Anda di halaman 1dari 30

....

Berhubungan dengan AKTOR, sebagaimana


KOMANDAN berhubungan dengan....
(A) Film - pangkat.
(B) Sutradara - prajurit.
(C) Artis - pasukan.
(D) Sutradara - batalion.
(E) Film - senjata.
ANALGESIK : NYERI =
A. Ketahanan : Perkakas
B. Improvisasi : Musik
C. Pelumas : Gesekan
D. Kepercayaan : Tipuan
.... Berhubungan dengan PENYAKIT, sebagaimana BENTURAN berhubungan dengan....
(A) Virus – tulang.
(B) Kuman – memar..
(C) Kesehatan – luka.
(D) Obat – otot.
(E) Menderita – kecelakaan.
BESAR : BERAT =
A. Kecil : Ringan
B. Tinggi : Kurus
C. Gadis : Cantik
D. Anak : Nakal
.... Berhubungan dengan BASAH, sebagaimana MAKAN berhubungan dengan....
(A) Banjir – sehat.
(B) Air – lapar.
(C) Hujan – kenyang.
(D) Dingin – minum.
(E) Kering – makanan.
SINONIM
ACUAN
a. Rujuka
b. Pegangan
c. Pedoman
d. Pemacu.
BELAJAR : PANDAI adalah seperti ?
A. berpikir : arif
B. potret : kamera
C. cetak : kertas
D. litografi : batu
DOKTOR: DISERTASI adalah seperti ...
A. buruh : upah
B. menteri : keppres
C. kyai : jamaah
D. sarjana : skripsi
GEMPA: RICHTER adalah seperti ...
A. suhu : Fahrenheit
B. ombak : knot
C. jarak : dynamo
D. banjir : air
MURID : BUKU : PERPUSTAKAAN adalah seperti?
A. pembeli : makanan: gudang
B. orang tua : anak : ibu
C. anak : kelereng : rumah
D. nasabah : uang : bank
Sebuah perusahaan mengurangi jam kerja
pegawai dari 40 jam per minggu menjadi 36 jam
per minggu tanpa mengurangi gaji/upah. Jika
seorang pegawai menerima Rpx per jam sebelum
pengurangan jam kerja, berapakah yang la terima
per jam dengan sistem baru?
A. 9x/10
B. 10x/9
C. 1/10
D. x/9
Seorang pengecat telah mengecat 1/3 tembok
berbentuk persegi panjang yang tingginya 10
meter. Apablla ia selesal mengecat bagian tembok
lain seluas 75 meter persegi, maka ia akan
menyelesaikan 3/4 dari pekerjaannya. Berapakah
panjang tembok tersebut?
A. 12m
B. 18m
C. 9m
D. 10m
Jika P = luas lingkaran yang berjari-jari 1 m, dan Q =
luas lingkaran yang berjari-jari 2 m, maka
A. P > Q
B. P < Q
C. P = Q
D. Hubungan antara P dan Q tidak dapat
ditentukan
Pada sebuah penelitian diketahui bahwa jumlah
serangga berciri X dibandingkan dengan jumlah
serangga berciri Y adalah 5:3, dan bahwa 3/8
serangga berciri X adalah serangga jantan. Darl
seluruh serangga, berapakah proporsl
serangga jantan berciri X?
A. 15/64
B. 1/5
C. 5/8
D. 6/13
Tiga katup, jika dibuka sendiri-sendiri, masingmasing secara berturut-
turut dapat menguras air
dari sebuah tanki dalam 3, 4, dan 5 menit.
Berapakah bagian terbesar dari tanki tersebut yang
dapat dikuras dalam satu menit dengan membuka
hanya dua katup?
A. 7/12
B. 2/3
C. 3/20
D. 1/5
GAMBAR YANG SAMA
GAMBAR YANG SAMA
GAMBAR YANG SAMA
GAMBAR YANG SAMA
Pembangunan sebuah gedung direncanakan akan
selesai dalam waktu 30 hari oleh 25 orang
pekerja. Setelah dikerjakan selama 20 hari,
pekerjaan dihentikan selama 8 hari karena ada
sesuatu hal. Jika kemampuan bekerja setiap orang
sama dan agar gedungnya selesai tepat waktu
maka banyak pekerja tambahan yang dibutuhkan
adalah ....
A. 25 orang
B. 50 orang
C. 33 orang
D. 100 orang
E. 75 orang
Selisih dua bilangan adalah 6, dan jika kedua
bilangan dijumlahkan hasilnya adalah 32. Berapa
selisih dari kuadrat kedua bilangan tersebut?
A. 198
B. 204
C. 216
D. 288
E. 192
Seorang siswa memperoleh nilai 92, 94, 86, dan
78 untuk 4 mata pelajaran. Berapa nilai yang
harus diperoleh untuk mata pelajaran ke lima agar
dia memperoleh nilai rata-rata 86?
A. 86
B. 87
C. 88
D. 90
E. 80
x dan y adalah bilangan bulat positif dan x < y. Jadi,
A. x/y > x/y
B. x/y < x/y
C. x/y = x/y
D. Hubungan antara x/y dan x/y tidak dapat
ditentukan
Selisih uang Ani dan Budi adalah 7500. Jika 10%
uang Ani diberikan kepada Budi, maka uang Budi
menjadi 80% uang Ani semula. Berapa jumlah ung
keduanya?
A. 40.850,00
B. 48.750,00
C. 36.500,00
D. 35.000,00
E. 42.500,00
Tujuh tahun yang lalu, umur ayah sama dengan
enam kali umur Budi. Jika tahun depan umur ayah
dua lebihnya dari tiga kali umur Budi, berapa
tahun umur Budi lima tahun yang akan datang?
A. 13
B. 15
C. 18
D. 17
E. 19
Dari survei terhadap 150 orang, diperoleh 114
orang diantaranya pernah makan di Restoran A,
98 orang pernah makan di Restoran B dan 12
orang tidak pernah makan di Restoran A ataupun
B. Diantara jawaban di bawah ini manakan yang
mungkin merupakan jumlah orang yang pernah
makan di Restoran A dan B?
A. 70 orang
B. 74 orang
C. 72 orang
D. 76 orang
E. 78 orang
Apabila sebuah lingkaran P memiliki jari-jari r,
dimana r adalah 40% dari jari-jari lingkaran L.
Berapa persenkah luas lingkaran P dari lingkaran
L?
A. 35
B. 40
C. 64
D. 80
E. 16
32, 16, 4, 18, 9, 3, ...
A. 17, 6
B. 8, 4
C. 16, 4
D. 14, 8
E. 17, 8, 5
1, 2, 4, 8, 16, 15, 30, 60, ...
A. 75
B. 120
C. 90
D. 150
E. 180

Anda mungkin juga menyukai