TANAMAN
DAN
TUMBUHAN
KELOMPOK 7
• 9.9
TINGKATAN TAKSONOMI
Dalam sistem klasifikasi, makhluk hidup dikelompokkan menjadi suatu kelompok
besar kemudian kelompok besar ini dibagi menjadi kelompok-kelompok kecil, kemudian dibagi lagi menjadi
kelompok yang lebih kecil lagi sehingga pada akhirnya terbentuk kelompok-kelompok kecil yang
beranggotakan hanya satu jenis makhluk hidup. Tingkatan-tingkatan pengelompokan ini disebut takson .
TINGKATAN TAKSONOMI
Taksa (takson) telah distandarisasi di seluruh dunia berdasarkan International Code of Botanical
Nomenclature dan International Committee on Zoological Nomenclature .
Urutan takson antara lain :
Kingdom, Divisio, Clasis, Order, Famili, Genus, Spesies
KINGDOM
DIVISIO
Dibentuk berdasarkan ciri khas divisio, memiliki akhiran khas, antara lain Phyta dan
Mycota.
Sub divisio dibentuk berdasarkan ciri yang sama dengan cara divisio ditambah
dengan akhiran Phytina dan Mycotina
CLASSIS
Kelompok takson yang satu tingkat lebih rendah dari filum atau divisio, maksudnya
apabila kelompok makhluk hidup dalam filum/divisio memiliki ciri-ciri yang sama, maka
dimasukkan dalam satu kelas
Dibentuk dengan cara yang sama ditambah akhran : Phyceae untuk algae, Mycetes
untuk fungi, dan Opsida untuk cormophyta, Edoneae untuk tumbuhan berbiji tertutup
Nama sub classis cara sama ditambah akhiran : Phycidae untuk algae, Mycetidae
untuk fungi, dan Idea untuk cormophyta.
ORDO
Setiap kelas terdiri dari beberapa ordo. Pada dunia tumbuhan, nama ordo umumnya
diberi akhiran ales
Pada tumbuhan contohnya kelas Dicotyledonae mempunyai ordo Graminales (bangsa
rumput-rumputan), Rosales (bangsa mawar-mawaran)
Pada sub ordo berdasarkan nama pangkal familia ditambahkan akhiran inae, contoh :
Malvinae
FAMILIA
Tingkatan takson dibawah ordo. Nama famili tumbuhan biasanya diberi akhiran aceae.
Contoh : Solanaceae (keluarga kentang), Rosaceae (keluarga mawar)
Subfamili dibentuk dari pokok kata pada salah satu genus yang termasuk dalam familia
tadi ditambah akhiran oidea. Contoh : Rosaidea
GENUS
Takson yang lebIh rendah daripada famili. Nama genus terdiri atas satu kata, huruf
pertama ditulis dengan huruf kapital, dan seluruh huruf dalam kata itu ditulis dengan
huruf miring atau dibedakan dari huruf lainnya.
Contoh : Rosa (bunga mawar), Annona (marga sirsak dan srikaya), dan Solanum
(marga terong-terongan)
SPESIES
Suatu kombinasi ganda yang terdiri nama genus diikuti petunjuk spesies. Bila petunjuk
terdiri atas 2 kata harus diberi tanda penghubung.
Contoh : Hibiscus rosa – sinensis ; Atropa bella-donna
KLASIFIKASI TUMBUHAN TINGKAT TINGGI
TUMBUHAN BERPEMBULUH
1. Bryophytes (Lumut)
Bryophytes adalah kelompok informal yang terdiri dari tiga divisi tanaman non-vaskular.
Ukurannya terbatas dan berhabitat di tempat lembab, meskipun dapat bertahan di
lingkungan yang lebih kering. Bryophytes terdiri dari sekitar 20.000 spesies tanaman.
Bryophytes memiliki struktur reproduksi tertutup (gamet dan spora), namun tidak
menghasilkan bunga atau biji, melainkan berkembang biak dengan spora.
1. Subkelas : Eusporangiatae
Sporangium mempunyai dinding tebal dan kuat yang terdiri atas beberapa lapis sel, spora sama
besar. Kelas ini meliputi tumbuhan paku menurut pengertian kita sehari-hari, yang telah
mempunyai makrofil dengan tulang-tulang daun dan mesofil. 1. Ordo : Marattiales, Famili :
Marattiaceae, Genus : Christensenia, Spesies : Christensenia Aesculifolia, 2. Ordo Ophioglossales,
Genus : Ophioglossum, Spesies : Ophioglossum reticulum
2. Subkelas : Leptosporangiatae
1. Famili : Schizaeaceae, Spesies : Lygodium circinnatum, 2. Famili : Gleicheniaceae, Spesies :
Gleicenia linearis (paku resam), 3. Famili : Hymenophyaceae, Spesies : Hymenophillum australe,
4. Famili : Cyatheaceae, Spesies : Alsophlia glauca (paku tiang), 5. Famili : Davalliceae, Spesies :
Davallia trichomanoides, 6. Famili : Aspidiaceae, Spesies : Aspidium filix-mas, 7. Famili :
Aspleniaceae, Spesies : Asplenium nidus (paku sarang burung), 8. Famili : Pteridaceae, Spesies :
Adiantum cuneatum (suplir), 9. Famili : Polypodiaceae, Spesies : Drymoglossum heterophyllum
(paku picis), 10. Famili : ArcrostichaceaeSpesies : Acrostichum aureum (paku laut), Platycerium
bifurcatum (paku tanduk rusa).
3. Subkelas : Hydropterides
1. Famili : Salviniaceae, Spesies : Salvinia natans (paku sampan), 2. Famili : Marsileaceae, Spesies :
Marsilea crenata (semanggi).
KLASIFIKASI LUMUT
A. Kelas Hepaticae (Lumut Hati)
Berwarna hijau, sedikit memiliki daging, bercabang menggarpu, bagian ventral terdapat rizoid,
talusnya pipih drosiventral, hidup di tanah lembab, bebatuan, dan pohon. Kelas Hepaticae
terdiri dari 3 ordo utama (Anthoceratales, Marchantiales, dan Jungermaniales).
Ordo Anthoceratales (Lumut Tanduk) : Familia : Anthocerotaceae, Spesies : Antoceros laevis
dan Anthoceros fusiformis
Ordo Marchantiales : 1. Famili Marchantiace, Spesies : Marchantia polymorpha dan Marchantia
geminata, 2. Famili Ricciaceae, Spesies : Riccia fluitans dan Riccia nutans.
Ordo Jungermaniales : Famili : Acroynaceae dan Anacrogynaceae, Spesies : Anthoceros sp.
B. Kelas Musci (Lumut Daun)
Memiliki batang dan daun meskipun masih sederhana. Lumut ini memiliki akar rizoid yang
membantunya dapat tumbuh di tanah yang lembab, batu keras, dan batang pohon. Organ
pembuahan berada pada ujung batang. Ada yang berumah satu dan ada yang berumah
dua. Dijumpai talus dengan ukuran yang lebih kecil pada talus lumut jantan dibandingkan
dengan talus betina. Talus betina memiliki lebih banyak daun.
Ordo Andreales : Familia Andreaceae dengan satu marga Anderae, Spesies : Andreae
petrophila dan Andreaea rupestris
Ordo Sphagnales : Famili Sphagnaceae dengan marga sphagnum, Spesies : Sphagnum
fumbriatum (lumut gambut) dan Sphagnum spuarrosum.
Ordo Bryales : Famili Polytriceae. Spesies : Polytrichum communae, Pogonatum cirrhatum,
Sphagnum squarrosum.
KLASIFIKASI GYMNOSPERMAE
A. KELAS CYCADINAE
Batang pendek dan tidak bercabang dengan pertumbuhan yang sangat lambat. Cycadinae
memiliki daun majemuk dengan helaian daun menyirip. Daun daun tersusun spiral rapat di
sekeliling batangnya.
Spesies : Cycas rumphii (pakis haji), Cycas revoluta, Dioon edule, dan Zamia floridana
B. KELAS CONIFERAE
Tumbuhan dominan penyusun hutan konifer di belahan bumi utara, dan sebagian tumbuh di
pegunungan tropis. Daun konifer berbentuk kecil, tebal, seperti jarum atau sisik, dan tampak
selalu berwarna hijau (evergreen)
1. Ordo Pinales : Spesies Pinus merkusii , 2. Ordo Taxales : Spesies Taxus baccata , 3. Ordo
Araucariales : Speies Agathis dammara (damar) , 4. Ordo Podocarpales : Spesies Podocarpus
neriifolius (ki putri)
C. KELAS GNETINAE
Tumbuhan berbentuk pohon atau liana dengan batang bercabang atau tidak bercabang.
Memiliki daun tunggal berbentuk lembaran dengan susunan daun berhadapan dan tulang
daun menyirip
1. Ordo Gnetales : Spesies Gnetum gnemon (melinjo), 2. Ordo Ephedrales : Spesies Ephedra
sinica, 3. Ordo Welwitschiales : Spesies Welwitschia mirabilis
C. KELAS GINKGOINAE
Tumbuhan tersebut dapat bertahan hidup pada lingkungan dengan tingkat polusi udara tinggi
1. Ordo Ginkgoales : Spesies Ginkgo biloba, Ginkgo adiantoides dan Ginkgo gardneri
KLASIFIKASI ANGIOSPERMAE
A. Dicotyledoneae (Magnoliopsida)
Ordo Casuarinales : Famili Casuarinaceae , Spesies : Casuarina equisetifolia (cemara laut, banyak
tumbuh di pantai berpasir) dan Casuarina junghuhniana (cemara gunung).
Ordo Capparales : Famili Capparaceae , Spesies : Gynandropsis speciosa dan Capparis spinosa
Ordo Malvales : Famili Malvaceac , Spesies : Eucalyptus dan Eugenia caryophyllus (cengkih).
Ordo Fabales : Famili Leguminosae (Fabaceae)
Subfamili :1. Mimosoideae (Mimosa pudica (putri malu) dan Leucaena leucocephala (petai
cina)). 2. Caesalpineae (Caesalpinia pulcherrima (bunga merak) dan Delonix regia (flamboyan)).
3. Papilionoideae (berbunga bentuk kupu-kupu) (Arachis hypogaea (kacang tanah) dan
Crotalaria juncea (orok-orok))
Ordo Gentianales : 1. Famili Apocynaceae , Spesies : Catharanthus roseus (tapak dara) dan
Allamanda cathartica (alamanda). 2. Famili Compositae (Asteraceae) , Spesies : Lactuca sativa
(selada) dan Chrysanthemum
Ordo Piperales : Famili Piperaceae , Spesies : Piper betle (sirih) dan Piper nigrum (lada)
Ordo Rosales : Famili Rosaceae , Spesies : Datura metel (kecubung) dan Solanum lycopersicum
(tomat).
Ordo Magnoliales : Famili Magnoliaceae , Spesies : Michelia champaca (cempaka atau kantil).
Ordo Caryophyllales : Famili Nyctaginaceae , Spesies : Bougainvillea spectabilis dan Mirabilis
jalapa (bunga pukul empat).
Ordo Nymphaeales : Familia Nymphaeaceae , Spesies : Nymphaea nouchali (teratai kecil) dan
Nelumbium nelumbo (teratai besar).
Ordo Sapindales : Famili Rutaceae , Spesies : Citrus maxima (jeruk Bali) dan Murraya paniculata
(kemuning).
KLASIFIKASI ANGIOSPERMAE
B. Monocotyledoneae (Liliopsida)
Ordo Liliales : Famili Liliaceae , Spesies Lilium regale (bunga lili) dan bunga tulip.
Ordo Asparagales : 1. Famili Amaryllidaceae , Spesies Polianthes tuberosa (bunga sedap malam)
dan Zephyranthes rosea (kembang cokelat). 2. Famili Orchidaceae , Spesies anda tricolor dan
Spathoglottis plicata (anggrek tanah).
Ordo Arecales : Famili Palmae (Arecaceae) , Spesies Metroxylon sagu (sagu) dan Cocos
nucifera (kelapa).
Ordo Poales : 1. Famili Gramineae (Poaceae) , Spesies Imperata cylindrica (alang-alang) dan
Oryza sativa (padi). 2. Famili Bromeliaceae , Spesies Ananas comosus (nenas).
Ordo Zingiberales : 1. Famili Musaceae , Spesies Musa paradisiaca (pisang). 2 . Famili
Zingiberaceae , Spesies Zingiber officinale (jahe) dan Alpinia galanga (lengkuas).
Ordo Caryophyllales : Famili Cactaceae , Spesies Opuntia elatior (buahnya dapat dimakan).
Ordo Pandanales : Famili Pandanaceae , Spesies Pandanus tectorius (pandan).
KLASIFIKASI ANGIOSPERMAE
DIKOTYLEDONE
BRYOPHYTA ( lumut )
LUMUT PAKU
CONTOH TANAMAN OBAT
1. KENCUR
Kingdom : Plantae( Tumbuh-tumbuhan)
Devisio : Spermatophyta ( Tumbuhan berbiji)
Subdevisio : Angiospermae( Berbiji tertutup)
Class : Monocotyledonae( Biji berkeping satu)
Ordo : Zingiberales
Famili : Zingiberaceae
Genus : Kaempferia
2. JERUK NIPIS Spesies : Kaemferia galanga L.
Kingdom : Plantae
Divisio : Spermatophyta
Subdivisio : Angiospermae
Class : Dicotyledonae
Ordo : Rutales
Famili : Rutaceae
Genus : Citrus
Species : Citrus aurantifolia (Cristm.) Swingle.
CONTOH TANAMAN OBAT
DAFTAR PUSTAKA
https://slideplayer.info/slide/12988282/
https://www.slideserve.com/dutch/klasifikasi-tumbuhan
https://id.m.wikipedia.org/wiki/Kacang-kacangan
https://id.m.wikipedia.org/wiki/Tanaman
https://www.google.com/url?sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=4&ved=2ahUKEwj8pPS7
ubjhAhXaXCsKHQkiCFUQFjADegQIBBAC&url=http%3A%2F%2Focw.usu.ac.id%2Fcourse%2Fdownl
oad%2F811-Taksonomi-
Tumbuhan%2Fpab_212_handout_pteridophyta_atau_tumbuhan_paku.pdf&usg=AOvVaw3TIgP
PsvTr9SHWHOL2zsm1
TERIMA KASIH
“ THANK YOU ’’
BY : KELOMPOK 7