Anda di halaman 1dari 17

TAHAPAN SPMI

Pemetaan Mutu

Penyusunan
Penetapan
Rencana
Standar Mutu
Pemenuhan

Evaluasi/Audit Pelaksanaan
Mutu Pemenuhan

1
PENYUSUNAN
INSTRUMEN MONEV SPMI
Diskusi Review
Penyusunan Instrumen Monev
1.Apa dasar menyusun Instrumen Monev?
2.Apa fungsi Instrumen Monev?
3.Sebutkan tahapan-tahapan penyusunan monev!
Tahapan SPMI
1. Pemahaman indikator 8 SNP
2. Validasi Rapor Mutu
3. Pemetaan Mutu 1 th

1. Pemetaan Mutu

“Validasi” Rapor Mutu

5. Penentuan 2. Perencaan
Standar Mutu Baru Pelaksanaan Mutu

1. Perencanaan Mutu 1 th
2. RKAS

3. Pelaksanaan
4. Monev/audit Pemenuhan Mutu

1. Panduan Kegiatan &


1. Pengolahan Data Instrumen Monev
2. Pelaporan 2. Pengisian Instrumen Monev
3. Dokumentasi Kegiatan
4
Pembahasan
1. Penyusunan Instrumen Monev berdasarkan pada tujuan
program/kegiatan pemenuhan mutu yang akan
dilaksanakan dan tertuang dalam Panduan Kegiatan.
Kegiatan-kegiatan ada di RKAS.
2. Fungsi Instrumen Monev adalah alat untuk mengukur
keberhasilan dari program/kegaiatan yang akan
dilaksanakan.
3. Tahapan-tahapan penyusunan instrumen monev,
meliputi:
a. Menelaah tujuan dari program dan kegiatan
b. Menyusun kisi-kisi Monev.
c. Menyusun instrumenYour&Footer
Your Date rubrik 5
TUGAS
Penyusunan Instrumen Monev SPMI
1.Amati dan telaah Kisi-Kisi Instrumen monev
yang telah disusun!
2.Susunlah instrumen monev:
a. Aspek Proses, Instrumen & rubrik.
b Aspek Hasil Instrumen & rubrik.
3. Presentasikan!
4. Kelompok lain memberikan tanggapan.
Overview
Instrumen Monev SPMI
Contoh Instrumen Proses:

Workshop Pelaksanaan Pembelajaran Abad 21


1. Instrumen Telaah RPP,
2. Instrumen Proses Pembelajaran

8
Contoh Instrumen Proses
Pelaksanaan Workshop
KATEGORISASI
• 85 – 100 : SANGAT BAIK
• 75 – 84 : BAIK
• 65 – 74 : CUKUP
• < 65 : JELEK
Contoh Instrumen Hasil (Output):

Workshop Pelaksanaan Pembelajaran Abad 21


1. Instrumen Telaah RPP,
2. Instrumen Proses Pembelajaran

11
12
KUIS
Termasuk Instrumen Proses atau Hasil?
Workshop Pelaksanaan Pembelajaran Abad 21
15
16
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai