Bahan Ajar

Anda mungkin juga menyukai

Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 9

DESCRIPTIVE TEXT

By : Tony Pornande, S.Pd

SMAS Katolik St. Arnoldus Mukun


Kompetensi Dasar dan Indikator

• 3.4.Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks deskriptif
lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait tempat wisata dan bangunan
bersejarah terkenal, pendek dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya.
• .4 Teks deskriptif
• 4.4.1Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan teks deskriptif, lisan dan tulis, pendek dan sederhana terkait tempat wisata dan
bangunan bersejarah terkenal.
• 4.4.2 Menyusun teks deskriptiflisan dan tulis, pendek dan sederhana, terkait tempat wisata dan
bangunan bersejarah terkenal, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks.
INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
PERTEMUAN 1

• Indikator
• 3.4.1
• Menghasilkan struktur teks dan unsur kebahasaan teks deskriptif tulis terkait tempat wisata dan
bangunan. (C3)
• 3.4.2
• Menentukan fungsi sosial, sruktur teks, dan unsur kebahasaan teks deskriptif tulis terkait tempat
wisata dan bangunan bersejarah. (C3)
• 3.4.3
• Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks deskriptif lisan dan
tulis terkait tempat wisata dan bangunan bersejarah.(C4)
TUJUAN PEMBELAJARAN
PERTEMUAN 1

Melalui model pembelajaran cooperative learning siswa mampu


menghasilkan (aktifitas menurutkan paragraf acak),
menentukan (aktifitas mengisi tabel identifikasi), dan
membandingkan (aktifitas mengisi tabel perbandingan) fungsi
sosial, struktur teks , dan unsur kebahasaan teks deskriptif tulis
terkait tempat wisata dengan menunjukkan perilaku jujur, peduli,
dan tanggung jawab dalam
What is Descriptive Text??

• Descriptive text is text that explain or describe


something, example : describe thing, people,
historical places and etc.
• Function : to describe a particular person, place or
thing.
Generic Structure of Descriptive Text
• Identification
• It is part of paragraph which introduces or identifies the character to be
described. It can be called general description of the subject. Usually it
contains object’s name, kind of the object, etc.
• Description
• It is part of paragraph which describes parts and characteristics of the
person or something that will be described in detail, so the readers can get
clear description of the subject.
London is Britain's biggest city. It is a very old city and dates back to the
IDENTIFICATION Romans. It is a city of beautiful buildings and churches, and it has many
beautiful parks. It also has some of the best museums in the world.

London is very crowded in summer. It is a popular city with foreign tourists,


and has more than eighty million visitors a year. The city is famous for its
shopping and gas many excellent department stores. London has an excellent
DESCRIPTION
underground railway system, so it is easy for tourists to get around. There are
plenty of good restaurants in London. You can get excellent British food, and
London has lots of good Indian, Chinese, Japanese, French, Italian, and Greek
restaurant.

Source: https://hometravelist.blogspot.com/2016/02/3-contoh-descriptive-text-dalam-bahasa.html
Language Features of Descriptive Text
The use of adjective The use of verb simple pesent

• biggest city • London is Britain's biggest city


• old city • It has many beautiful parks
• beautiful parks • You can get excellent British food
• excellent department stores
• good restaurants

Anda mungkin juga menyukai