALAHAN
1. Preeklampsia merupakan salah satu penyebab tingginya Angka Kematian
Ibu di Indonesia.
2. Di Jawa Timur pada tahun 2017 tercatat 154 ibu meninggal karena
Preeklampsia
3. Di Kabupaten Jember pada tahun 2019 bulan Januari-Juni tercatat
sejumlah 765 kasus preeklampsia.

1. Usia Ibu hamil terlalu muda atau terlalu tua


2. Pengetahuan ibu hamil tentang preeklampsia masih rendah
3. Jarak kehamilan >10 tahun
4. Tidak rutin periksa kehamilan & laboratorium

Masalah utama penyebab tingginya kejadian Preeklampsia karena ibu hamil tidak rutin memeriksakan kehamilannya
dan melakukan pemeriksaan laboratorium sebaga upaya mendeteksi secara dini kejadian preeklampsia.
PENETAPAN TUJUAN DAN SASARAN KEBIJAKAN
- Peningkatan pengetahuan pada ibu hamil beresiko
- Mencegah terjadinya kasus preeklampsia
- Melakukan pengobatan terhadap kasus preeklampsia sampai 100%
- Memberikan sanksi pada ibu hamil apabila tidak melakukan pemeriksaan
kehamilan secara rutin dan tidak bersedia melakukan pemeriksaan laboratorium
pada masa kehamilan.
PENYUSUN MODEL KEBIJAKAN
PERAMALAN FORECASTING
Peluang Dampak Prediksi

Usia Ibu Hamil 4 3 12

Pengetahuan Ibu hamil masih minim 4 4 16

Jarak antar kehamilan 4 3 12

ANC dan Laboratorium 5 4 20


PERUMUSAN ALTERNATIF KEBIJAKAN
- Pencegahan melalui penyuluhan kepada ibu hamil tentang bahaya kehamilan
salah satunya adalah preeklampsia
- Pengobatan ibu hamil yang mengalami preeklampsia agar tidak semakin parah
dan berujung terjadi eklampsia
- Sanksi kepada ibu hamil yang tidak memeriksakan kehamilannya secara rutin
dan ibu hamil yang tidak bersedia melakukan pemeriksaan laboratorium sebagai
deteksi dini komplikasi pada kehamilan.
PENENTUAN KRITERIA PEMILIHAN ALTERNATIF KEBIJAKAN
No Kriteria Dimensi

1 Efektifitas Efektifitas pencapaian tujuan

2 Efisiensi Efisien penggunaan sumber daya dalam satu proses

3 Kelayakan politik Acceptability (dapat diterima)


Apropriatiness (kesesuaian)
Responsivness (kesigapan)
Legal Suitability (kesesuaian dengan hukum)
Equity (untung, bermanfaat)

4 Kelayakan ekonomi Efisien untuk biaya dan hasil

5 Kelayakan administrasi Dapat diimplementasikan pada konteks sosial, politik, dan administrasi yang berlaku.
PENILAIAN ALTERNATIF KEBIJAKAN
No Kriteria Pencegahan Pengobatan Sanksi

1 Efektifitas 8 6 4

2 Efisiensi 7 5 2

3 Kelayakan Politik 9 6 4

4 Kelayakan ekonomi 8 4 3

5 Kelayakan administrasi 7 5 3

Total score 39 26 16

Rate : 1-10
PERUMUSAN REKOMENDASI KEBIJAKAN
Berdasarkan dari hasil penilaian terhadap alternatif
kebijakan, rekomendasi kebijakan utama yang harus
dilakukan adalan dengan melakukan pencegahan yang
dapat dilakukan dengan cara penyuluhan kepada ibu hamil,
melakukan deteksi dini preeklampsia dan menerapkan
program ANC Terpadu.

Anda mungkin juga menyukai