Anda di halaman 1dari 7

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA PADA KELUARGA

TN.M KHUSUSNYA NY.H DENGAN GASTRITIS


DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TEMINUNG
KELURAHAN SUNGAI PINANG DALAM KECAMATAN
SUNGAI PINANG
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 latar belakang

Asuhan keprawatan keluarga adalah asuhan keperawatan yang merupakan suatu rangkaian
kegiatan yang di berikan melalui praktek keperawatan kepada keluarga untuk membantu menyelesaikan
masalah kesehatan keluarga tersebut dengan menggunakan pendedatan proses perawatan
(Setiowati dan Arita murwani, 2008).
Gastritis merupakan suatu peradangan mukosa lambung yang bersifat akut, kronik difus atau lokal,
dengan karakteristik anoresia, perasaan penuh perut (bengah), (Ardiansyah 2012).
1.2 Tujuan

a. Tujuan umum
untuk memperoleh gambaran secara umum mengenai asuhan keperawatan TN.M khususnya Ny.H
dengan gastritis di wilayah kerja puskesmas teminung kelurahan sungai pinang dalam kecamatan
sungai pinang dengan pendekatan proses keperawatan.
b. Tujuan khusus
untuk memperoleh gambaran nyata tentang asuhan keperawatan .
BAB 2
TINJAUAN TEORI

2.1 Konsep keluarga


2.1.1 Pengertian

keluarga merupakan unit pelayanan kesehatan yang terdepan dalam meningkatkan derajat
kesehatan komunitas. Apabila setiap keluarga sehat, akan tercipta komunitas yang sehat (Sudiharto).

keluarga adalah sekumpulan dua orang atau lebih yang hidu bersama melalui ikatan perkawinan,
dan kedkatan emosi yang mengidenfikasi diri sebagain dari luar.(Fatmawati, 2007)
2.2 Konsep Dasar Asuhan Keperawatan

Proses keperawatan merupakan proses yang di namis yang memerlukan dasar pengetahuan
pemikiran yang tajam,proses keperawatan merupakan kerangka kerja dalam melaksanakan tindakan yang di
gunakan agar proses asuhan keperawatan keluarga sistematis.

perawatan kesehatan merupakan keluarga adalahh perawatan kesehatan yang di tujukan atau di
pusatkan kepada keluarga sebagai unit atau satu kesatuan yang di rawat, dengan sehat sebagai tujuannya
yang dilakukan seorang perawat professional dengan proses keperawatan yang berpedoman kepada standar
parktikke perawatan dengan etik dan etika keperawatan dalam lingkup dan wewenang serta tanggung jawa
keperawatan.
2.3 Konsep Dasar Penyakit Gastritis

2.3.1 Pengertian

Gastritis merupakan salah satu masalah kesehatan saluran pencernaan yang paling sering terjadi.
(Boyers, 2010)

Gastritis merupakan suatu keadaan klien mengeluh nyeri ulu hati yang di sebabkan karena tidak
ketidak teraturan makanan, dan mengkonsumsi makanan yang terlalu banyak mengandung asam yang
dapay mengakibatkan iritasi pada lambung.
BAB 3
PENUTUP

Berdasarkan uraian bab sebelumnya, maka penulis mengambil kesimpulan dan saran yang sangat
erathubungannya sengan pengalaman penulis dalam menerapkan Asuhan Keperawatan pada keluarga Tn.M
kususnya pada Ny.H dengan gastritis.

6.1 Simpulan

Adapun hasil data yang diperoleh dari pegakajian keuarga Tn.M khususnya pada Ny.H mengungkapkan
bahwa dirinya sering mengalami nyeri ulu hati, Ny.H mengatakan kadang sering kadang tidak makan
sehari sekali, Ny.H banyak bertanya mengenai penyakitnya dan cara penanganannya agar tidak kambuh
lagi.

6.2 Saran

saran yang penulis berikan untuk berikan untuk perbaikan dalam meningkatkan mutu Asuhan keperawatan
pada keluarga adalah bagi klien/masyarakat hendaknya dapat mendambah pengetahuan klien/masyarakat
tentang penyakit gastritis dan cara pencegahan agar tidak kambuh.

Anda mungkin juga menyukai