Anda di halaman 1dari 13

PENGERTIAN

ADALAH SEBUAH PROSES UNTUK MENGATUR SESUATU YANG DILAKUKAN OLEH


SEKELOMPOK ORANG ATAU ORGANISASI UNTUK MENCAPAI TUJUAN ORGANISASI
TERSEBUT DENGAN CARA BEKERJA SAMA MEMANFAATKAN SUMBER DAYA YANG
DIMILIKI.

MANAJEMEN KEBIDANAN ADALAH SUATU METODE PROSES BERFIKIR LOGIS


SISTEMATIS.OLEH KARENA ITU MANAJEMEN KEBIDANAN MERUPAKAN ALUR FIKIR
BAGI SEORANG BIDAN DALAM MEMBERIKAN ARAH/KERANGKA DALAM MENANGANI
YANG MENJADI TANGGUNG JAWABNYA
PRINSIP DAN SASARAN
MANAJEMEN KEBIDANAN

PRINSIP SASARAN
 IBU
 1.Efisiensi
 BAYI BALITA
 1.Efisiensi  WUS
 .Rasional dalam  AKSEPTOR KB
mengambil keputusan  PASIEN DENGAN GANGGUAN
KESEHATAN REPRODUKSI
“ LANGKAH-LANGKAH MANAJEMEN
KEBIDANAN
A. Mengumpulkan semua data yang di butuhkanuntuk menilai keadaan klien


secara keseluruhan.
b. Menginterpretasikan data untuk mengidentifikasi diagnosis ataumasalah.
c. Mengidentifikasi diagnosis atau masalah potensial dan mengantisipasi
penanganannya.
d. Menetapkan kebutuhanterhadap tindakan segera, konsultasi, kolaborasi
dengan tenaga kesehatan lain serta rujukan berdasarkan kondisi klien.
e. Menyusun rencana asuhan secara menyeluruh dengan tepat dan rasional
berdasarkan keputusan yang dibuat pada langkah-langkah sebelumnya.
f. Pelaksanaan langsung asuhan secara efisien dan aman.
g. Mengevaluasi keefektifan asuhan yang diberikan dengan mengulang kembali
manajemen proses untuk aspek-aspek asuhan yang tidak efektif.
ASPEK MATERI DALAM MANAJEMEN
KEBIDANAN

`  aspek dokumentasi
 aspek etika  aspek KIP/K
 sistem perundang-undangan  aspek obsetri
dalam kebidanan
 aspek promkes
 aspek kesehatan reproduksi
 aspek humaniora
 Agar tercipta manajemen dalam
 aspek gizi
kebidanan
MATERI YANG BERKAITAN DENGAN PRINSIP
KONSEP MANAJEMEN KEBIDANAN
DOKUMENTASI DALAM KEBIDANAN
DIARTIKAN SEBAGAI BUKTI PENCATATAN DAN PELAPORAN BERDASARKAN
KOMUNIKASI TERTULIS YANG AKURAT DAN LENGKAP YANG DIMILIKI OLEH BIDAN
DALAM MELAKUKAN ASUHAN KEBIDANAN DAN BERGUNA UNTUK KEPENTINGAN
KLIEN, TIM KESEHATAN, SERTA KALANGAN BIDAN SENDIRI DOKUMENTASI
KEBIDANAN SANGAT PENTING BAGI BIDAN DALAM MEMBERIKAN ASUHAN
KEBIDANAN.
HUMANIORA DALAM KEBIDANAN
HUMANIORA DALAM ILMU KEBIDANAN MERUPAKAN STUDI YANG MEMUSATKAN
PERHATIANNYA PADA KEHIDUPAN MANUSIA, MENEKANKAN UNSUR KREATIVITAS,
KEBAHARUAN, ORISINALITAS, KEUNIKAN DAN BERUSAHA MENCARI MAKNA DAN
NILAI, SEHINGGA BERSIFAT NORMATIF.
OBSTETRI DALAM MANAJEMEN KEBIDANAN

lmu Obstetri dan Ginekologi Sosial adalah pengembangan

obstetri dan ginekologi dan tatalaksananya dengan

mengikutsertakan ilmu pencegahan (promotif, preventif,

kuratif dan rehabilitatif) sehingga ikut serta

memperhitungkan faktor lingkungan yang berkaitan dengan

fenomena kematian maternal dan perinatal serta penyakit


ETIKA DALAM MANAJEMEN KEBIDANAN
Adalah norma – norma yang harus diindahkan oleh setiap profesi dalam
melaksanakan tugas profesinya dan dalam hidupnya di masyarakat. Kode
etik juga diartikan sebagai suatu ciri profesi yang bersumber dari nilai –
nilai internal dan eksternal suatu disiplin ilmu dan merupakan
pengetahuan komprehensif suatu profesi yang memberikan tuntunan bagi
anggota dalam melaksanakan pengabdian profesi.
SISTEM PERUNDANG UNDANGAN DALAM KEBIDANAN

Kata Legal sendiri berasal dari kata leggal (bahasa Belanda) yang
artinya adalah sah menurut undang-undang.Tujuan dari aspek legal
dalam pelayanan kebidanan adalah dijadikan suatu persyaratan untuk
melaksanakan praktik bidan perorangan dalam memberikan pelayanan
kebidanan sesuai dengan ketentuan-ketentuan yang sudah ditetapkan
dalam perundang-undangan serta memberikan kejelasan batas-batas
kewenangannya dalam menjalankan praktik kebidanan.
MANAJEMEN KEBIDANAN DALAM KESEHATAN
REPRODUKSI
Kesehatan reproduksi merupakan komponen penting

kesehatan bagi pria maupun wanita, tetapi lebih

dititikberatkan pada wanita. Keadaan penyakit pada wanita

lebih banyak dihubungkan dengan fungsi dan kemampuan

bereproduksi serta tekanan sosial pada wanita karena masalah

gender.
PROMOSI KESEHATAN DALAM MANAJEMEN KEBIDANAN
Upaya kesehatan dalam pelayanan kebidanan secara promotif sangat
penting untuk mengurangi AKI, AKA dan AKB. Pendekatan pemeliharaan
pada ibu hamil merupakan upaya kesehatan yang pari purna dan
berkesinambungan melalui upaya peningkatan kesehatan (promotif),
pencegahan (preventif), dimulai sejak awal kehamilan sampai dekat
persalinan,deteruskan oleh upaya penyembuhan (kuratif) sebagai
pertolongan persalinan yang memadai sesuai dengan tingkat risikonya,
dan pemulihan kesehatan (rehabilitatif) dengan masa nifas, laktasi /
pemberian ASI dan Keluarga Berencana (KB). Upaya pemeliharaan
kesehatan ibu hamil dilakukan berbasis keluarga, sejak awal kepada
suami dan keluarga perlu diberikan informasi mengenai kondisi ibu hamil
MANAJEMEN KEBIDANAN DALAM GIZI

Bidan sebagai ahli gizi yang bekerja untuk membantu orang


lain (klien) mengenali, mengatasi masalah gizi yang dihadapi,
dan mendorong klien untuk mencari dan memilih cara
pemecahan masalah gizi secara mudah sehingga dapat
dilaksanakan oleh klien secara efektif dan efisien.Kemudian
peran bidan yang satu lagi ialah sebagai penyuluh gizi.
Konseling kebidanan adalah pertolongan dalam bentuk wawancara

yang menuntut adanya komunikasi interaksi yang mendalam, dan usaha

bersama bidan dengan pemecahan masalah, pemenuhan kebutuhan,

ataupun perubahan tingkah laku atau sikap dalam ruang lingkup

pelayanan kebidanan.

MANAJEMEN KEBIDANAN DALAM KIP/K

Anda mungkin juga menyukai